24 Cara Agar Cepat Tidur Malam dan Bangun Pagi Terefektif Wajib Dicoba

Apakah Anda termasuk dari orang-orang yang susah tidur di malam harinya dan terasa sulit bangun di pagi hari? Inilah beberapa cara agar cepat tidur malam dan bangun pagi yang bisa Anda coba lakukan supaya aktivitas tidak terganggu dan tubuh pun terasa lebih bugar. Membersihkan Tempat Tidur Supaya Anda bisa lebih cepat tidur nyenyak di malam […]

10 Penyebab Lengan Kiri Sakit dan Tidak Nyaman Patut Diwaspadai

Pernahkah Anda merasa bahwa lengan sebelah kiri terasa sakit? Ada banyak kemungkinan mengapa lengan terasa nyeri dan bahkan penyebab lengan kiri sakit bisa saja bukan berasal langsung dari lengan tersebut, melainkan berpotensi dari bagian tubuh lain. Supaya bisa mengatasi secara tepat, inilah beberapa kondisi dibalik sakit dan nyerinya lengan kiri wajib Anda waspadai. Otot Terkilir […]

Penularan Hepatitis B Melalui Alat Makan, Bisa Atau Tidak? Simak Penjelasannya !

Bila bicara tentang penyakit hepatitis, maka jenisnya terdiri dari hepatitis A hingga E dengan beberapa kemiripan gejala, cara penularan hingga risiko komplikasi. Lalu, apakah penyakit kuning menular? Ya, apabila hepatitis disebabkan oleh infeksi maka kemungkinan penyebaran dan penularannya cukup tinggi. Namun untuk kasus hepatitis B, benarkah penularan hepatitis B melalui alat makan dan alat pribadi […]

17 Efek Operasi Usus Buntu Pada Wanita Ringan Hingga Serius Perlu Diwaspadai

Operasi menjadi langkah yang biasanya harus diambil ketika seseorang menderita usus buntu, meski begitu para penderitanya pun tentu sebisa mungkin berusaha untuk menghindari tindakan medis ini. Berbagai kekhawatiran tentu muncul karena operasi usus buntu juga mampu berpotensi menimbulkan berbagai efek dan bahaya. Lalu, apakah efek operasi usus buntu pada wanita yang perlu diwaspadai? Perlengketan Tuba […]

Apakah Hepatitis Bisa Sembuh? Ini Penjelasan dan Cara Mencegahnya

Hepatitis merupakan kondisi ketika liver atau hati mengalami peradangan baik itu itu oleh virus, infeksi, bahkan juga dapat dipicu penggunaan alkohol, obat tertentu, maupun bahan kimia lain. Selain hepatitis, nama lain dari penyakit ini adalah penyakit kuning. Apakah penyakit kuning menular? Ya, namun bila terjadi karena infeksi, lalu apakah hepatitis bisa sembuh? Bisakah Hepatitis Sembuh […]

12 Olahraga Setelah Operasi Usus Buntu Paling Aman Dilakukan

Sesudah menempuh operasi usus buntu, memang pasien memerlukan waktu istirahat yang cukup lama karena supaya pulih sepenuhnya, memang haruslah memakan waktu cukup banyak. Pasien baru bisa melakukan aktivitas biasa setelah lewat 3 minggu paling tidak, sementara untuk olahraga cukup berat adalah sekitar setelah 2 bulan pasca operasi. Lalu, apa saja daftar olahraga setelah operasi usus […]

3 Fungsi Trigliserida dalam Tubuh yang Perlu Diketahui

Trigliserida. Siapa sih yang sudah paham mengenai hal yang satu ini? Atau siapa yang masih asing dengan trigliserida? Trigliserida merupakan salah satu zat yang dibutuhkan oleh tubuh dan pastinya tidak kalah pentingnya dengan berbagai zat lainnya yang berada dalam tubuh; dan tentu saja apabila kita kekurangan zat yang satu ini maka juga akan mempengaruhi kinerja […]

18 Penyebab Kepala Pusing Berputar Berbahaya Perlu Dihindari

Pernahkah Anda mengalami keluhan di mana Anda merasa pusing dan rasa pusing tersebut membuat kepala serasa berputar? Biasanya kondisi ini juga disertai dengan kehilangan keseimbangan dan rasa mual, walau tak selalu demikian. Berikut di bawah ini adalah sejumlah penyebab kepala pusing berputar yang Anda wajib ketahui supaya mampu mengatasi dengan cepat. Anemia Tubuh yang mengalami […]

15 Penyebab Sakit Kepala Bagian Atas Wajib Anda Kenali

Sakit kepala mungkin tampak ringan, namun sebenarnya bisa cukup mengganggu aktivitas yang sedang kita kerjakan. Bahkan saat beristirahat pun, denyutan-denyutan di kepala akan membuat tak nyaman juga bukan? Salah satu jenis sakit kepala yang cukup umum adalah sakit kepala di bagian ubun-ubun. Bila Anda kerap mengalaminya, kenali apa saja penyebab sakit kepala bagian atas tersebut. […]

20 Gejala Stres Dan Depresi Paling Mudah Dikenali

Secara mekanisme gejala stres dan depresi pada dasarnya memiliki perbedaan walauoun pada kenyataannya disebabkan oleh hal hal yang sama yaitu berkaitan dengan masalah hidup yang menyebabkan tekanan berulang pada diri seseorang. Perbedaan stres dan depresi beserta gejalanya : 1.Stres Setiap hari manusia diserang rasa stres, Hanya saja mereka tidak menyadarinya. Contoh yang mudah adalah ketika […]

25 Cara Menghilangkan Bau mulut Secara Alami Dan Permanen Termudah dan Sehat

Bau mulut dapat mnenyerang siapa saja yang dapat muncul karena banyak faktor penyebab  dimana dampak buruknya lebih kepada  sindrom percaya diri atau hilangnya rasa percaya diri ketika bersosialisasi dengan orang lain. Faktor penyebab Bau mulut dapat muncul akibat kebiasaan dan gaya hidup buruk atau akibat kondisi medis yang sedang dialami tanpa disadari sebelumnya. Penyebab  karena […]

Apakah Penyakit Kuning Menular? Ini Penjelasannya Mulai dari Hepatitis A Hingga E

Penyakit kuning atau hepatitis adalah salah satu jenis penyakit gangguan pada hati atau liver yang menimbulkan gejala utama pada kulit penderita berubah menguning. Saat bilirubin—zat sisa yang terhasilkan sewaktu penguraian sel darah merah—dalam darah menumpuk, maka penyakit kuning inilah yang terjadi. Lalu, apakah penyakit kuning menular dan berbahaya? Penyakit Kuning Menular atau Tidak? Bagaimana Proses […]