Singulotomi Bilateral – Pengertian – Prosedur – Tindakan – Efek Samping

Otak merupakan salah satu organ yang sangat penting keberadaannya bagi manusia. Keberadaan organ yang satu ini memungkinkan kita untuk dapat dan melakukan berbagai macam kegiatan yang kita inginkan. Maka, tak heran jika banyak sekali metode pengobatan yang bertujuan untuk menjaga dan meningkatkan kinerja dari otak itu sendiri. Hal ini dikarenakan jika terjadi penurunan kinerja dari […]

Apakah Penderita Kolesterol Boleh Minum Teh Manis

Kolesterol tinggi tidak dapat dianggap sebelah mata, sebab kadar kolesterol tinggi dapat memicu timbulnya penyakit yang disebabkan oleh kolesterol tinggi seperti penyakit jantung dan juga stroke. Gaya hidup masa kini semakin praktis, namun pola hidup seperti ini tidak dapat dikatakan baik dan sehat. Gaya hidup yang serba instan mulai dari konsumsi makanan ini justru sangat […]

Mengetahui Peranan Semangka untuk Kolesterol Tinggi

Kolesterol memiliki peranan penting dalam tubuh sebagai pembentuk membran sel yang kemudian di sintesiskan ke dalam tubuh. Fungsi kolesterol adalah untuk membantu seseorang melakukan aktivitas sehari-harinya dengan baik. Kolesterol dikatakan berbahaya apabila kolesterol HDL normal menurun dan kolesterol LDL normal meningkat. Jika terus menerus dibiarkan, kondisi ini dapat memicu timbulnya penyakit yang disebabkan oleh kolesterol […]

Mengenal Hubungan Buah Nangka untuk Kolesterol

Nangka merupakan salah satu buah tropis yang sudah di kenal sejak dahulu kala. Ciri khas dari buah nangka adalah ukurannya yang sangat besar dengan daging buah di dalamnya berwarn kuning dan memiliki rasa manis. Setiap daging buah nangka memiliki biji, yang di dalamnya terkandung zat pati dan juga protein. Di negara-negara Asia seperti Indonesia, buah […]

Pusing Akibat Darah Rendah – Penyebab dan Cara Pencegahannya

Darah rendah atau dikenal dengan istilah hipotensi merupakan kondisi tekanan darah seseorang yang sangat rendah sehingga menyebabkan berbagai gejala seperti salah satunya adalah pusing. Beberapa gejala darah rendah seperti kelelahan, pusing, mual, kesulitan saat bernapas, penglihatan menurun, kulit terasa dingin dan berbagai gejala lainnya bisa terjadi karena defisiensi nutrisi, dehidrasi, istirahat seperti tidur terlalu lama, […]

16 Akibat Kurang Darah Merah yang Paling Berbahaya

Kurang darah merah atau rendahnya kadar hemoglobin yang merupakan salah satu penyakit pada sistem peredaran darah tentunya akan memberikan dampak buruk bagi orang yang mengalaminya. Sedangkan berat atau tidaknya akibat kurang darah merah sendiri tergantung dari penyebab dan juga seberapa rendah kadar sel darah merah penderita yang bisa terlihat dari hasil pemeriksaan darah. Hemoglobin sendiri […]

Minum Susu Saat Diare Boleh Atau Tidak? Ini 6 Alasan Untuk Diperhatikan

Diare adalah kondisi yang ditandai dengan feses atau tinja encer dan buang air besar yang terjadi secara sering. Ada banyak penyebab diare pada anak dan orang dewasa namun biasanya terjadi karena infeksi virus, bakteri atau parasit. Diare ini bisa berlangsung sebentar dalam kadar ringan sehingga bisa sembuh dengan sendirinya namun juga bisa berlangsung lama yang […]

4 Cara Konsumsi Pare Untuk Diabetes Paling Mudah dan Ampuh

Diabetes merupakan jenis penyakit yang sangat berhubungan dengan kadar gula darah. Naiknya gula darah bisa terjadi karena berbagai penyebab yang membuat seseorang nantinya harus menggunakan suntikan insulin. Agar masalah ini tidak sampai terjadi, maka langkah pencegahan adalah cara terbaik yang bisa dilakukan salah satunya dengan mengkonsumsi pare. Sayuran dengan rasa pahit ini merupakan jenis sayur […]

4 Khasiat Daun Kelor Untuk Mata Minus dan Cara Mengolahnya Sebagai Obat Mata

Daun kelor sudah terkenal menjadi salah satu pengobatan yang bisa menyembuhkan banyak penyakit dari mulai ringan hingga berat. Salah satu manfaat paling terkenal dari daun ini adalah untuk mengatasi masalah mata seperti mata minus. Daun kelor adalah daun yang mengandung antioksidan tinggi sehingga bisa digunakan untuk melindungi kesehatan mata secara menyeluruh. Dalam daun kelor mengandung […]

10 Cara Mengatasi Diare Pada Bayi 6 Bulan yang Penting Anda Ketahui

Bagi para ibu-ibu memahami cara mengatasi diare pada bayi menjadi bagian yang penting. Mengingat bayi usia 6 bulanan merupakan usia yang rentan terhadap beberapa penyakit. Perlu pengawasan dan perhatian khusus agar si buah hati tidak sampai terkena diare. Mengingat diare sendiri merupakan penyakit gangguan pencernaan. Diare bisa membuat seseorang merasa lemas. Sebab banyak cairan keluar […]

4 Cara Mengolah Daun Kelor Untuk Asam Urat Tinggi Paling Sederhana

Asam urat adalah senyawa hasil dari metabolisme purin dalam tubuh yang juga terdapat dalam beberapa jenis makanan nabati atau hewani. Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi asam urat tersebut adalah dengan daun kelor. Kelor yang dalam bahasa Latin disebut dengan Moringa Oleifera ini adalah tumbuhan asli Indonesia yang tumbuh dengan liar baik di […]

14 Cara Mencegah Diabetes Bagi Keturunan Diabetes Paling Alami dan Mudah

Diabetes penyakit keturunan atau tidak memang menjadi pertanyaan banyak orang dan diabetes memang pada umumnya dapat terjadi pada orang-orang dengan keluarga yang beriwayat diabetes. Lalu, bagaimana cara mencegah diabetes bagi keturunan diabetes? Adakah cara yang dapat menurunkan risiko diabetes secara alami dan aman? Rajin Minum Air Putih Bahaya makan manis serta mengonsumsi minuman-minuman manis pun […]