8 Cara Mengurangi Asam Lambung yang Penting Anda Ketahui

Asam lambung merupakan salah satu penyakit yang menyerang saluran pencernaan. Penyakit ini juga tergolong penyakit yang berbahaya bagi tubuh. Mengingat saluran pencernaan merupakan bagian yang sangat berharga di dalam tubuh, sebagai pabrik pengolahan senyawa yang dibutuhkan tubuh. Ketika pabrik ini terganggu, maka tubuh akan mengalami kekurangan asupan. Dampaknya pun bisa sistemik, mengganggu kestabilan dan daya […]

8 Penyebab Tensi Naik Paling Utama Wajib Diketahui

Faktor utama pemicu beberapa penyakit kronis adalah tekanan darah tinggi. Saat ini naiknya tekanan darah menjadi momok yang harus diwaspadai. Hal ini karena tekanan darah tinggi alias hipertensi tersebut bisa menimbulkan berbagai macam penyakit mematikan. Oleh sebab itu anda harus mencari tahu penyebab tensi naik. Diantaranya penyakit tersebut adalah serangan jantung dan stroke. Pada kasus yang […]

7 Cara Mengolah Mengkudu Untuk Darah Tinggi Paling Ampuh

Mengkudu merupakan jenis obat yang dapat mengatasi berbagai macam penyakit berbahaya relatif lebih aman tanpa efek samping selama dikonsumsi dalam batas yang wajar dan disesuaikan dengan kondisi kesehatan. Cara mengolah mengkudu Cara mengolah mengkudu untuk darah tinggi dapat dilakukan denga beberapa cara mudah dan bisa dilakukan sendiri dirumh tanpa harus berobat pada dokter yang cenderung […]

29 Gejala Awal HIV pada Wanita Perlu Diwaspadai

Gejala HIV Aids sebaiknya tidaklah disepelekan, apalagi gejala awal di mana biasanya justru terlalu ringan sehingga seringkali diabaikan. Masalahnya, walau gejala tak begitu kelihatan dan dirasakan oleh penderitanya, seseorang yang telah terinfeksi masih bisa menularkan serta menyebarkan virus ke orang lain. Jadi selain mengenali gejala HIV pada pria, para wanita pun harus tahu betul apa […]

5 Cara Mengolah Bawang Putih Untuk Darah Tinggi Paling Efektif

Cara mengolah bawang putih untuk darah tinggi merupakan langkah pengobatan sederhana tetapi ampuh untuk mengatasi gejala dan penyakit darah tinggi. Bawang putih dapat diolah dengan beberapa cara mudah dan bisa diterapkan sendiri dirumah tanpa harus lagi mengkonsumsi obat yang mengandung bahan kimia yang jika dikonsumsi dalam jangka panjang menimbulkan kerusakan jaringan dan mengancam  kesehatan tubuh. […]

7 Cara Mengolah Seledri Untuk Darah Tinggi Paling Efektif

Cara mengolah seledri untuk darah tinggi merupakan metode penyembuhan alternatif tanpa bahan kimia yang tujuannnya untuk mengatasi masalah darah tinggi. Gejala darah tinggi atau penyakit hipertensi merupakan penyakit yang berhubungan dengan penyempitan pembuluh darah akibat gaya hidup buruk seseorang yang memicu munculnya peningkatan tekanan darah tinggi dan Penumpukan kolesterol yang akhirnya meluas menjadi penyakit darah […]

5 Cara Membuat Jus Mengkudu Untuk Kolesterol Paling Mudah

Cara membuat jus mengkudu untuk kolesterol merupakan upaya untuk mengatasi masalah kolesterol dalam darah yang menyerang pria atau wanita. Mengkudu merupakan buah yang terkenal memiliki banyak senyawa aktif dan zat istimewa yang secara klinis memiliki kemampuan menyembuhkan berbagai jenis penyakit termasuk masalah kesehatan yang berhubungan dengan kolesterol. Kandungan mengkudu 1.Senyawa aktif Mengkudu mengandung banyak senyawa […]

7 Buah Untuk Menurunkan Asam Lambung yang Aman dan Alami

Asam Lambung meruapakan salah satu jenis penyakit yang sering menyerang tubuh kita. Meningkatnya asam lambung akan memicu berbagai masalah lain bagi tubuh Anda. Salah satu gejala yang muncul dari asam lambung adalah rasa nyeri pada bagian ulu hati dan juga dada. Tentu kondisi ini sangat menganggu aktivitas hari-hari karena akan merasakan suatu kondisi yang tidak […]

7 Cara Menghilangkan Bau Asap Rokok Di Mulut Dengan Mudah

Rokok merupakan gulungan kertas berisi tembakau yang dihisap seseorang dengan cara dibakar ujungnya terlebih dahulu. saat seseorang menghisap rokok maka banyak sekali dampak negatif yang akan ditimbulkan baik untuk dirinya sendiri (perokok aktif) maupun orang lain (perokok pasif). Zat-zat berbahaya dalam rokok dapat menyebabkan gangguan pada fungsi tubuh dan menimbulkan penyakit seperti kanker, brongkitis, rongga […]

Gusi Sakit dan Gatal – Penyebab dan Cara Mengatasi

Fakta yang ada, bukan hanya kulit saja yang bisa sensitif dan sering mengalami gatal-gatal. Hal ini dikarenakan gigi juga bisa merasakan gatal dan mungkin kejadian ini pernah Anda alami sendiri. Kemudian untuk penyebab dari gusi sakit dan gatal ini juga sangat banyak, mengingat bahwa gigi adalah organ paling rentan terserang rasa ngilu akibat perubahan suhu […]

Berapa Lama Gondongan Sembuh? Ini Penjelasan dan Cara Mengobatinya

Gondongan adalah suatu penyakit yang terjadi dengan gejala pembengkakan pada kelenjar parotis akibat dari infeksi virus. Kelenjar parotis sendiri ialah suatu kelenjar yang berperan sebagai salah satu fungsi untuk memproduksi air liur dan terletak tepat di bawah telinga. Sehingga saat terjadi gondongan, bagian sisi wajah penderita akan terlihat lebih besar. Untuk itulah banyak yang mempertanyakan […]

8 Antibiotik untuk Infeksi Prostat Paling Berkhasiat

Infeksi prostat juga kita kenal dengan istilah prostatitis di mana kondisi kesehatan ini terjadi pada pria dengan tanda utama nyeri pada testis, nyeri pada bagian bawah punggung, serta nyeri sewaktu atau sesudah buang air kecil. Infeksi atau peradangan dari prostat ini terjadi disebabkan oleh penyebaran infeksi oleh bakteri yang bisa sampai ke saluran kemih. Perawatan […]