15 Cara Pengobatan Trichinella Spiralis Kimia dan Alami

Trichinella spiralis dikenal juga dengan sebutan penyakit trikinosis. Seseorang yang mengalami kondisi ini artinya telah terinfeksi oleh parasit yang ada pada makanan yang sudah terkena kontaminasi larva dari cacing Trichinella. Pada umumnya, larva dari cacing ini ada di dalam daging babi dan nama atau sebutan lengkap untuk cacing tersebut yakni Trichinella spiralis. Penting untuk diketahui […]

Abses Hati – Penyebab, Gejala, Diagnosa, Pengobatan dan Pencegahan

Hati termasuk ke dalam organ penting manusia yang memiliki berbagai fungsi dalam tubuh. Diantara fungsi hati ialah sebagai metabolisme karbohidrat, lemak, vitamin dan protein. Melakukan detoksifikasi dalam tubuh dan berfungsi sebagai fagositosis dan juga imunitas tubuh. Dengan berbagai fungsi penting ini, kesehatan hati haruslah di jaga. Namun, ada saja kerusakan kerusakan yang terjadi pada hati […]

20 Cara Mengatasi Jerawat di Bokong Paling Efektif dan Cepat

Jerawat bukan hanya bisa menginvasi bagian wajah atau punggung, nyatanya bokong pun dapat ditumbuhi jerawat yang mengganggu. Karena jerawat dapat begitu sakit, terutama saat dibuat duduk, maka ada beberapa cara mengatasi jerawat di bokong yang layak untuk dicoba. Berikut adalah beberapa cara yang efisien, efektif dan alami sehingga tak perlu khawatir efek samping berbahaya. Baca […]

11 Cara Mengatasi Jantung Berdebar Cepat Tanpa Obat

Mengalami jantung berdebar mungkin menjadi satu hal yang lumrah bagi sebagian orang dewasa, ada banyak penyebab jantung berdebar yang mungkin dapat menyerang siapa saja. Hal ini bisa terjadi selama beberapa detik, menit hingga berjam jam. Kabar gembiranya adalah tidak semua jantung berdebar menandakan anda ada masalah atau kelainan pada jantung anda. Jantung yang berdetak lebih kencang […]

15 Gelaja Meningitis Pada Balita Wajib Diwaspadai

Meningitis merupakan penyakit yang menyerang selaput otak. Penyakit ini bisa terkena siapa saja mulai dari orang dewasa bahkan bayi yang baru lahir. Sehingga untuk Anda yang memiliki bayi, ada baiknya Anda harus selalu waspada terhadap kemungkinan bayi terserang meningitis. Secara umum, meningitis dibedakan menjadi 5 jenis: Meningitis yang disebabkan karena bakteri, penyebarannya melalui kontak langsung […]

10 Cara Mencegah Penyakit Meningitis Secara Alami Paling Efektif

Meningitis merupakan radang yang menyerang membran pelindung  pembalut otak dan sumsum tulang belakang. Radang tersebut bisa disebabkan karena infeksi virus atau juga bakteri. Penyakit ini bisa saja menyebabkan kematian pada penderita jika tidak mendapatkan penanganan yang tepat. Tingkat kesembuhan penderita biasanya akan tergantu pada penyebabnya. Penyebab Terkena Meningitis Tidak melakukan vaksinasi Umur, sebagian kasus penderita […]

5 Virus Penyebab Meningitis yang Membahayakan Kesehatan

Meningitis merupakan penyakit radang yang menyerang pada selaput otak yang menutupi saraf pada otak dan meninges atau tulang belakang. Radang biasanya akan terjadi karena adanya infeksi cairan yang berkeliaran di otak juga sumsum tulang belakang penderita. Meningitis bisa juga berkembang karena adanya respon pada banyak penyebab. Biasanya bisa karena bakteri, virus ataupun parasite dan jamur. […]

5 Bakteri Penyebab Meningitis yang Membahayakan

Penyakit otak adalah penyakit yang masuk dalam kategori cukup parah. Bahkan bisa dikatakan sangat krusial. Sehingga bagi mereka yang menderita penyakit yang menyerang bagian otak, konsekuensi yang harus ditanggungnya cukup besar. Jika salah obat dan salah perawatan bisa saja akan berakibat sanga fatal. Tidak sedikit dari mereka yang memiliki penyakit dibagian otak berakhir meninggal. Salah […]

18 Penyebab Meningitis Pada Bayi Wajib Diwaspadai

Meningitis adalah penyakit yang menyerang pada selaput otak manusia. Baik orang dewasa atau bayi sekalipun memiliki resiko untuk terkena penyakit ini. Jika dibiarkan, meningitis dapat menyebabkan penderita meninggal. Apalagi bagi Anda yang memiliki bayi, bisa saja dengan tidak disadari bayi Anda ternyata sudah terserang meningitis. Lalu apa penyebab meningitis pada bayi? Berikut ulasannya. Penyebab Penyakit […]

Kelumpuhan Tidur – Gejala, Risiko, Diagnosa, Pengobatan dan Pencegahan

Kelumpuhan tidur atau dalam bahasa Inggris disebut dengan sleep paralysis merupakan kondisi tidak bisa bergerak atau bicara saat sadar. Pada beberapa orang juga mungkin akan mengalami tekanan atau rasa seperti tersedak. Kelumpuhan tidur ini juga sering terjadi bersamaan dengan kelainan tidur seperti narkolepsi yang merupakan masalah otak dalam mengatur tidur. Kelumpuhan tidur ini biasanya dialami […]

21 Obat Herbal untuk Sakit Gigi Paling Efektif

Sakit pada gigi memang sangat menganggu dan membuat tubuh menjadi tidak nyaman. Sakit gigi membuat tubuh kesulitan untuk makan dan pada akhirnya membuat tubuh menjadi lemah. Ada beberapa penyebab terjadinya sakit gigi diantaranya ialah kurang memerhatikan kebersihan mulut dan gigi, pembusukan pada gigi dan tambalan gigi yang rusak. Untuk mengatasi masalah tersebut, ada beberapa obat […]

Hematuria – Penyebab, Diagnosa, Pencegahan Komplikasi dan Pengobatan

Hematuria merupakan istilah medis dimana terdapat darah dalam urine sehingga warna urine berubah warna menjadi agak kemerahan atau kecoklatan sedangkan dalam urine nomral tidak mengandung darah kecuali saat wanita dalam masa menstruasi. Meskipun hematuria ini terlihat cukup mengerikan, tetapi sangat jarang dijadikan pertanda adanya penyakit yang membahayakan jiwa. Sementara darah dalam urine tidak kasat mata […]