Pemeriksaan MRI

Magnetic Resonance Imaging (MRI) / scan MRI / MRI test adalah teknik yang menggunakan medan magnet dan gelombang radio untuk membuat gambar rinci dari organ dan jaringan dalam tubuh manusia. Kebanyakan mesin MRI berukuran besar  dan seperti “magnet berbentuk tabung”. Ketika Anda berbaring di dalam mesin MRI, medan magnet akan menselaraskan atom hidrogen dalam tubuh. Gelombang […]

Perkiraan Biaya MRI Rumah Sakit di Jakarta dan Indonesia

Biaya MRI rumah sakit di Jakarta khususnya sangat bervariasi, namun secara garis besar memiliki kesamaan dan angka yang tidak terlalu jauh berbeda antara satu rumah sakit dengan rumah sakit lainnya. Biaya MRI sangat bervariasi, dan ada dua faktor yang membedakan harga MRI yaitu : Tergantung dari organ dan bagian pencitraan yang ingin dilakukan scanning. Selain itu […]

11 Bahaya Efek Samping Suntik Putih Permanen

Sudah dalam dua tahun terakhir ini suntik putih atau Whitening Injection menjadi sangat populer dan menjadi salah satu proses yang banyak ditempuh oleh sebagian kalangan untuk mencerahkan warna kulit dalam waktu singkat. Pada dasarnya suntik putih merupakan suntikan Vitamin C dalam dosis tertentu ke dalam tubuh. Suntik putih menjadi sangat populer ketika dikenalkan oleh para […]