11 Cara Melatih Kesehatan Jantung

Jantung sehat merupakan dambaan setiap insan manusia. Betapa tidak, penyakit jantung menjadi pembunuh  nomor 1 di dunia. Siapa yang tidak takut terkena penyakit ini? Penyakit jantung juga menjadi penyakit yang masuk kategori degeneratif atau penyakit yang menjumpai kita di waktu senja. Kebanyakan penderita penyakit jantung memiliki berat badan lebih atau cenderung obesitas. Menurut survey yang di lakukan […]

5 Efek Kesetrum Listrik Ringan

Sengatan listrik dapat terjadi ketika seseorang bersentuhan dengan kontak sebagai sumber energi listrik. Energi listrik mengalir melewati sebagian dari tubuh yang menyentuh tadi kemudian hal ini dapat menyebabkan shock. Paparan dari energi listrik bisa tidak ada cedera sama sekali atau dapat juga mengakibatkan cedera. Banyak orang yang mendapatkan kejutan listrik yang diperoleh dari benda yang […]

30 Bahaya Akibat Kurang Tidur Malam Bagi Kesehatan – Pria – Wanita

Anda tidak akan percaya bahwa bahaya akibat kurang tidur sangat mematikan di berbagai sisi baik secara langsung maupun tidak langsung. Tidur merupakan kebutuhan wajib semua orang dan semua usia. Bayi yang baru dilahirkan memiliki kebutuhan tidur yang lebih banyak, sementara orang dewasa dan lanjut usia paling tidak bisa tidur selama kurang lebih tujuh hingga delapan […]

12 Gejala Gagal Jantung Kiri dan Kanan – Penyebab dan Penanganan

Gejala gagal jantung sering menghantui masyarakat dikarenakan kondisi kritis yang disebabkan oleh penyakit tersebut. Gagal jantung tidak boleh disepelekan karena bisa menyebabkan seseorang mengalami kematian. Anda perlu waspada jika anda memiliki riwayat penyakit jantung sebab berbagai macam penyakit jantung menjadi penyebab kegagalan jantung. Gagal jantung adalah kondisi yang disebabkan oleh lemahnya otot jantung sehingga jantung […]

Jantung Bocor : Penyebab, Gejala, Cara Mencegah dan Komplikasi

Jantung bocor merupakan salah satu jenis penyakit jantung yang bisa terjadi pada semua orang termasuk bayi dan anak-anak. Hingga saat ini jantung bocor masih menjadi masalah penyakit jantung yang mendapatkan perhatian besar dari dunia medis. Proses terjadinya jantung bocor sebenarnya bukan terjadi pada semua bagian jantung. Jantung terdiri dari empat buah katup yang berfungsi untuk […]

9 Penyebab Jantung Bengkak dan Cara Mengobatinya

Jantung merupakan salah satu organ vital dalam tubuh manusia yang berfungsi dalam memompa darah. Gangguan kesehatan bernama cardiomegaly ini menyebabkan jantung membengkak dimana ukurannya menjadi tidak normal. Gejala pembengkakan jantung atau biasa disebut dengan istilah Kardiomegali ini dapat diketahui setelah adanya pemeriksaan berlanjut oleh dokter terkait dengan cara rontgen pada bagian dada. Pembengkakan jantung bukanlah […]

17 Cara Mengatasi Jantung Lemah Secara Alami     

Organ jantung memiliki bentuk sebesar kepalan tangan. Dari bentuknya yang kecil ternyata jantung memiliki fungsi yang sangat besar. Jantung berfungsi untuk memompa darah ke semua bagian tubuh lewat pembuluh darah. Organ tubuh dan semua bagian tubuh memerlukan darah untuk menyerap nutrisi dan oksigen. Jika kekurangan nutrisi dan oksigen maka tubuh akan lebih lemah dan mudah […]

17 Cara Mengatasi Jantung Lemah Secara Alami Tanpa Obat

Cara mengatasi jantung lemah secara alami sebenarnya cukup mudah, namun anda harus paham baha prosesnya membutuhkan waktu yang cukup lama. Jantung adalah salah satu organ tubuh yang sangat vital bagi manusia. Fungsinya sebagai alat pemompa darah ke seluruh tubuh yang berisi sari pati makanan dan oksigen sebagai bahan bakar manusia untuk melakukan aktivitas. Meskipun secara […]

22 Ciri – Ciri Jantung Lemah dan Cara Mengatasinya

Lemah jantung yakni menurunnya kemampuan dari fungsi jantung dalam memompa darah. Dimana darah yang telah dipompa ini akan dialirkan ke seluruh bagian tubuh manusia dengan membawa nutrisi dan oksigen yang dibutuhkan oleh tubuh. Selain menghantarkan nutrisi melalui aliran darah, jantung ini juga berperan sebagai pembawa limbah – limbah pada tiap sel tubuh. Jantung ini merupakan […]

Dokter Jantung Terbaik di Indonesia

Bagi anda yang mengalami kelainan dan penyakit jantung ada baiknya berobat pada dokter jantung terbaik di Indonesia. Ada banyak jenis penyakit jantung yang harus di waspadai, berikut adalah beberapa kategori penyakit mematikan yang menyerang jantung. Penyakit Otot Jantung (Kardiomiopati). Kardiomiopati adalah sebuah kondisi penyakit jantung yang menyebabkan jantung menjadi lebih besar atau penebalan pada bagian dinding jantung Serangan […]

Jenis – Jenis Penyakit Jantung : Ciri Ciri, Penyebab, dan Gejalanya

Penyakit jantung menjadi penyakit yang sangat mengerikan untuk semua orang. Dari sebuah data yang didapatkan dari penelitian terbukti bahwa penyakit jantung menjadi penyebab kematian tertinggi di dunia. Hal paling mengejutkan dari penyakit jantung adalah kematian mendadak yang sering tidak disertai dengan gejala. Kondisi ini bahkan sering terjadi dalam lingkungan kita. Untuk menghindari beberapa jenis penyakit […]

18 Penyebab Jantung Berdebar Debar Kencang dan Terus Menerus

Seseorang yang  sering mengalami jantung yang berdebar-debar tidak boleh disepelekan. Hal itu dikarenakan jantung merupakan organ vital yang harus dijaga kesehatannya. Jika sampai organ jantung mengalami gangguan, maka tubuh lah yang akan menerima dampaknya. Jantung merupakan organ yang memompa darah ke seluruh tubuh. Jika jantung mengalami masalah, maka aliran darah ke seluruh tubuh pun akan mengalami […]