6 Cara Menjaga Tubuh Agar Tetap Atletis

Mempunyai tubuh yang atletis pasti menjadi dambaan setiap orang, terutama bagi para pria. Tubuh yang atletis akan meningkatkan kepercayaan diri. Untuk mendapatkannya, diperlukan serangkaian usaha ekstra. Tubuh yang atletis tidak bisa begitu saja terbentuk dengan sendirinya. Bahkan orang sekelas Ade Rai yang adalah seorang binaragawan, dulunya juga mempunyai tubuh yang biasa saja. Hanya dengan latihan […]

5 Penyebab Hormon Prolaktin Tinggi pada Ibu Menyusui

Hormon prolaktin merupakan hormon yang ada di dalam tubuh tepatnya yaitu di otak. Kelenjar ini diproduksi oleh sel-sel kelenjar hipofisis. Hormon prolaktif yang tinggi akan menyebabkan produksi GnRH dan FSH terbatas, padahal kedua hormon ini merupakan hormon yang digunakan untuk pertumbuhan sel telur dalam ovarium. Sehingga jika kadar hormon prolaktin di dalam tubuh tinggi maka […]

7 Cara Meningkatkan Adrenalin Tubuh dengan Cepat

Kita seringkali mendengar kata adrenalin. Bila mendengar kata adrenalin ini biasanya otomatis pikiran kita akan menuju pada tenaga, detak jantung, energi, kekuatan, dan lain sebagainya. Lalu, sebenarnya apakah yang dimaksud dengan adrenalin ini? Adrenalin sebenarnya bukanlah sebuah benda atau sesuatu yang ada di luar tubuh manusia. Adrenalin ini sebenarnya adalah sesuatu yang ada di dalam […]

4 Penyebab Badan Meriang – Gejala dan Pengobatan

Kesehatan merupakan salah satu hal yang dapat dikatakan paling penting bagi manusia. Kesehatan merupakan penentu aktivitas atau kegiatan yang dapat dilakukan sehari- hari. kesehatan juga merupakan kunci kehidupan manusia. Tanpa adanya kesehatan, semua yang dimiliki manusia tidak ada artinya sama sekali. Kesehatan manusia ini mahal sekali harganya. Seberapa kayapun seseorang, seberapa terhormat seseorang, seberapa cantik […]

11 Cara Meningkatkan Hormon Progesteron Secara Alami

Hormon progesteron merupakan hormon yang penting dalam reproduksi wanita dan fungsi seksual. hormon progesteron ini berperan aktif dalam menjaga stabilitas tubuh, stabilitas hormon serta menekan efek samping dari adanya ketidakseimbangan hormon tubuh. Hormon progesteron ini lebih penting peranannya untuk kaum wanita tidak hanya dalam fungsi reproduksi tetapi juga mengatasi kehamilan dalam resiko tinggi serta ketidakseimbangan […]

15 Cara Meningkatkan Antibodi Anak secara Alami

Antibodi adalah sebuah pertahanan dan perlindungan tubuh yang didalamnya terdiri dari zat dan sel tubuh yang diproduksi dalam tubuh yang bekerja saling berhubungan untuk memblokir dan menghadang aktivitas zat asing atau partikel beracun hasil polusi udara dan dari segala bentuk radikal agar tidak masuk kedalam jaringan organ tubuh dengan mudah. Berikut adalah cara meningkatkan imunitas tubuh […]

17 Cara Meningkatkan Nafsu Makan Secara Alami

Ada dua macam gangguan proses makan yang sering dialami oleh seseorang, yaitu terlalu banyak makan (rakus) dan juga kekurangan nafsu makan. Dalam artikel kali ini akan dibahas mengenai penurunan nafsu makan. Nafsu makan yang menurun kemudian diikuti dengan konsumsi makanan yang menurun akan menyebabkan gangguan kesehatan dan juga penurunan berat badan. Bahkan pada kasus yang […]

8 Penyebab Tubuh Lemas Tak Bertenaga (#7 Paling Mengerikan)

Kesehatan bisa jadi merupakan harta paling berharga didunia ini. Coba Anda bayangkan, jika tubuh anda sakit, tak bertenaga dan hanya bisa berdiam diri. Tanpa kesehatan mustahil Anda akan mampu bergerak bebas, dan tertawa lepas dengan kebahagiaan. Namun, seringkali bagi sebagian orang, walaupun sudah merasa menjaga kesehatan tetapi tubuh sering merasa lemas tak bertenaga. Apakah Anda termasuk […]

19 Cara Meningkatkan Antibodi dalam Tubuh agar Tidak Mudah Sakit

Antibodi merupakan suatu sistem yang berkaitan erat dengan kekebalan tubuh manusia. Antibodi juga sering disebut dengan imunoglobin, yaitu suatu protein yang diproduksi oleh tubuh manusia yang berguna untuk membantu melawan zat asing yang masuk ke dalam tubuh. Zat asing tersebut juga sering disebut dengan antigen. Ketika antigen masuk ke dalam tubuh manusia sistem kekebalan tubuh […]

16 Cara Meningkatkan Metabolisme Tubuh dengan Cepat

Metabolisme adalah suatu proses alami yang akan dialami oleh tubuh setiap hari. Metabolisme tubuh merupakan suatu proses yang dialami oleh tubuh manusia di mana tubuh akan mengubah makanan dan juga minuman ke dalam bentuk energi agar tubuh dapat melakukan berbagai aktivitas. Dengan kata lain, proses metabolisme adalah proses pembakaran yang dilakukan oleh tubuh, sehingga tubuh […]

Gemetar Saat Lapar – Penyebab dan Cara Mengatasinya

Setiap orang pasti pernah mengalami gemetar dengan penyebab yang berbeda-beda. Banyak faktor yang menyebabkan seseorang mengalami gemetar. Gemetar merupakan suatu gerakan di bagian anggota tubuh yang terjadi secara refleks dan tidak disengaja, gerakannya melibatkan gerakan otot isolasi dari satu bagian tubuh ke bagian tubuh lainnya. Semua gerakan gemetar terjadi tanpa disadari. Gerakan gemetar bisa terjadi […]

Pundak Kaku dan Pegal – Penyebab dan Cara Mengatasi

Salah satu gangguan otot yang paling sering dialami adalah rasa kaku dan pegal pada bagian pundak dan leher. Bagi orang dewasa yang memiliki tanggungan pekerjaan kantoran maupun pekerjaan outdoor, pundak dan leher kaku serta pegal menjadi gangguan yang sangat umum terjadi. Seringkali anda tidak peduli dengan keadaan ini dan menganggap bahwa rasa pegal dan kaku […]