Corsamet – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Corsamet merupakan jenis obat yang digunakan untuk pengobatan perawatan dan pengobatan gastroesophageal reflux disease (GERD) pengobatan tukak lambung, tukak usus dua belas jari, erosif esophagitis, pengobatan zollinger ellison syndrom, penyakit maag, antagonis H2 dan juga jenis penyakit lainnya yang seringkali dialami oleh pasien. adapun komposisi yang terkandung di dalam obat ini adalah cimetidine 200 mg/tablet […]

Conranin – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Conranin merupakan obat tablet yang digunakan untuk mengobati beberapa penyakit yang disebabkan oleh kelebihan asam lambung (asam lambung naik), sakit maag dan tukak lambung (luka lambung). Obat ini diberikan pada pasien berdasarkan resep dokter. Conranin diproduksi oleh Armoxindo Farma. Obat ini termasuk pada golongan obat receptor antagonist histamine H2. Kandungan Conranin Setiap 150mg obat tablet […]

Codan – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Pernahkah anda mengetahui seseorang mengkonsumsi Codan? Atau setidaknya apakah anda tahu fungsi dari obat ini? Jika belum, maka pada postingan kali ini kami akan mengulas secara tuntas mengenai apa saja yang berkaitan dengan oba Codan, termasuk juga kami akan menjelaskan mengenai apa saja yang harus anda perhatikan serta efek samping yang harus anda waspadai selama anda mengkonsumsi Codan. […]

Ciprazol – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Obat Ciprazol adalah merupakan sejenis obat yang masuk kedalam kelompok obat Antirefluks dan Antiulserasi dari golongan Antasid, yang biasanya digunakan untuk mengatasi penyakit tukak lambung, tukak Deodenum, dan tukak usus. Selain itu dapat juga digunakan untuk mengobati peradangan yang terjadi pada esofagus, serta digunakan juga untuk terapi kondisi patologi hipersekresi, yang berkaitan dengan sindrom Zollinger-Ellison. […]

Caprol – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Apakah anda pernah mengetahui apa itu obat Caprol? Yah, obat Caprol merupakan salah satu obat yang cukup terkenal di dunia medis. Adapun fungsi utama dari obat Caprol adalah untuk membantu mengatasi penyakit atau gangguan yang berhubungan dengan saluran pencernaan seperti misalnya mengobati penyakit tukak duodenum maupun juga digunakan untuk mengobati gangguan tukak lambung. Perlu anda tahu bahwa tukak […]

Caprazol – Fungsi – Obat – Dosis dan Efek Samping

Apakah anda pernah mendengar seputar obat Caprazol? Memang tidak mengherankan jika obat ini jarang terkenal karena tidak banyak orang yang tahu akan nama dari obat ini. Meskipun begitu, mungkin anda pernah menggunakan obat Caprazol namun anda tidak mengetahui bahwa obat yang sedang anda gunakan itu merupakan obat Caprazol. Caprazol merupakan sebuah obat yang banyak digunakan oleh para pasien […]

Betalans – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Obat Betalans atau yang juga memiliki nama generik dengan nama obat Lansoprazole, adalah merupakan sejenis obat-obatan yang masuk kedalam kelompok obat antirefulks, antasida, dan antiulkus. Obat Betalans ini berfungsi untuk mengatasi penyakit-penyakit yang diakibatkan karena kelebihan produksi asam lambung dalam tubuh seperti penyakit GERD, tukak lambung, tukak usus duodenum, dan zollinger ellison syndrome. Obat Betalans […]

Benofat – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Benofat adalah salah satu obat yang digunakan untuk mengobati tukak atau luka pada area usus manusia, ulkus lambung, ulkus duodenum serta gastritis yang bersifat kronis. Obat ini berupa tablet yang sangat mudah dikonsumsi oleh penggunanya. Benofat juga diproduksi oleh Bernofarm dan masuk ke dalam golongan obat yang harus disertai dengan resep dokter untuk bisa menggunakannya. Kandungan […]

Antidine – Nama Obat – Fungsi Obat – Obat Apa – Dosis

Apa Anda pernah mendengar nama obat Antidine? Sekilas jika melihat namanya pasti akan membuat Anda teringat dengan obat lambung yang memiliki nama senada. Ya, Antidine adalah obat yang memiliki indikasi kurang lebih sama dengan ranitidine maupun simetidine yang mungkin pernah Anda konsumsi. Meski untuk merk Antidine sendiri kandungan zat aktifnya adalah famotidine. Obat Apa Berbeda […]

Anitid – Fungsi Obat – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Anitid merupakan obat yang digunakan untuk menangani penderita penyakit maag parah dan tukak lambung. Obat anitid ini diproduksi oleh Bernopharm dalam bentuk ampul injeksi. Obat anitid ini memiliki kandungan zat aktif ranitidine sebanyak 25 mg pada setiap ml. Penyakit maag atau tukak lambung merupakan penyakit yang menyerang lambung biasanya rasa yang dirasakan oleh pasien penderita […]

Aludonna D – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek samping

Aludonna D merupakan jenis obat yang digunakan untuk pengobatan penyakit masalah perut seperti, sakit pada tukak lambung, sakit perut, hiatus hernia, penanganan penyakit gastritis kronis , ulkus duodenum, penyebab sakit ulu hati, esofagitis, menghilangkan kembung, meningkatkan air dalam usus dan penyakit lain yang biasa diserang perut. Zat aktif yang terkandung di dalam obat aludonna d […]

Carbenoxolone – Obat Apa – Kegunaan – Komposisi – Efek Samping

Beberapa resep dari dokter ada yang umum digunakan namun ada pula yang kurang umum di masyarakat. Termasuk jenis obat-obatan seperti carbenoxolone yang tidak banyak dipakai oleh orang. Umumnya dokter akan memberikan resep obat tersebut hanya pada gejala penyakit tertentu. Sehingga obat ini jarang dikonsumsi orang dan jarang pula dijual secara bebas tanpa resep dokter. Apabila […]