Kandungan Kolesterol Kikil Sapi dan Cara Aman Memasaknya

Kolesterol yang ada didalam tubuh memang pada dasarnya diproduksi melalui dua hal, yang pertama dapat berasal dari produksi  tubuh sendiri sekitar 80% dan dari asupan makanan sekitar 20%. Walaupun hanya sekitar 20% namun pengaruh makanan yang dikonsumsi bagi kadar kolesterol didalam tubuh cukup besar. Oleh sebab itu, banyak sekali beberapa jenis makanan yang dilarang untuk […]

Apakah Kulit Sapi Mengandung Kolesterol?

Kebutuhan akan daging sapi sebagai bahan makanan memang banyak diincar orang. Hal ini disebabkan oleh kadar daging sapi yang banyak serta rasanya yang nikmat dan menggugah selera. Daging sapi seperti layaknya daging ayam yang sangat digemari oleh masyarakat. Bagian sapi yang dapat dikonsumsi tidak hanya berasal dari daging saja. Namun juga bagian tulang, susu bahkan […]

Apakah Ikan Teri Mengandung Kolesterol?

Ikan teri merupakan salah satu jenis ikan yang berukuran sangat kecil, bahkan hanya sekitar 2-35 cm saja. Ikan ini biasanya hidup secara berkelompok dan jumlahnya cukup banyak di perairan, salah satunya adalah perairan Indonesia. Karena cukup mudah untuk diperoleh, ikan ini banyak dikonsumsi oleh masyarakat sekitar dan diolah menjadi berbagai macam hidangan. Contohnya dapat digoreng […]

Kolesterol Kerang, Amankah Bagi Penderita Kolesterol?

Makanan. Apa sih yang menjadi makanan favorit kalian? Berapa kali kalian makan dalam sehari? Kapan sih terakhir kali kalian makan? Makanan merupakan hal penting dalam hidup kita dan apabila kita tidak mendapat asupan makanan yang cukup dalam sehari maka dapat berpengaruh terhadap tubuh kita, bahkan mengganggu kegiatan kita sehari-hari. Kok bisa? Ketika tubuh mulai merasa […]

Apakah Jengkol Mengandung Kolesterol? Ini Dia Jawabannya!

Kolesterol. Apa sih yang pertama kali  muncul di benak kalian mengenai kata ini? Apakah suatu hal yang positif atau hal yang buruk? Seperti yang kita tahu, kolesterol terbagi menjadi beberapa jenis, yaitu adanya kolesterol jahat dan kolesterol baik. Bukan rahasia lagi pastinya jika kolesterol memiliki manfaat untuk tubuh kita dan sebaliknya kolesterol jahat akan menimbulkan […]

Kandungan Kolesterol Lobster dan Cara Pengolahannya Yang Tepat!

Kolesterol. Siapa sih di antara kita yang memiliki kolesterol normal? Atau siapa sih di antara kita yang memiliki kadar kolesterol yang tinggi alias sedang mengalami penyakit kolesterol? Seperti yang kita tahu, mengalami suatu penyakit bukanlah suatu hal yang menyenangkan dan ketika suatu penyakit tidak segera ditangani maka hal ini dapat berujung buruk, seperti halnya penyakit […]

Kandungan Kolesterol Pada Durian, Aman atau Tidak?

Siapa yang tidak menyukai buah yang mendapatkan julukan raja dari segala buah atau King of Fruit ini? Mayoritas warga masyarakat Indonesia pasti menyukai buah dengan bau dan rasa yang khas ini. Durian sendiri termasuk buah dari tumbuhan tropis yang asal muasalnya datang dari area Asia Tenggara. Bentuk buah durian ini sangat unik karena kulit buahnya […]