Gastridin adalah obat yang dibuat khusus untuk membantu mengobati berbagai masalah yang berhubungan dengan kelebihan kadar asam lambung di dalam tubuh, dimana kondisi ini akan menyebabkan pasien mengalami maag maupun juga tukak lambung. Di dalam Gastridin terkandung zat aktif yang disebut dengan ranitide yang mana obat-obatan yang memiliki ranitide di dalamnya tergolong kedalam antagonis reseptor histamin H2. […]
Home » obat dispepsia
Gastridin – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping
- Post author Medically review: Redaksi Halosehat