6 Penyebab Tekanan Darah Tinggi Akibat Obesitas dan Pencegahannya

Tekanan darah tinggi akibat obesitas sangat dimungkinkan menyerang anda yang mengalami kelebihan berat badan. Sementara obesitas itu sendiri biasanya disebabkan oleh pola makan yang tidak sehat. Makanan berlemak dan berkolesterol tinggi jika dikonsumsi melebihi takaran normal setiap harinya akan turut membuat berat badan menjadi berlebihan. Selain itu, pola hidup seperti sebelum tidur, makan dan langsung […]

9 Penyebab Tekanan Darah Tinggi Akibat Stress dan Pencegahannya

Tekanan darah tinggi akibat stress dapat menimpa siapapun tanpa mengenal usia dan jenis kelamin. Darah tinggi merupakan kondisi dimana tekanan darah anda naik melebihi batas tekanan darah normal. Biasanya penderita akan mengalami sakit kepala secara mendadak, bahkan jika tekanan darah terlalu tinggi penderita akan kehilangan kesadaran. Kondisi ini sangat berbahaya dan jika tidak segera mendapatkan […]

12 Penyebab Tekanan Darah Tinggi Akibat Kurang Tidur dan Pencegahannya

Tekanan darah tinggi akibat kurang tidur dapat anda alami bahkan anda juga akan merasakan mendadak mata anda berkunang-kunang. Tidak sedikit dalam beberapa kasus orang juga akan pingsan. Hipertensi sendiri merupakan tekanan darah tinggi yang bisa diakibatkan dari berbagai faktor penyebabnya. Bisa jadi anda mengalaminya karena kurang tidur. Tekanan darah tinggi sendiri akan anda alami terutama […]

Amlodipine Besylate Soho – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Amlodipine Besylate Soho adalah obat generik yang berfungsi untuk mengobati pasien penderita hipertensi dan angina. Obat ini diproduksi oleh PT. SOHO Industri Pharmasi. Obat generik dengan kandungan Amlodipine banyak tersebar dengan produksi yang berbeda-beda. Obat generik yang bermerek dan original atau paten memiliki harga yang berbeda-beda. Obat generik ini memiliki kandungan yang sama seperti halnya […]

Amlodipine + Atenolol – Obat Apa – Fungsi – Dosis – Efek Samping

Apa itu Amlodipine + Atenolol? Atenolol adalah obat yang digunakan untuk penanganan hipertensi atau tekanan darah tinggi, penanganan angina jangka panjang, dan  penanganan paska serangan jantung untuk menurunkan resiko kematian. Atenolol termasuk ke dalam kategori cardioselective beta blocker. Sedangkan Amlodipine digunakan untuk kondisi yang disebabkan oleh penyakit arteri koroner (coronary artery disease) dan juga nyeri […]

Amlodipine Fahrenheit – Fungsi – Obat Apa- Dosis dan Efek Samping

Amlodipine Fahrenheit merupakan jenis obat yang digunakan untuk pengobatan hipertensi atau juga tekanan darah tinggi yang dialami oleh pasien , namun obat ini juga dapat digunakan dalam pengobatan serangan angina pectoris atau biasa dikenal dengan sebutan angin duduk. Dalam penggunaanya obat amlodipin bisa digunakan secara dosis tunggal maupun dikombinasikan dengan jenis obat lainnya. Bila dalam […]

Amlogal – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Amlogal adalah obat generik yang berfungsi untuk mengobati hipertensi, angina pektoris atau stabil, dan angina prinzmetal atau varian. Obat ini mengandung senyawa aktif amlodipine besylate. Kandungan amlodipine sendiri termasuk golongan calcium channel blocker yang menghambat masuknya kalsium melalui kanal-kanal membran sel pada otot jantung dan pembuluh darah. Obat ini diproduksi oleh PT. Galenium Pharmasi Laboratories. […]

Amlogrix – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Amlogrix adalah obat generik yang berfungsi untuk mengobati iskemia miokardium, angina pektoris atau stabil dan angina prinzmetal atau varian serta hipertensi. Obat ini tidak memiliki khasiat untuk pengobatan angina tidak stabil karena kandungan obat yang tidak sesuai. Obat ini terkandung zat aktif amlodipine besylate. Amlodipine sendiri tergolong obat antihipertensi yang memiliki konsep calcium channel blockers. […]

Amlocor – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Amlocor adalah obat yang diperuntukkan bagi penderita hipertensi dan angina. Penggunaan obat terhadap pasien angina hanya direkomendasikan bagi pasien dengan angina yang bersifat stabil. Obat ini bekerja dengan cara menghambat ion kalsium ke dalam membran sel secara selektif terutama sel otot polos pada pembuluh darah dan sel otot jantung. Obat ini diproduksi oleh Novell Pharma. […]

Acebutolol – Obat Apa – Fungsi – Dosis – Efek Samping

Apa itu Acebutolol? Acebutolol dikenal dengan merk produk yang bernama Sectral dan Acebutolol termasuk obat generik yang hanya bisa keluar dengan resep dokter. Obat generik biasanya memiliki harga lebih murah dan Acebutolol dapat digunakan sebagai obat kombinasi bersama dengan obat lain. Acebutolol digunakan untuk penanganan tekanan darah tinggi atau hipertensi dan penanganan jenis denyut nadi […]

Benazepril – Obat Apa – Fungsi – Dosis – Kontraindikasi – Efek Samping

Apa itu Benazepril? Benazepril adalah jenis obat angiotensin-converting enzyme (ACE) hinbitor yang digunakan untuk merawat gejala hipertensi atau tekanan darah tinggi. Cara kerja obat ini adalah dengan melakukan pengurangan zat kimia yang membuat sempit pembuluh darah  dan mencegah produksi angiotensin sehingga pembuluh darah melonggar dan tekanan darah pun menjadi menurun. Fungsi Benazepril Benazepril adalah obat […]

Alerten 100 – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Alerten 100 merupakan produk suplemen yang diindikasikan untuk memelihara kesehatan tubuh dan sebagai antioksidan. Manfaat lain yang bisa didapat saat mengkonsumsi supleman ini adalah untuk peningkatan energi di dalam jantung serta dapat dimanfaatkan untuk kesehatan pria dan energi mitokondria pada sperma sehingga dapat melindungi sperma dari radikal bebas. Supleman ini juga sudah tidak asing lagi […]