Bekam – Jenis, Prosedur, Manfaat dan Efek Samping

Siapa yang tidak tahu bekam, bekam biasanya di gunakan sebagai alternatif sebagai pengobatan traditional untuk membuang racun-racun yang ada di dalam tubuh. Bekam merupakan pengobatan alternatif tertua yang pernah ada. Konon, pada zaman nabi pun menggunakan bekam sebagai alternatif cara pengobatan. Berdasarkan sejarahnya, bekam memiliki asal usul dari Mesir, China, dan Timur Tengah kemudian berkembang […]

Angiogram Jantung – Metode, Prosedur, Perawatan dan Komplikasi

Banyak penelitian yang mengungkapkan bahwa penyakit jantung merupakan salah satu penyebab utama kematian dan menjadi masalah kesehatan terbesar di dunia. Penyakit jantung menjadi alasan umum mengapa seorang pasien perlu dirawat di rumah sakit. Padahal sebenarnya pada sejumlah besar kematian yang berhubungan dengan penyakit jantung dapat dicegah. Karena itulah diagnosis dini menjadi sangat penting. Misalnya saja […]

Anestesiologi – Metode, Prosedur, Perawatan dan Komplikasi

Di era sekarang, masih banyak anggapan masyarakat yang kurang tepat tentang para dokter, baik dokter umum maupun spesialis. Terlebih pandangan orang awam terhadap anestesiologi atau ilmu anestesi. Beberapa menyebutkan bahwa ilmu anestesi identik dengan kegiatan praktek di dalam kamar operasi dengan memberikan obat yang akan membuat pasien tidak sadar lalu  dokter bedah dapat melakukan tugasnya […]

Amniosintesis – Jenis, Tujuan, Hasil dan Resiko

Amniosintesis adalah salah satu dari tes prenatal yang berfungsi untuk mencari apakah ada masalah genetik, infeksi janin dan uji abnormalitas kromosom. Tes diagnostik ini dilakukan selama kehamilan dimana sejumlah cairan ketuban (amnion) diambil dari dalam kantong ketuban untuk keperluan analisa. Cairan ketuban adalah cairan pelindung janin yang berada dalam kantong ketuban di dalam rahim. Cairan […]

2 Cara Menghitung Tetesan Infus Berdasarkan Berat Badan, Perawat Wajib Tahu

Hampir dipastikan setiap ahli medis akan mengetahui bagaimana cara menghitung tetesan infus dengan tepat dan benar. Dalam melakukan penghitungan tetesan infuse, perawat tidak boleh melakukannya dengan sembarang karena memiliki efek yang sangat berbahaya. Selain itu juga terdapat jenis-jenis cairan infus. Cairan yang masuk ke tubuh pasien melalui infuse harus benar-benar diukur kadarnya. Memang setiap pasen […]

Angioplasti – Jenis, Prosedur, Cara Kerja, Perawatan dan Komplikasi

Jantung merupakan organ penting yang bertanggung jawab memompa darah ke seluruh tubuh. Darah yang terpompa adalah yang kaya oksigen lalu mengalir melalui beragam pembuluh darah. Salah satunya lewat arteri yang bentuknya seperti tabung, mengalirkan darah ke kapiler-kapiler yang terhubung dengannya untuk disebar ke seluruh organ tubuh. Selain darah, ada kolesterol yang ikut lewat arteri. Kolesterol […]

5 Penyebab Pingsan Setelah Donor Darah Yang Sering Terjadi

Donor darah merupakan salah satu kegiatan yang dilakukan seseorang ataupun kegiatan yang biasa dilakukan ketika seseorang bersedia memberikan darahnya kepada orang lain secara sukarela tanpa adanya paksaan dari siapapun.donor darah biasanya dilakukan oleh PMI atau dokter-dokter yang bekerja dalam pendonoran darah tersebut. Selain itu donor darah dapat bermanfaat untuk si pendonor serta bermanfaat untuk orang […]

6 Efek Setelah Donor Darah Pertama Kali Yang Sering Terjadi

Seperti yang telah anda ketahui donor darah merupakan salah satu proses pengambilan darah dari tubuh seseorang untuk didonorkan atau diletakkan pada kantong daerah ataupun pada orang secara langsung. Banyak sekali manfaat dari donor darah bagi pendonor maupun bagi seseorang yang membutuhkan donor darah tersebut. Selain adanya manfaat donor darah Adapun efek samping setelah donor darah […]

Arthrocentesis

Kondisi sendi yang nyeri dapat mengganggu aktivitas sehari-hari. Rasa sakit itu menyerang sendi yang merupakan penghubung antar tulang. Nyeri sendi tersebut dapat terjadi di beberapa bagian tubuh, seperti nyeri sendi lutut, nyeri sendi bahu, nyeri sendi panggul, ataupun nyeri sendi pergelangan tangan. Timbulnya rasa sakit terhadap persendian bukanlah tanpa sebab. Umumnya, rasa sakit dirasakan di […]

Ketahui Perbedaan Kemoterapi dan Radioterapi, Mana yang Lebih Baik?

Istilah medis kemoterapi dan radioterapi tentu bukanlah hal yang asing lagi bagi kita, terutama dalam hal penanganan kasus penyakit kanker. Kemoterapi dan radioterapi merupakan beberapa jenis pengobatan yang digunakan untuk membunuh sel kanker. Walau kedua pengobatan ini bertujuan sama, akan tetapi juga memiliki perbedaan yakni pada target tubuh yang akan diobati. Untuk lebih jelas dan […]

Terapi Air Hangat – Metode, Manfaat dan Bahaya

Terapi air sudah dikenal sejak lama dalam mengatasi berbagai penyakit kronis seperti salah satunya adalah jenis jenis penyakit syaraf. Air diketahui bisa menghilangkan efek gravitasi, meredakan rasa sakit, mengurangi tekanan otot dan juga persendian. Salah satu jenis terapi air yakni terapi air hangat juga memiliki kegunaan yang hampir serupa selain juga untuk melancarkan sirkulasi darah […]

Ablasi Endometrial – Metode, Prosedur, Perawatan dan Komplikasi

Menstruasi adalah proses normal yang terjadi setiap bulannya pada setiap wanita yang telah mengalami pubertas. Menstruasi atau yang disingkat mens ini, juga dikenal dengan nama haid. Umumnya masa menstruasi berlangsung sekitar 5 – 7 hari, dengan beragamnya jumlah volume darah yang keluar dari vagina. Pembalut yang menampung darah menstruasi memudahkan wanita untuk menjaga kebersihan dirinya […]