Isoket Tablet – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Cara Penggunaan

Isoket tablet merupakan salah satu sediaan Isoket dengan kandungan bahan aktif Isosorbide Dinitrate (ISDN). Isosorbide Dinitrate adalah bahan aktif yang merupakan jenis nitrat yang digunakan untuk mengatasi kondisi Angina Pektoris (angin duduk). Isosorbide Dinitrate bekerja sebagai vasolidator, zat ini merilekskan otot jantung dan memperlebar pembuluh darah, sehingga kembali memperlancar suplai darah dan oksigen ke jantung […]

Isoket IV – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Cara Penggunaan

Isoket IV merupakan jenis sediaan Isoket yang digunakan melalui injeksi atau lewat infus. Sama dengan jenis sediaan Isoket yang lain, Isoket IV juga mengandung Isosorbide Dinitrate. Obat ini digunakan untuk penanganan pasien dengan Angina Pektoris (angin duduk) yang sudah parah atau tidak responsif terhadap Isosorbide Dinitrate oral. Komposisi Bahan aktif : Setiap 1 ml mengandung […]

Isoket Spray – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Cara Penggunaan

Isoket spray merupakan obat yang masuk dalam kelas anti angina, yaitu obat-obatan untuk menghilangkan simtom nyeri dada akibat gangguan jantung. Tidak semua nyeri di bagian dada di sebabkan gangguan pada jantung Anda harus mengenali perbedaan sakit jantung dan nyeri dada biasa. Nyeri pada dada akibat gangguan jantung muncul karena aliran darah ke jantung terhambat ,biasanya […]

Isoflurane Dexa Medica – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Cara Penggunaan

Isoflurane merupakan jenis obat anastesi yang digunakan dalam dunia medis untuk melakukan anastesi umum (bius total). Isoflurane dapat digunakan untuk memulai anastesi maupun pada thaap pemeliharaan. Isoflurane diaplikasikan kepada pasien dengan cara dihirup. Salah satu merk dagang untuk isoflurane adalah Isoflurane Dexa Medica. Isoflurane Dexa Medica dijual dalam bentuk cair di dalam botol 100 ml […]

Isofem – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Cara Penggunaan

Masa menopause membawa perubahan fisik dan psikologis pada wanita. Pada kondisi tertentu, wanita memerlukan suplemen nutrisi untuk melewati perubahan yang terjadi. Isofem merupakan suplemen kalsium dan multivitamin untuk meredakan gejala-gejala menopause dan mencegah terjadinya osteoporosis. Komposisi Dalam satu kaplet isofem mengandung komposisi : isoflavone                   50 mg vitamin […]

Isoflavit – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Cara Penggunaan

Isoflavit digolongkan dalam kelas obat-obatan suplemen dan terapi penunjang. Isoflavit mengandung vitamin dan mineral yang bermanfaat bagi tubuh. Obat ini tersedia dalam bentuk kaplet selaput. Komposisi Dalam satu kaplet selaput isovlavit mengandung : 30 mg soy isoflavone 20 mg black cohosh 125mcg folic acid (asam folat) 20 mg vitamin E asetat 30 mg vitamin B6 […]

Isodine – Fungsi – Obat Apa- Dosis Dan Cara Penggunaan

Di beberapa negara termasuk Indonesia, Isodine diketahui terbuat dari bahan aktif Povidone Iodine.  Isodine termasuk dalam kelas obat antiseptik dan disinfektan kulit.  Sebagai antiseptik dan disinfektan, Isodine dapat membunuh berbagai macam jenis bakteri (Gram -positif dan Gram -negatif),membantu penyembuhan penyakit  jamur dalam tubuh , virus protozoa, maupun spora dalam menjalankan fungsinya. Komposisi Larutan Isodine antiseptik […]