Libur Telah Tiba, Ini 6 Strategi Menghindari Lonjakan Berat Badan

Liburan akhir tahun mungkin adalah yang paling ditunggu-tunggu oleh banyak orang, pesta makan-makan sambil berkumpul bersama keluarga. Namun tanpa disadari, berat badan pasca liburan usai justru malah melonjak drastis karena pola makan yang tak sehat ditambah dengan malas berolahraga di kala liburan. Inilah beberapa strategi yang bisa coba diterapkan agar berat badan selama liburan tidak […]

Simpel Untuk Diikuti, Hoshi SEVENTEEN Berbagi Rahasia Dietnya

Saat melihat selebriti Korea Selatan, khususnya para idol KPop, tak hanya para wanitanya saja yang memiliki tubuh ramping yang bikin iri. Nyatanya, banyak pula idol pria yang punya badan bagus di mana tentunya hal ini tak jauh-jauh dari yang namanya diet. Seperti kita tahu, selebriti Korea selalu memerhatikan penampilannya dan dengan berdietlah mereka bisa memperoleh […]

Diet Vegan Berpengaruh pada Otak, Baik atau Buruk?

Seringkali banyak orang melakukan diet namun hanya berfokus pada turun tidaknya berat badan dan bukannya sehat atau tidak bagi tubuh. Ada sejumlah pola diet yang bisa berpengaruh pada deposit lemak maupun massa otot. Tak hanya itu, nyatanya pola diet tak sehat atau bahkan tak seimbang bisa juga memengaruhi kesehatan otak. Diet vegan misalnya, pola diet […]

Bawang Putih Bisa Bantu Diet, Benar atau Tidak Sih?

Bawang putih tak hanya sekadar bumbu dapur biasa, pastinya hal ini sudah banyak orang yang tahu. Bagi para pengonsumsi bawang putih rutin, mereka akan memromosikannya sebagai makanan yang menyehatkan. Tak hanya menurunkan kolesterol tinggi, nyatanya bawang putih disebut sebagai superfood yang ampuh membantu menyukseskan program diet. Benarkah bawang putih mampu membakar lemak? Bawang putih disebut-sebut […]

Ini 6 Alasan Kenapa Olahraga di Pagi Hari Itu Baik

Mungkin dengan berbagai kesibukan di sepanjang hari, banyak orang begitu enggan melakukan olahraga pagi hari walaupun sangat ingin. Entah itu khawatir olahraga malah membuat tubuh capek sehingga tak bisa maksimal dalam berkegiatan atau malas bangun terlalu pagi karena waktu yang ada bisa untuk tidur lebih lama, ini menjadi alasan kenapa banyak orang tak mau olahraga […]

Berat Badan Turun dan Bingung Cara Jaga Tetap Stabil? Intip 7 Tipsnya

Banyak orang yang melakukan diet seketika lupa bagaimana mengendalikan diri terutama saat tahu bahwa sudah berhasil menurunkan berat badan sebanyak targetnya. Tentu saja kita enggan untuk membiarkan berat badan naik ke angka sebelum diet lagi kan? Akan sulit dan memerlukan waktu lama menurunkannya kembali, oleh sebab itu ini dia beberapa tips menjaga berat badan yang […]

Intip 3 Hal yang Sebaiknya Tak Dilakukan Saat Jogging

Jogging kelihatannya adalah olahraga yang paling sederhana karena cukup siapkan tenaga dan stamina, lalu berlari kecil entah berapa lama atau berapapun jaraknya. Namun sebenarnya, lebih dari itu ada beberapa hal yang sebaiknya tak dilakukan ketika hendak atau sedang jogging supaya manfaat olahraga ini bisa lebih dirasakan. 1. Dehidrasi Jangan lakukan jogging di kala dehidrasi, maka […]

Ini Lho 5 Hal yang Perlu Diperhatikan dan Dilakukan Jika Ingin Jogging

Walau kelihatannya mudah dan murah meriah, olahraga jogging sebenarnya perlu dilakukan dengan benar. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum memulai jogging, yakni beberapa tips di bawah ini yang membantu agar jogging bisa lebih maksimal dan manfaatnya bisa diperoleh. 1. Menentukan Tujuan Jogging memerlukan tujuan, dan oleh sebab itu merencanakan jarak dan waktu itu sangatlah […]

Olahraga Mulai Membosankan? 8 Tips Ini Bikin Latihan Makin Menyenangkan

Untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh, olahraga menjadi kuncinya. Namun untuk membuat diri sendiri nyaman dan senantiasa senang melakukan olahraga sebenarnya bukan hal yang mudah bukan? Melelahkan, membuat menderita, dan tak menyenangkan serta kadang cenderung membosankan bila menjadikannya rutinitas. Bila mulai bosan, intip beberapa tips ini agar latihan makin menyenangkan. 1. Berolahraga Bersama Orang Lain […]

Ingin Bugar? Intip Camilan Sehat Kaya Protein Ala Jennifer Garner

Memiliki tubuh yang sehat, segar dan bugar menjadi kunci performa maksimal Jennifer Garner dalam setiap perannya di beberapa film dengan karakter wanita kuat. Persiapan matang bukanlah hanya sekadar pendalaman karakter pada beberapa filmnya berjudul Daredevil, Alias, dan Peppermint, melainkan persiapan fisik juga harus matang dengan latihan dua hari. Untuk menjalani ini semua dan demi menampilkan […]

Pola Diet Fast Food Berhasil Turunkan Belasan Kg Berat Badan Gadis Ini

Ketika berdiet, makanan cepat saji dan juga junk food menjadi jenis makanan yang dihindari karena berlemak, berkalori dan berkarbohidrat tinggi. Diet agar berhasil tentunya membutuhkan asupan buah dan sayur-sayuran, namun berbeda dengan gadis asal Taiwan ini yang menurunkan 15 kg berat badannya justru dengan makanan-makanan fast food, kok bisa? Makanan cepat saji semacam ayam goreng, […]

Ini 3 Manfaat Jalan 10000 Langkah bagi Penyakit Degeneratif

Olahraga paling murah, mudah dan berdampak baik bagi kesehatan adalah berjalan kaki. Jalan kaki merupakan olahraga ringan yang sangat praktis di mana melakukannya sampai 10.000 langkah per hari disebut mampu menyehatkan tubuh dan menormalkan berat badan. Berbagai manfaat jalan kaki 10000 langkah yang setara dengan 8 km sungguh besar lho. Membakar Kalori Manfaat utama dari […]