Apakah Minum Pil Kb Bisa Tidak Haid ?

Apakah minum pil kb bisa tidak haid  pada wanita adalah tergantung pada kondisi medis dan tata cara dalam mengkonsumsimnya . Tujuan utama dari penggunaan pil kb adalah untuk menunda kehamilan , Tetapi ternyata masih banyak wanita yang masih tidak memahami bahwa manfaat pil kb sama besarnya dengan resiko yang harus diterima jika digunakan secara sembarangan. […]

Apakah Minum Pil Kb bisa Hamil ?

Apakah minum pil  kb bisa hamil adalah pertanyaan umum yang masih sering ditanyakan oleh para wanita yang ingin menunda kehamilan. Pada dasarnya pil kb mengandung hormon sintesis yang digunakan untuk meluruhkan sel telur matang pada organ rahim agar tidak dapat dibuahi pada saat berhubungan intim sehingga kehamilan bisa dicegah secara mudah. Resiko Apakah minum pil […]

20 Penyebab Bayi Meninggal Setelah Dilahirkan Harus Diwaspadai

Ada beberapa kasus yang disebut dengan keguguran, yakni istilah untuk kondisi kematian bayi dalam kandungan sebelum 20 minggu usia kandungan tersebut. Ada pula sejumlah kasus di mana bayi dapat meninggal pasca persalinan atau setelah dilahirkan di mana hal ini disebut juga dengan istilah neonatus. Kali ini, penting untuk memerhatikan apa saja faktor penyebab bayi meninggal […]

50 Makanan Untuk Mempercepat Hamil Paling Baik

Bagi pasangan yang baru menikah, kehadiran sang buah hati adalah harapan mereka, Namun, ada orang yang dengan mudah mengalami kehamilan setelah beberapa bulan menikah, ada juga pasangan yang sudah menikah bertahun-tahun tidak kunjung mendapatkannya. Untuk mempercepat kehamilan, beberapa pasangan melakukan berbagai tes kesuburan, melakukan berbagai terapi kesuburan, dan sebagainya yang terkadang membutuhkan banyak biaya. Ternyata, […]

16 Olahraga untuk Ibu Hamil Paling Aman

Ketika seorang wanita dalam masa kehamilannya, semakin perut membesar karena janin yang bertumbuh kembang di dalam, organ tubuh otomatis harus bekerja 2 kali supaya mampu menjadi penopang kehamilan. Itulah mengapa banyak wanita hamil kemudian mudah sakit kepala dan sakit pinggang hingga cepat lelah. Inilah beberapa olahraga untuk ibu hamil yang wajib Anda coba agar tubuh […]

20 Cara Penanganan Hiperemesis Gravidarum – Penyebab dan Gejalanya

Hiperemesis gravidarum dapat menyerang wanita hamil lebih dari 14 minggu bahkan ada yang tetap berlangsung hingga bayi dilahirkan. Uniknya frekwensi mual dan muntah dalam kasus hiperemesis gravidarum dapat terjadi setiap hari dan bisa lebih dari 50 kali. Gejala Penanganan hiperemesis gravidarum ditujukan untuk meringanakan gejalanya dan memperbaiki tingkat psikologi yang sedang tidak stabil karena mengalami […]

19 Ciri-ciri Masa Subur pada Wanita dan Pria

Para wanita biasanya adalah yang paling mengikuti tanggal di kalender untuk mencari tahu kapan masa subur, namun sebetulnya sistem kalender tak selalu harus dipergunakan karena Anda bisa mengetahuinya tanpa kalender. Pada masa subur, intinya adalah masa pelepasan sel telur ke rahim dari ovarium dan inilah yang disebut juga dengan masa ovulasi. Tentunya masa ovulasi merupakan […]

Kehamilan Kembar – Ciri-ciri, Resiko, dan Cara Merawat

Jika dahulu telah membahas mengenai kehamilan ektopik, saat ini akan membahas mengenai kehamilan kembar. Kehamilan kembar memang dapat menjadikan daya tarik tersendiri bagi seseorang, kehamilan kembar adalah suatu kehamilan yang di mana terdapat dua janin atau lebih. Kang yang kembar tidak selamanya bayi memiliki muka dan jenis kelamin yang sama, ada pola kehamilan kembar yang […]

Kehamilan Ektopik – Penyebab, Gejala, Pencegahan dan Pengobatan

Kehamilan ektopik adalah kehamilan yang terjadi bukan didalam rahim karena sel telur yang telah dibuahi justru melekat pada lokasi lain. Ketika pembuahan sel telur terjadi diluar rahim dan embrio yang telah terbentuk didalam tuna fallopi semakin berkembang maka akan pecah, dimana kondisi tersebut dapat menyebabkan kesulitan untuk hamil lagi, Terjadi kehamilan ektopik berikutnya atau bahkan menyebabkan […]