Neuropati Perifer – Penyebab, Gejala, Diagnosa dan Pengobatan

Mungkin Anda sudah cukup sering mendengar tentang neuropati perifer di mana ini merupakan sebuah kondisi di mana ada sekelompok kerusakan di bagian sistem saraf tepi yang lokasinya berada di luar sistem saraf pusat. Intinya, di luar saraf otak dan tulang belakanglah terjadi kerusakan saraf dan memang kondisi ini lebih banyak dialami oleh para lansia. Sampai […]

9 Cara Mengobati Tangan Gemetar Sendiri

Penyakit dengan memiliki gejala tangan gemetar sendiri adalah salah satu gejala Tremor. Di dalam dunia kedokteran Tremor ini adalah penyakit yang disebabkan salah satu anggota tubuh mengalami kehilangan kontrol sehingga seperti terasa gemetar dengan sendirinya. Ini pastilah sangat mengganggu aktivitas kita sehari – hari. Gejala seperti ini tidak bisa kita anggap remeh seperti halnya penyakit […]

11 Penyebab Tangan Sering Gemetar – Gejala, Diagnosa dan Pengobatan

Tangan yang gemetaran mungkin dianggap biasa, apalagi kalau memang Anda adalah orang yang mudah merasa gugup. Namun hal ini bisa juga dianggap sebagai tremor bila Anda kerap merasakan tangan gemetar yang tak terkendali. Saat diabaikan, tremor di bagian tangan jelas akan sangat menghambat setiap kegiatan Anda, terutama apabila Anda mengerjakan aktivitas seperti mengetik dan menulis. […]

18 Cara Menghilangkan Tremor Secara Alami Super Cepat

Ada sejumlah orang yang pastinya pernah merasakan tremor alias tangan yang gemetaran sendiri meski tak dalam keadaan dingin. Anda mungkin adalah salah satu orang yang pernah atau bahkan sering mengalaminya; meski memang keadaan ini bisa dialami oleh seluruh tubuh, namun tremor tanganlah yang paling umum. Tremor pun dapat menjadi indikator adanya sistem saraf yang terganggu […]

3 Penyebab Neuralgia Trigeminal yang Berbahaya

Bagi anda yang pernah mengalami nyeri separuh bagian wajah dan memicu rasa sakit pada gigi, gusi serta area mulut, segeralah waspada. Rasa sakit yang timbul bisa jadi dipicu oleh penyakit Neuralgia Trigeminal. Meski demikian, jenis penyakit ini merupakan jenis penyakit langka yang jarang terjadi. Penyakit Neuralgia Trigeminal, bisa menimbulkan rasa nyeri akibat adanya persentuhan saraf […]

9 Makanan untuk Penderita Neuropati

Neuropati merupakan penyakit yang mengalami gangguan pada fungsi saraf yang berarti kerusakan saraf. Kerusakan saraf yang terjadi pada manusia (neuropati) memilki beberapa jens tergantung pada lokasi syaraf yang rusak serta penyakit dasar yang menyebabkannya. (Baca juga : Jenis jenis kelainan saraf – kesehatan sistem saraf otak) Jenis – jenis Neuropati diantaranya: Neuropati perifer Merupakan gangguan saraf yang terjadi […]

4 Jenis Kelainan Saraf – Penyebab, Diagnosis dan Pengobatan

Kelainan saraf pada manusia juga sering disebut dengan neuropati. Kelainan saraf menunjukkan kondisi-kondisi yang terkait dengan gangguan sistem saraf manusia. Seluruh saraf yang ada dalam tubuh kita berpotensi terhadap kerusakan. Kelainan sistem saraf ternyata tidak hanya satu jenis saja. Ada 4 macam kelainan saraf yang bisa muncul pada tubuh manusia. Berikut ini adalah jenis-jenis kelainan syaraf […]

10 Jenis jenis Penyakit Syaraf dan Gejalanya

Manusia di ciptakan Tuhan dengan ketidaksempurnaan. Meskipun mereka sudah memiliki 5 panca indra yang sangat membantu dalam aktivitasnya, ia pun masih jauh dari kata sempurna. Mereka hanya mampu menguasai satu bidang saja, lalu lemah di beberapa bidang lainnya. Tak ada manusia yang hebat dalam semua bidang. Sama seperti dalam halnya kesehatan. Semua makhluk hidup, pasti sudah […]

Kesehatan Sistem Saraf Otak – Cara Menjaga – Jenis Penyakit Yang Menyerangnya

Kesehatan sistem saraf otak harus kita jaga sedini mungkin, karena penyakit yang menyerang sistem saraf otak sangat berbahaya. Sistem sel saraf pada tubuh mampu mengirimkan dan menyimpan implus dengan kecepatan diluar dugaan yaitu 100 meter perdetik sedangkan kecepatan yang dimiliki transisi pesan langsung kejaringan otak dapat melampaui kecepatan manusia dewasa dalam berlari yaitu 180 sampai […]