Heparviton NF – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Cara Penggunaan

Selain suplemen merek Heparviton yang banyak direkomendasikan untuk meningkatkan dan melindungi organ hati, merek Heparviton NF juga dapat Anda pilih untuk membantu melindungi organ hati dan penyakit hati yang berbahaya untuk sistem metabolisme tubuh. Suplemen kesehatan hati dengan merek Heparviton NF ini juga diproduksi oleh pabrik farmasi Tempo Scan Pasific, yang diproduksi dalam bentuk kapsul […]

Heparviton – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Cara Penggunaan

Heparviton merupakan merek obat yang termasuk dalam kategori obat bebas, dengan kandungan beberapa bahan alami yang direkomendasikan untuk kesehatan organ hati. Seperti kita ketahui, organ hati merupakan organ yang paling besar ukuranya dan terletak di dalam rongga perut, tepatnya di sebelah kanan di bawah diafragma. Hati memiliki fungsi utama dalam proses metabolisme atau pencernaan kita […]

Heparmin – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Cara Penggunaan

Heparmin merupakan merek obat yang terbuat dari bahan alami, sehingga sering disebut jamu. Produk jamu yang satu ini sudah cukup populer dan terdaftar di BPOM sehingga sangat aman dikonsumsi. Bagi Anda yang sedang menderita penyakit di organ hati, dan tidak ingin mengkonsumsi obat-obatan kimia, bisa mengkonsumsi jamu Heparmin ini sebagai alternatif pengganti obat liver. Jamu […]

Hepabion – Fungsi – Obat Apa Dan Dosis

Hepabion dengan fungsi dan tujuannya untuk membantu meringankan dan meningkatkan kesehatan organ hati sehingga memiliki fungsi dan performa yang baik. Hepabion diprodksi dalam bentuk kapsul. Untuk bisa menggunakan Hepabion, pengguna bisa membelinya di apotik atau toko obat berlisensi terdekat dengan menyertakan resep resmi dari dokter. Kandungan Hepabion Hepabion memiliki kandungan zat bernama dibawah ini: Essential […]

4 Minuman yang Baik untuk Organ Hati dan Aman Dikonsumsi

Berbicara soal organ hati memang tidak pernah ada habisnya. Seperti yang anda ketahui, hati merupakan salah satu organ vital yang sangat penting didalam tubuh dan wajib untuk dilindungi. Selain sulit untuk mengobatinya, penyakit hati juga masuk ke dalam kategori penyakit berat yang sulit untuk kembali sembuh atau kembali normal. Untuk itu menjaga hati menjadi hal […]

Epatin – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Epatin merupakan salah satu alternative obat yang diberikan oleh dokter untuk pengguna yang emngalami gangguan pada organ hati sehingga dengan mengonsumsi Epatin diharapkan penderita mengalami perbaikan pada organ hati tersebut. Obat ini diproduksi oleh Coronet dalam bentuk kapsul selaput. Untuk bisa membeli Epatin, pengguna bisa membelinya di apotik atau toko obat terdekat dengan menyertakan resep […]

Curson – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Curson adalah salah satu jenis obat yang digunakan untuk membantu meningkatkan kesehatan penggunanya dengan meningkatkan sistem imun, menjaga tubuh penggunanya dan menghindarkannya dari berbagai macam penyakit, meningkatkan nafsu makan, menjaga vitalitas serta menjadi pengobatan alternative terhadap penyakit hepatitis. Obat ini di produksi oleh Soho dalam bentuk kapsul siap minum. Untuk bisa menggunakan obat ini pengguna […]

Curliv – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Curliv adalah salah satu jenis obat yang biasanya digunakan untuk membantu menjaga kesehatan organ hati dan juga membantu mempercepat proses pengobatan penyakit pada organ hati. Obat ini berbentuk tablet yang mudah dikonsumsi dan diproduksi oleh Soho Global Health. Untuk bisa menggunakan obat ini, pengguna bisa membelinya di apotik terdekat dengan membawa resep resmi dari dokter. […]

Gagal Hati – Gejala, Penyebab, Pengobatan, Pencegahan

Gagal hati atau liver failure merupakan penyakit pada organ hati dimana kondisi organ hati tidak lagi bisa bekerja dengan baik karena terjadi kerusakan yang cukup besar. Keadaan ini bias berujung pada kematian sehingga membutuhkan pertolongan medis secepatnya. Hati merupakan salah satu organ dalam tubuh dengan warna coklat agak kemerahan yang terletak pada bagian bawah diafragma […]

21 Fungsi Organ Hati Manusia (TERLENGKAP)

Hati menjadi salah satu dari organ kelenjar terbesar di area perut bagian kanan atas dan memiliki berat sekitar 3 kilogram. Organ hati memiliki warna coklat dan kenyal apabila disentuh. Organ hati mempunyai 2 bagian besar yang dinamakan lobus kanan dan juga kiri yang mempunyai banyak peranan penting dalam sistem tubuh manusia atau pun hewan. Pada […]

25 Fungsi Hati Sebagai Alat Ekskresi Wajib Diketahui

Fungsi hati sebagai alat ekskresi mungkin tidak terlalu umum bagi kebanyakan orang. Fungsi hati yang banyak diketahui orang umumnya adalah menetralisir racun, menunjang kinerja pencernaan, sekresi dan mendorong metabolisme di dalam tubuh. Tapi organ hati juga termasuk alat ekskresi selain kulit, ginjal, paru- paru dan jantung. Dari sini kita tahu bahwa hati memiliki peranan lain […]

12 Gejala Awal Kanker Hati Wajib Kalian Tahu Sebelum Terlambat

Gejala awal kanker hati ada beragam, bahkan sangat mirip dengan gangguan kesehatan pada penyakit ringan atau penyakit lain. Jangan salah paham dengan gejala-gejala awal ini karena jika terus dibiarkan gejala-gejala awal yang ringan akan kian menjadi sehingga timbul gejala yang lebih serius. Kanker hati banyak terjadi akibat keterlambatan penanganan penyakit hepatitis. Hepatitis B dan hepatitis […]