5 Makanan untuk Orang yang Tidak Punya Kantung Empedu Paling Baik

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Dalam bahasa inggris sering dikenal dengan istilah gallbadder yang artinya adalah kantung empedu. Dimana organ ini memiliki fungsi untuk menyimpan 50 ml cairan empedu, dimana cairan tersebut sangat baik untuk membantu proses pencernaan. Bentuk organ ini hamir sama dengan bentuk buah pir. Cairan empedu ini memang memiliki fungsi untuk membantu proses pencernaan, oleh karena itu harus menjaga pola makan yang baik, menghindari makanan tinggi lemak, makanan yang mengantung banyak gula dan makanan-makanan lain yang mampu merusak cairan empedu.

Ketika kantung empedu mulai rusak, maka hal yang biasa dilakukan adalah melakukan operasi kantunt empedu, operasi ini tentu memerlukan penganggakatan kantung empedu sehingga seseorang yang telah melakukan operasi ini tidak memiliki kantung empedu lagi. maka dari itu harus mengetahui makanan apa saja yang boleh dikonsumsi untuk mereka yang tidak memiliki kantung empedu.

Baca juga :  gejala batu empedu

Makanan yang Baik

Makanan yang baik untuk mereka yang tidak memiliki kantung empedu, yang disebakan karena pengangkatan kantung empedu adalah sebagai berikut

Baca juga :  cara mencegah batu empedu

1. Makanan yang rendah lemak

Penderita pengangkatan kantung empedu, tentu perlu menghindari makanan yang banyak mengandung lemak, salah satu fungsi empedu adalah mengolah lemak dan mencegah terlalu banyak lemak diserap oleh tubuh, namun apabila kantung empedu tidak dapat bekerja lagi tentu makanan yang terlalu banyak lemak tidak ada yang menyaring lagi, sehingga akan mempengharuhi pencernaan yang sering menimbulkan rasa mual pada pencernaan, hal ini disebabkan karena usus tidak terbiasa mengkonsumsi terlalu banyak lemak. Maka bagi mereka yang melakukan operasi pengangkatan kantung empedu harus menghindari makanan yang berlemak.

Baca juga :  bahaya tidak ada empedu –  akibat kelebihan cairan empedu

2. Makanan yang rendah gula

Sama halnya dengan makanan yang rendah lemak, makanan yang harus dikonsumsi bagi penderita pengangkatan kantung empedu adalah makanan yang rendah kandungan gulanya. Alasan dari pengkonsumsian makanan rendah gula terhadap penderita pengangkatan kantung empedu sama halnya dengan mereka yang harus menghindari makanan yang banyak lemak. Ketika fungsi kantung emepdu tidka lagi berjalan dengan normal, atau dapat dikatakan sudah tidak berfungsi lagi, maka sangat penting untuk menghindari makanan yang dapat merusak kantung empedu.

Baca juga :  makanan yang dapat menyebabkan batu empedu  –  bahaya batu empedu

3. Makanan yang memiliki protein rendah

Selain menghindari makanan yang banyak lemak dan banyak gula, makanan yang harus dihindari lainnya adalah makanan yang memiliki protein yang tingggi, maka bagi penderita pengangkatan kantung empedu ini adalha makanan yang memiliki protein yang rendah saja, hal ini pun karena untuk menjaga kesehatan pencernaan dan proses adaptasi pencernaan kerena tidak adanya kantung empedu.

Baca juga : cara mengobati batu empedu

4. Buah-buahan

Makanan yang perlu dikonsumsi bagi penderita pengangkatan kantung empedu salah satunya adalah buah-buahan, selain buah-buahan tidak mengandung lemak dan gula yang tinggi, buah-buahan dipercaya memiliki berbagai macam vitamin yan baik untuk menjaga pencernaan pula

Baca juga :  Makanan yang baik untuk batu empedu

5. Makanan yang tidak terlalu asam

Makanan yang terlalu asam dapat menyebabkan tumpahnya cairan lambung ke dalam proses pencernaan, sehingga dapat menyebabkan mual dan gangguan pencernaan lain. Oleh karena itu hindarilah konsumsi makanan yang terllu asam agar cairan pada lambung tidak tumpah dan menyebabkan mual.

Baca juga :  cara mengobati batu empedu

Itulah beberapa makanan yang dapat dikonsumsi bagi mereka yang menderita pengankatan kantung empedu, makanan-makanan tersebut perlu dihindari atau dikurangi pengkonsumsiannya disebabkan karena makanan tersebut merupakan makanan yang menyebabkan sakit dan pengangkatan empedu. Selain mengetahui makanan yang baik untuk empedu, perlu dikethaui beberapa hal yang terkait dengan pengangkatan kantung empedu.

Baca juga :  obat herbal batu empedu

Fakta Pengangkatan Kantung Empedu

Kantung empedu yang diangkat tentu memiliki dampak masing-masing dan akan memberikan efek pada penderitanya, terutama efek dalam pencernaan dan pengolahan makanan. Adapun beberapa hal yang terkait dengan kantung empedu yang dikemukaan oleh Dr. Pria Agustus Yadi, Sp. B-KBD (dokter spesialis bedah digestif) di dalam situs health.detik.com menyatakan beberapa fakta mengenai pengangkatan kantung empedu adalah sebagai berikut

Baca juga : makanan yang baik untuk empedu

  • Kantung empedu yang mengandung batu empedu harus segera di operasi karena dapat menyebabbkan infeksi saluran empedu yang dapat menyebabkan hepatitis ataupun peradangan pada pankreas
  • Efek dari pengangkatan batu empedu tidak lama, hanya sementara saja. Termasuk pada makanan yang harus dikonsumsinya
  • Setelah operasi pengangkatan kantung empedu biasaya akan menyebabkan perut mual, kembung, cepat lelah dan rasa tidak enak.
  • Efek dari operasi pengangkatan kantung empedu bisa hilang secara perlahan dengan melakukan adaptasi makanan bagi pencernaan
  • Tanpa kantung empedu dapat terjadi maag yang disebabkan karena asam lambung yang encer tumpah.
  • Tanpa kantung empedu carian lambung menjadi lebih sering tumpah, terutama pada saat tidur.

Baca juga : efek operasi batu empedu

Itulah beberapa hal yang terkait dengan fakta pengangkatan kantung empedu, namun perlu diketahui lagi adalah, bahwa efek dari pengangkatan kantung empedu dan lama adaptasi pencernaan terhadap hilangnya kantung empedu ini tergantung pula pada kondisi mereka yang mengalami pengangkatan kantung empedu tersebut

fbWhatsappTwitterLinkedIn