Koate-DVI – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Cara Penggunaan

Kali ini kami akan mengulas mengenai segala hal yang berhubungan dengan Koate-DVI. Mungkin tidak sedikit dari anda yang masih belum mengetahui seputar obat yang satu ini. Koate-DVI merupakan obat yang digunakan untuk mengatasi pendarahan yang biasanya dialami oleh laki-laki. Biasanya Koate-DVI akan diberikan sesaat sebelum menjalani operasi untuk menghindarkan pasien dari pendarahan yang dapat mengancam […]

Wajib Tahu 7 Mekanisme Pembekuan Darah Dalam Tubuh

Taukah anda, bahwa Tuhan menganugerahkan tubuh kita ini tidaklah sembarangan atau dengan kata lain setiap sel dan bagian memegang peranan yang sangat penting. Sistem yang terdapat pada tubuh kita sangatlah kompleks, hampir tidak mungkin dan sulit sekali ditiru oleh teknologi manusia saat ini. Bahkan satu sistem saja bermasalah akan berdampak pada sistem yang lain. Mekanisme […]

Hyperrho S/D – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Cara Penggunaan

Apakah anda tahu apa itu obat Hyperrho S/D? Obat ini adalah obat yang cukup terkenal dan menjadi salah satu obat yang direkomendasikan oleh dokter. Salah satu kegunaan dari Hyperrho S/D adalah untuk mengobati hemofilia. Hemofilia adalah penyakit pendarahan yang diakibatkan oleh faktor penurunan pada pembekuan darah. Penyakit ini disebabkan karena pasien kekurangan kadar protein sehingga menyebabkan terjadinya […]

6 Obat untuk Menghentikan Darah Sehabis Cabut Gigi dengan Cepat

Semua orang tentu pernah melakukan cabut gigi, entah itu dikarenakan oleh adanya proses pergantian gigi susu menjadi gigi tetap sewaktu balita ataukah juga dikarenakan oleh gigi rusak seperti gigi berlubang yang mengharuskan seseorang untuk mencabut giginya. Pada umumnya orang yang mencabut gigi akan mengalami pendarahan pada area gusinya. Tentu saja itu merupakan hal yang normal […]

6 Cara Memberhentikan Darah Setelah Cabut Gigi Paling Cepat dan Aman

Terdapat beberapa alasan yang mengharuskan seseorang untuk mencabut gigi. Biasanya cabut gigi dikarenakan oleh pergantian gigi susu menjadi gigi tetap pada balita atau anak-anak dan juga dapat dikarenakan adanya gigi yang rusak seperti gigi berlubang sehingga gigi tersebut harus dicabut. Cabut gigi biasanya akan menyebabkan pendarahan pada gusi. Perdarahan pada gusi setelah cabut gigi tentunya merupakan perkara yang […]

Cervarix – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Cervarix merupakan jenis obat vaksin yang ada di Indoesia. vaksin ini biasanya ditujukan untuk para remaja putri dan juga wanita dewasa untuk pencagahan penyakit kanker servix. vaksin ini di dalamnya terkandung antigen, dimana antigen tersebut bermanfaat untuk HPV dengan tipe 16 dan tipe 18, dimana menjadi penyebab paling umum penyakit servix. selain itu pengobatan untuk […]

Pengertian Pembekuan Darah yang Perlu Anda Ketahui

Pengertian pembekuan darah adalah ketika darah membentuk gumpalan saat terjadinya luka untuk menghentikan pendarahan. Proses pembekuan darah ini dimulai ketika keping-keping darah dan faktor koagulasi dalam pembuluh darah bereaksi seperti terjadinya pembuluh darah yang rusak atau terluka. Saat terjadi luka, maka trombosit pun berkumpul pada bagian yang terluka hingga menggumpal, menyumbat dan menutupi luka. Pembekuan […]

Aspirin + Dipyridamole – Obat Apa – Fungsi – Dosis – Efek Samping

Aspirin + Dipyridamole Itu Obat Apa? Dipyridamole adalah obat yang di gunakan untuk melakukan penghambatan pembekuan gumpalan darah terutama bagi para pasien penderita stroke, gagal jantung, dan kondisi lainnya. Obat Dipyridamole ini juga dapat memberikan rangsangan terjadinya pelebaran pada pembuluh darah jika diberikan dengan menggunakan dosis yang tinggi. Biasanya kondisi seperti ini banyak diberikan para […]

6 Gejala Pembekuan Darah yang Perlu Anda Waspadai

Pembekuan darah memang menguntungkan jika terjadi pada saat Anda mengalami luka atau cedera karena proses ini dapat mengentikan pendarahan. Tetapi akan sangat berbahaya jika pembekuan darah terjadi di dalam pembuluh darah atau di dekat otot. Pembekuan darah yang berbahaya tersebut dalam istilah medis disebut Deep Vein Thrombosis atau DVT yang dapat menyebabkan kemacetan pada aliran darah. […]

Mengenal Proses Pembekuan Darah yang Akan Diulas Secara Lengkap

Proses pembekuan darah atau disebut juga penggumpalan darah merupakan proses yang kompleks dan rumit yang terjadi dalam tubuh manusia. Pembekuan darah ini bertujuan untuk mencegah tubuh kehilangan banyak darah saat terjadi luka. Dalam proses ini melibatkan keping-keping darah atau trombosit dan faktor koagulasi. Terdapat dua fase dalam proses pembekuan darah yakni fase pembentukan sumbatan oleh […]

8 Penyebab Pembekuan Darah di Rahim yang Wajib Anda Waspadai

Penggumpalan darah atau darah beku pada rahim adalah suatu kondisi yang berbahaya. Antikoagulan yang terdapat di dalam darah mempunyai fungsi mencegah terjadinya penggumpalan. Namun jika terjadi pendarahan yang parah maka tubuh dapat mengeluarkan dengan sangat cepat. Akibatnya antikoagulan tidak dapat menjalankan fungsinya sehingga gumpalann darah pun terbentuk. Pada saat terjadi penggumpalan darah, otomatis darah yang […]

9 Makanan untuk Penderita Pengentalan Darah yang Baik bagi Kesehatan

Kondisi penggumpalan darah pada tubuh dapat mengakibatkan masalah serius bagi kesehatan. Pada kondisi ini memang darah sudah menjadi tidak normal sehingga sering mengalami pengentalan yang pada akhirnya terjadi pembekuan darah. Pembekuan darah ini menjadi masalah serius ketika mempengaruhi kinerja sistem organ tubuh. Akibatnya muncul berbagai pennyakit seperti hipertensi, stroke, jantung koroner hingga penyempitan pembuluh darah. […]