Sudut atau pinggir bibir anda menghitam? Jika tidak disertai rasa nyeri dan berdarah, gangguan ini tidak perlu anda risaukan. Namun, jika bibir tidak hanya menghitam tetapi ketika membuka mulut juga terasa perih, sebaiknya konsultasikan dengan dokter untuk mendapatkan penjelasan yang lebih detail tentang bibir hitam dan penyebab infeksi gusi lanjutan.
Pada umumnya, warna bibir menghitam bisa sembuh dengan sendirinya. Namun, ada beberapa kasus dimana gangguan oral ini membutuhkan perawatan yang cukup lama. Maka dari itu, Supaya anda terhindar dari mulut hitam tersebut, berikut ini kami list penyebab pinggir bibir hitam yang bisa anda jadikan pedoman pengetahuan tentang seberapa parah infeksi yang terjadi sekaligus sebagai modal awal cara menyembuhkan gusi bengkak yang tak kalah berbahaya.
- Infeksi jamur
Penyebab pinggir bibir menghitam salah satunya adalah infeksi jamur. Ciri ciri infeksi jamur dan ciri ciri kanker rongga mulut yang dikenal dengan istilah Angular Cheilitis ini adalah bibir hitam disertai dengan pembengkakan dan inflames. Jika dibiarkan, infeksi ini akan semakin parah hingga stadium kronis.
- Mal Kosmetik
Penyebab pinggir bibir hitam yang kedua adalah penggunaan kosmetik bibir kadaluwarsa.
Pemerah bibir kadaluwarsa, biasanya senyawa yang dikandungnya sudah rusak karena terkontaminasi bakteri. Jika bakteri ini menempel pada bibir, gejala awalnya pasti warna bibir berubah hitam. Dan perlahan lahan bibir akan kehilangan antioksidan yang menyebabkannya mudah terluka.
- Minus Asupan Vit B
Cara merawat bibir pecah pecah, yaitu vitamin B dibutuhkan oleh tubuh untuk menjaga kelancaran metabolisme. Selain itu, vitamin untuk bibir kering dan pecah pecah yang banyak terdapat pada sayur sayuran ini juga membantu meningkatkan imunitas.
Nah, jika tubuh kekurangan vit B, tentu imunitas atau kekebalan tubuh menurun. Jangankan bibir yang mudah terinfeksi, organ tubuh yang lebih penting seperti jantung dan ginjal pun bisa bermasalah.
- Gonta Ganti Pemerah Bibir
salah satu cara menghilangkan alergi di bibir adalah Jangan membiasakan diri tukar menukar barang pribadi dengan orang lain. Termasuk tukar menukar kosmetik. Sebab, anda tidak pernah tahu kesesuaian jenis kosmetik tersebut dengan kulit anda. Contoh, jika anda memiliki bibir kering lalu meminjam pemerah bibir orang yang kategorinya untuk bibir basah, pasti bibir anda akan terluka dan sudutnya akan menghitam.
- Asap Nikotin
Hati hatilah bagi anda para perokok! Selain rokok bisa merusak ginjal dan sperma, lintingan tembakau ini juga bisa membuat bibir menghitam. Pasalnya, asap rokok yang menempel pada bibir, akan menimbulkan bekas kekuning kuningan.
Jika bekas ini bertumpuk, warna akan berubah menjadi hitam apalagi jika kondisi bibir anda sedang kering. Selain itu, asap rokok yang mengendap pada lapisan bibir akan membuat penipisan yang ekstrim dibandingkan akibat efek makanan pencegah sariawan sekalipun sehingga bibir mudah sekali terluka. [AdSense-B]
- Menjilat Bibir
Menjilat bibir memang nikmat karena bisa membuat bibir terasa segar. Apalagi jika kondisi cuaca sedang panas, tenggorokan haus dan tekstur bibir kering. Akan tetapi kebiasaan ini sangat tidak baik jika dilakukan secara berlebihan. Karena bisa membuat bibir kehilangan perona alaminya sekaligus sebagai penyebab tumor gusi yang harus diwaspadai. Alhasil yang seharusnya bibir terlihat berwarna merah pucat menjadi hitam samar.
- Menyentuh Pinggir Bibir
Bagi kaum laki laki yang kebetulan alur kumisnya sampai pada pinggir bibir kanan dan kiri, hentikan mengusapnya secara berlebihan. Karena ternyata sentuhan tangan pada pinggir bibir yang tidak steril bisa memancing bakteri untuk melakukan infeksi di daerah tersebut. Inilah satu penyebab sariawan di lidah sebagian besar pinggir bibir pria menghitam.
- Akibat Efek Samping Kimia
Saat ini, begitu mudahnya kita mendapatkan produk berbahan kimia termasuk produk kosmetik. Memang, kosmetik berbahan kimia, efek positifnya lebih cepat. Akan tetapi, efek sampingnya tidak bisa anda sepelekan.
Menggunakan pemerah bibir berbahan kimia, dikhawatirkan bisa melukai bibir apabila bibir tidak bisa menyesuaikan diri dengan kandungan kimiawi yang ada. Maka dari itu, berhati hatilah memilih produk kosmetik. [AdSense-C]
- Akibat Iritasi
Make up terkadang memiliki fungsi eksklusif. Artinya, jika anda menggunakan make up untuk bibir tentu produk tersebut tidak bisa anda gunakan untuk pipi.
Akan tetapi terkadang, produk produk non bibir ketika anda pakai, tanpa disengaja bersentuhan secara langsung dengan bibir anda. Akibatnya, bibir pun mengalami iritasi dan bengkak pada langit langit mulut karena kesalahan fungsi dari produk make up tersebut.
- Akibat Dehidrasi
Penyebab pinggir bibir hitam yang terakhir adalah karena tubuh mengalami dehidrasi. Dehidrasi terjadi karena tubuh mengalami kekurangan cairan. Akibatnya, seluruh tubuh mengalami pengeringan frontal termasuk pengeringan di area bibir.
Jika bibir kering, tentu rangsangan objek apapun akan mudah membuatnya menjadi hitam sekalipun hanya rangsangan yang diterima dari sentuhan tangan semata.
Itulah beberapa penyebab pinggir bibir menghitam yang harus anda waspadai jika tidak ingin penampilan bibir terganggu.