14 Efek Samping Daun Pepaya yang Baik Bagi Tubuh

Tidak hanya bisa dimanfaatkan buahnya, tumbuhan pepaya juga bisa kita manfaatkan daunnya. Tidak kalah dengan buahnya, daun pepaya ini juga memiliki kandungan gizi yang sangat tinggi. Efek samping daun pepaya sangatlah baik bagi tubuh. Daun pepaya banyak dimanfaatkan sebagai sayuran. Selain itu daun pepaya juga sangat lah banyak dimanfaatkan sebagai obat. Meskipun memiliki rasa yang […]

6 Kriteria Jitu Memilih Yogurt Untuk Kolesterol

Yogurt terbuat dari fermentasi laktosa atau yang biasa dikenal dengan gula, kemudian diubah menjadi asam laktat yang membuat yoghurt menjadi kental dan kenyal. Yogurt sangat populer, karena rasanya yang varian serta menyehatkan. Yogurt juga dapat dipadukan dengan berbagai macam buah-buahan sehingga manfaat yang terima dari memakan yogurt akan sangat melimpah. Berikut ini adalah manfaat dari […]

14 Fungsi Asam Borat – Cara Penggunaan dan Efek Samping

Salah satu senyawa yang banyak dimanfaatkan dan juga memiliki banyak kegunaan adalah asam borat. Asam borat atau dalam rumus kimia biasa ditulis dengan H3BO3 merupakan sebuah senyawa yang kadang disebut juga dengan hidrogen borat, asam borakat, atau acidum boricum. Asam borat ini memiliki sifat asam yang lemah, berbentuk kristal tidak berwarna atau kadang kala ditemukan […]

9 Makanan Sumber Kolagen dan Fungsinya Bagi Tubuh

Kolagen merupakan salah satu protein yang berfungsi untuk menysun tubuh manusia. Di dalam tubuh manusia sendiri jumlah kolagen ini setidaknya mencapai 30% dari seluruh protein yang terdapat di dalam tubuh. Kolagen ini merupakan struktur organik dalam membangun tulang, pembentukan gigi, sendi, membentuk otot, dan juga kulit. Kolagen ini selain berfungsi untuk kecantikan, masih banyak fungsi […]

5 Manfaat Vitamin A Untuk Mata Dan Kesehatan

Vitamin A merupakan salah satu vitamin yang sangat bermanfaat untuk tubuh khususnya untuk kesehatan mata. Vitamin A termasuk vitamin yang larut lemak, sama halnya dengan vitamin D, E, dan K. Dan selain memiliki manfaat untuk mata, vitamin A juga sangat membantu dalam meningkatkan imunitas dan daya tahan tubuh. Secara umum manfaat vitamin A untuk mata […]

3 Cara Mengobati Sinusitis dengan Lidah Buaya Paling Mudah

Sinusitis merupakan sebuah kondisi di mana terjadi peradangan pada dinding sinus. Sinus sendiri merupakan sebuah rongga yang berisi udara yang terletak di belakang tulang pipi dan dahi. Rongga sinus ini saling berhubungan melalui saluran udara di dalam tulang tengkorak. Di dalam kerangka kepala manusia sendiri terdapat empat pasang sinus yaitu di belakang dahi, di kedua […]

Kenali 12 Manfaat Tutut untuk Liver Mujarab

Tutut adalah nama lain dari keong sawah, hewan yang rupanya mirip dengan bekicot. Bagi sebagian orang, hewan yang satu ini mungkin terasa menjijikkan karena dagingnya yang berlendir. Padahal tutut sangat kaya nutrisi yang bermanfaat bagi kesehatan. Tutut ternyata kaya akan kandungan kalsium, protein, omega 3, omega 6, omega 9, dan berbagai vitamin dan mineral. Konsumsi […]

7 Bahaya Terapi Listrik dan Manfaatnya

Terapi listrik adalah sebuah metode terapi yang sering dipilih oleh beberapa orang untuk mengatasi berbagai keluhan penyakit. Akhir-akhir ini banyak orang yang lebih menyukai terapi listrik karena manfaatnya yang langsung terasa setelah terapi selesai. Terapi listrik juga dianggap sebagai metode penyembuhan dan perawatan sebuah penyakit dengan cara yang ringan dan bahkan tidak memerlukan obat apapun. […]

5 Bahaya Kebiasaan Mengupil dan Tips Menghindarinya

Setiap orang pasti pernah “ngupil”. Kesukaan “ngupil” ini tergolong menyenangkan, dan ternyata hampir dilakukan oleh setiap orang tanpa melihat usia. Meski ada yang menyebut “ngupil” adalah kegiatan yang bermanfaat dan mengasyikkan, namun ada pula yang menyebut “ngupil” adalah perilaku manusia yang dinilai negatif, jorok, dan berbahaya. Bahkan bisa menyebabkan efek kematian. Benarkah “ngupil” ini berbahaya? Apa itu […]