7 Akibat Kelebihan Albumin dalam Darah

Apakah albumin itu? mungkin anda belum memahami dengan benar apakah albumin itu dan bagaimana pengaruhnya pada kesehatan ginjal anda. Albumin adalah salah satu bagian protein di plasma darah yang memiliki banyak peran dan fungsi. Fungsi Albumin adalah mengontrol. menyusun, menyuplai, sekaligus mengikat komponen darah di dalam tubuh anda agar kondisi cairan darah senantiasa bersatu atau […]

3 Penyebab Aneurisma Aorta – Gejala, Komplikasi dan Pengobatan

Kesehatan memang merupakan sesuatu yang sangat penting bagi manusia, bahkan dapat dikatakan paling penting. Tanpa badan yang sehat, maka manusia tidak akan bisa melakukan aktivitas apapun, bahkan sekedar makan dan minum. Sehingga dapat dikatakan kesehatan adalah kunci utama manusia untuk menjalani kehidupan di dunia ini. Kesehatan ini harus dijaga kapan saja, dimana saja, dan oleh […]

9 Cara Menjaga Kesehatan untuk Golongan Darah AB – Makanan dan Olahraga

Setiap orang, apapun golongan darahnya pasti memiliki kerentanan berbeda terhadap suatu penyakit. Orang dengan tipe darah AB tidak hanya rentan terserang penyakit yang berhubungan dengan pernapasan seperti asma, namun juga memiliki risiko tinggi penyakit kanker dan juga penyakit jantung. Untuk itulah ada diet golongan darah di mana setiap golongan darah sudah diatur sedemikian rupa akan […]

17 Cara Menjaga Kesehatan Peredaran Darah Manusia

Cara menjaga kesehatan peredaran darah perlu diketahui dan dilakukan sebab meski tidak kasat mata peredaran darah merupakan hal yang vital bagi kesehatan tubuh manusia. Manusia harus bisa melakukan hal-hal yang sekiranya bisa digunakan untuk menjaga kelancaran peredaran darah. Kelancaran peredaran darah yang ada di dalam tubuh manusia sangat penting adanya, sebab jika peredaran darah terganggu […]

13 Cara Mencegah Bisul Agar Tidak Membesar dan Sakit

Bisul merupakan salah satu gangguan kulit yang sangat menjengkelkan. Bisul pada awalnya akan terlihat seperti bintik merah kecil kemudian berisi nanah. Ketika nanah sudah pecah maka bisa membuat semua kotoran keluar. Namun ada beberapa bisul yang tidak bisa pecah dan menjadi infeksi dibagian dalam.  Penyebab bisul adalah infeksi dari jenis bakteri Staphylococcus aureus. Infeksi mulanya […]

Proses Pembekuan Darah Manusia – Mekanisme dan pada Luka

Pernahkah anda berfikir saat anda mengalami cedera dan terjadi pendarahan lalu kemudian darah berhenti mengalir? Nah, itulah yang dinamakan dengan pembekuan darah atau yang dikenal juga dengan istilah hemostasis. Hemastosis sendiri merupakan peristiwa penghentian pendarahan dikarenakan adanya pembuluh darah yang robek atau rusak. Sedangkan untuk istilah thrombosis adalah kondisi dimana bagian endhotelium yang melapisi pembuluh […]

16 Cara Mencegah Hemofilia Bagi Orang Dewasa dan Anak-anak

Hemofilia adalah sebuah kelainan yang menyebabkan penderita tidak memiliki kemampuan dalam pembekuan darah. Hal ini bisa menyebabkan pendarahan ketika terluka atau akibat dari kondisi yang lebih parah. Hemofilia termasuk sebagai salah satu kelainan keturunan sehingga banyak dipengaruhi oleh faktor genetik. Masalah ini terjadi ketika tubuh penderita tidak memiliki protein dalam darah yang berpengaruh dalam proses […]

8 Bahaya Donor Darah Bagi Tubuh dan Saat Haid

Donor darah merupakan sebuah aktivitas sosial yang banyak dilakukan. Banyak orang yang secara rutin mendonorkan darah tanpa mendapatkan masalah apapun. Namun ada juga orang yang mengalami masalah setelah melakukan donor darah. Jadi ada berbagai kondisi berbeda yang bisa terjadi. Bagaimanapun hal ini tergantung dari kondisi fisik dan tingkat kesehatan yang terjadi. Ada beberapa bahaya yang […]

11 Cara Mengatasi Darah Kotor Secara Alami

Darah kotor adalah sebuah kondisi yang bisa menyebabkan tubuh mengalami perubahan termasuk seperti jerawat, bisul, kulit tidak cerah, luka yang sulit untuk kering dan kulit yang mudah terluka. Ada beberapa orang yang memang sangat terganggu dengan darah kotor ini. Wanita sering merasa terganggu dengan darah kotor karena merasa kulit tidak bersih. Bahkan gejalanya akan menjadi […]

8 Cara Menjaga Kesehatan Peredaran Darah Manusia

Darah merupakan jaringan hidup yang berada dalam tubuh yang memiliki fungsi untuk mencukupi kebutuhan nutrisi serta oksigen bagi tubuh. Selain itu, darah juga berfungsi sebagai agen pembuangan sampah atau racun-racun dalam tubuh. Darah memiliki dua bentuk, yaitu : Cairan atau yang biasa disebut dengan plasma yaitu merupakan bagian darah yang terbentuk dari air, garam, dan […]

5 Prosedur Transfusi Darah yang Benar

Transfusi darah atau yang juga sering kita kenal dengan istilah donor darah, merupakan salah satu solusi jitu untuk membantu para pasien yang mengalami defisit alias kekurangan darah. Darah yang ditransfusikan, bisa berupa sel darah merah, sel darah putih, plasma darah, atau bisa saja berupa sel darah yang lengkap. Pengertian Transfusi Darah Secara teoritis, transfusi darah […]

10 Bahaya Akibat Darah Rendah

Mungkin anda sering mendengar tentang penyakit tekanan darah tinggi atau hipertensi. Namun pernahkah anda mendengar kondisi tubuh yang mengalami gejala sebaliknya, alias tekanan darah rendah atau hipotensi? Ya, hipotensi merupakan kondisi yang bertolak belakang dari tekanan darah tingi pada seseorang. Apabila pada penderita hipertensi tekanan darah dari dirinya sangat tinggi dan melebihi batas normal, maka pada penderita tekanan darah […]