Ciclobrain – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Ciclobrain merupakan salah satu jenis obat tablet yang difungsikan untuk membantu proses penyembuhan dan terapi detoksifikasi dari racun dan membantu menguatkan kemampuan berpikir seseorang. Obat yang di produksi oleh Coronet Crown Pharmaceutical Industries ini banyak digunakan oleh banyak dokter dengan kasus pasien serupa. Untuk bisa menggunakan obat ini, pengguna harus mendapatkan resep resmi dari dokter […]

Ciflon – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Ciflon adalah salah satu jenis obat yang mampu membantu proses terapi insufiensi vena kronik dan idiopatik. Obat ini diproduksi oleh Lapi dalam bentuk tablet siap minum. Untuk bisa mengonsumsi Ciflon, pengguna harus membelinya di apotik dengan membawa resep resmi dari dokter. Kandungan Ciflon Ciflon mengandung zat aktif dengan nama-nama dibawah ini: Citrus bioflavonoids sebanyak 500 […]

Cloracef – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Cloracef termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Cloracef mengandung antibiotik sefaklor sebagai senyawa aktifnya, tersedia dalam 2 bentuk sediaan yaitu tablet dan sirup kering Indiaksi Cloracef diindikasikan untuk pengobatan berbagai infeksi bakteri, antara lain : infeksi saluran napas, infeksi kulit, sinusitis uretritis Mekanisme Kerja Obat Sefaklor […]

Ciprofloxacin Phapros – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Ciprofloxacin Phapros termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Ciprofloxacin Phapros mengandung antibiotik siprofloksasin sebagai senyawa aktifnya Indikasi Ciprofloxacin Phapros diindikasikan untuk berbagai infeksi yang disebabkan oleh bakteri, seperti : sinusitis akut, infeksi tulang dan sendi, prostatitis, diare yang disertai infeksi bakteri, infeksi intraabdomen, infeksi saluran napas […]

Clopidogrel Ikapharmindo – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Clopidogrel Ikapharmindo termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya bisa didapatkan dengan menggunakan resep dokter. Komposisi Clopidogrel Ikapharmindo mengandung clopidogrel sebagai zat aktifnya. Indikasi Clopidogrel Ikapharmindo diindikasikan untuk digunakan oleh pasien yang mengalami atau berisiko mengalami penyakit yang disebabkan oleh penyumbatan pembuluh darah seperti : arteri perifer, penyakit arteri koroner, sindrom koroner akut, angina […]

Ciprofloxacin Hexpharm Jaya – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Ciprofloxacin Hexpharm Jaya adalah obat antibiotik yang berbentuk tablet yang digunakan untuk membantu mengatasi gangguan infeksi bakteri diantaranya yaitu infeksi saluran kemih, infeksi pernapasan bawah dll. Obat yang di produksi oleh Hexapharm Jaya ini tergolong ke dalam obat keras, untuk itu anda perlu memeriksakan diri ke dokter agar mendapatkan resep untuk obat ini. Obat Ciprofloxacin […]

Clinimix – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Clinimix merupakan salah satu cairan infus yang berisi asam amino, kalsium, elektrolit dan glukosa. Cairan ini biasanya digunakan untuk membantu memberikan nutrisi secara parenteral kepada pasien yang memiliki gejala gula darah rendah, penyembuhan luka, skizofrenia, gagal ginjal dll. Cairan infus ini dalam penggunaannya memerlukan tindakan khusus dari tim medis, untuk itu anda tidak dapat menggunakannya […]

Climadan Acne – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Jerawat merupakan salah satu masalah terbesar bagi penampilan setiap orang, karena jerawat diwajah akan membuat wajah terkesan tidak sehat. Selain itu jeawat juga akan meninggalkan bekas yang sulit dihilangkan, bahkan jika sudah merusak permukaan kulit jerawat bekas jerawat tidak akan bisa hilang. Untuk itu bagi anda yang sedang memiliki masalah dengan jerawat sebainya segera melakukan […]

Climen 28 – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Climen 28 merupakan salah satu obat tablet yang digunakan untuk membantu terapi hormon untuk mencegah osteoporosis pasca menopause dan gangguan lainnya terkait tingginya hormon testoteron. Obat yang diproduksi oleh Bayer Pharma ini untuk mendapatkannya anda memerlukan resep khusus dari dokter sehingga anda perlu memeriksakan diri terlebih dahulu. Obat tablet ini dikemas ke dalam dus berisi […]

Ciflos – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Ciflos adalah sebuha obat yang digunakan untuk mebantu mengobati beberapa jenis infeksi pada tubuh. Obat yang diproduksi oleh Guardian Pharmatama ini memiliki bentuk tablet yang mudah dikonsumsi. Untuk bisa menggunakan Ciflos, pengguna harus membelinya di apotik terdekat dengan membawa resep resmi dari dokter. Kandungan Ciflos Ciflos mengandung zat aktif dengan nama Ciproflaxin sebanyak 500 gram […]

Cifloxan – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Cifloxan adalah salah satu jenis obat yang mampu menyembuhkan dan mengobati beberapa jenis infeksi pada mata penggunanya. Obat dalam bentuk tetes ini mudah digunakan dan diproduksi oleh Global Multi Pharmalab. Untuk bisa menggunakan obat ini pengguna harus membelinya di apotik dengan membawa resep dari dokter yang resmi. Kandungan Cifloxan Cifloxan mengandung zat aktif dengan nama Ciprofloxacin. […]

Cimetidine Indo Farma – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Cimetidine Indo Farma merupakan salah satu jenis obat yang digunakan untuk mengatasi produksi asam lambung yang berlebihan sehingga mengganggu kesehatan penderitanya. Cimetidine Indo Farma diproduksi oleh Indo Farma dalam bentuk tablet siap minum. Untuk bisa menggunakan obat ini pengguna bisa membelinya di apotik atau toko obat terdekat dengan membawa resep resmi dari dokter. Kandungan Cimetidine […]