Penyakit maag ditandai dengan rasa nyeri di perut dan dada, sakit pada tenggorokan, mulut terasa asam dan aroma mulut yang tidak sedap. Kondisi ini menandakan adanya gangguan pada proses pencernaan, akibat kondisi lambung yang tidak normal. Umumnya, penyakit maag terjadi karena naiknya kadar gas lambung dan asam lambung sehingga menimbulkan rasa begah dan mual. Penyakit […]
Tag: tifus
Tipes merupakan penyakit yang disebabkan oleh infeksi bakteri Salmonella typhii, yang mudah sekali menyebar lewat makanan atau minuman yang tercemar atau kontak langsung dengan feses yang mengandung bakteri tersebut. Umumnya, gejala penyakit ini akan muncul setelah 6-30 hari tubuh terinfeksi, baik ringan hingga parah. Berikut ini merupakan gejala tipes ringan yang sebaiknya kita kenali, agar […]
Penyakit tipes banyak ditemukan di negara berkembang termasuk Indonesia, dan kerap dikaitkan dengan kecapean atau terlalu banyak aktvitas. Penyakit ini disebabkan oleh bakteri Salmonella typhi, lewat makanan atau minuman yang terkontaminasi bakteri tersebut. Saat makanan atau minuman yang terkontaminasi dikonsumsi, maka bakteri akan masuk ke usus dan berkembang biak dengan cepat. Keberadaan bakteri penyakit tipes […]
Penyakit tifus termasuk penyakit yang umum diderita baik oleh anak-anak maupun orang dewasa, yang disebabkan oleh infeksi bakteri Salmonella typhi. Penyakit ini dapat menunjukkan gejala mulai dari ringan hingga berat, dan sangat mudah menular lewat makanan atau minuman yang telah terkontaminasi bakteri tersebut. Jika gejala yang dialami cukup ringan, maka perawatan di rumah biasanya sudah […]
Kemicetine merupakan obat yang diproduksi oleh Kalbe Farma dimana obat ini tersedia dalam 3 varian. Yakni, kapsul, botol, dan juga vial yang masing-masing bisa dimanfaatkan sesuai dengan kebutuhan pasien. Di dalam Kemicetine, terkandung zat aktif bernama levo chloramphenicol suksinat. Sekedar informasi bahwa kloramfenikol ini merupakan jenis antibiotik yang digunakan dalam jangka yang luas di dalamm […]
Tipes dikenal juga dengan istilah demam tifoid, yakni sebuah penyakit yang penyebarannya dipicu oleh bakteri bernama Salmonella typhi. Penyakit ini adalah jenis penyakit menular di mana penularan dapat terjadi apabila seseorang mengonsumsi air ataupun makanan yang sudah terkena kontaminasi feses dengan kandungan jenis bakteri tadi. Tipes atau tifus berisiko tinggi menyerang orang-orang yang tinggal di […]
Dotrim atau biasa juga secara umum dikenal dengan Dotrim Forte adalah obat yang dapat dikonsumsi oleh pengguna yang menderita berbagai macam infeksi seperti infeksi pada saluran pernafasan, infeksi pencernaan dan saluran kencing. Obat ini diproduksi dalam bentuk tablet siap minum oleh Yarindo Farmatama. Untuk bisa mendapatkan dan menggunakan Dotrim, pengguna bisa membelinya apotik dengan membawa […]
Ciflos adalah sebuha obat yang digunakan untuk mebantu mengobati beberapa jenis infeksi pada tubuh. Obat yang diproduksi oleh Guardian Pharmatama ini memiliki bentuk tablet yang mudah dikonsumsi. Untuk bisa menggunakan Ciflos, pengguna harus membelinya di apotik terdekat dengan membawa resep resmi dari dokter. Kandungan Ciflos Ciflos mengandung zat aktif dengan nama Ciproflaxin sebanyak 500 gram […]
Kandungan Cefarox Cefarox mengandung zat aktif dengan nama Cefixime. Cefixime sendiri masuk ke dalam golongan cephalosporin yang merupakan antibiotik golongan ketiga. Antibiotik jenis iini mampu menangani beberapa jenis infeksi yang disebabkan oleh bakteri jenis gram negatif dan gram positif. Contoh penyakit yang dapat ditangani oleh Cefixime adalah infeksi saluran kencing dan kelamin, infeksi pada saluran pernafasan, dan infeksi pada […]
Ciri ciri gejala tipes atau lebih dikenal dengan sebutan gejala demam tifoid pada dewasa dan anak merupakan penyakit yang ditimbulkan oleh bakteri salmonella typi yang ada dalam makanan, Minuman, Air yang terkontiminasi dan melalui penularan dari penderita tipes melalui kotorannya. Ciri ciri tipes Gejala tipes dapat mudah disembuhkan tetapin jika telah berkembang menjadi penyakit tipes […]
Bactrizol atau biasa dikenal dengan nama Bactrizol Forte Caplet adalah salah satu jenis obat anti biotik berbentuk tablet yang secara umum digunakan untuk mengobati beberapa jenis infeksi pada tubuh seperti infeksi saluran pernafasan, infeksi saluran kemih, infeksi saluran pencernaan dan beberapa jenis infeksi lainnya. Obat ini diproduksi oleh pabrik Corsa dan mengharuskan disertai resep dari dokter untuk […]
Sebenarnya bahaya tipes wanita dapat menyerang usia remaja, Dewasa dan orangtua yang meninggalkan efek buruk yaitu menyebabkan berbagai gangguan kesehatan pada organ tubuh bagian dalam yang jika terlambat mendapat penanganan yang cepat dan tepat dari tim medis maka dapat menghilangkan jiwa seseorang. Jenis bakteri dan demam penyebab tipes Ada 2 jenis bakteri berbahaya penyebab penyakit […]