Sudah Hamil Tapi Tidak Ada Tanda-Tanda Kehamilan, Normal Tidak?

Anda sudah terlambat menstruasi dan sudah melakukan tes kehamilan, hasilnya garis merah dua, atau positif hamil. Tapi Anda tidak merasakan gejala sama sekali. Anda mungkin yakin memang sudah hamil, tapi Anda harus menghitung lagi usia kehamilan Anda. Ada beberapa ibu yang sudah merasakan berbagai tanda kehamilan semenjak usia kehamilan masuk ke usia 4 sampai 5 […]

9 Manfaat Sari Tebu untuk Ibu Hamil dan Janin Tetap Sehat

Minuman segar di Indonesia yang alami dan menyehatkan seperti sari tebu tentu sudah tak asing lagi untuk masyarakat tanah air. Rasanya yang manis karena kandungan gula yang tinggi ini dikatakan kurang baik untuk para ibu hamil. Meski begitu, sebenarnya ada kandungan vitamin tinggi di dalam sari tebu ini sehingga manfaat sari tebu untuk ibu hamil […]

Aktor Bollywood Amitabh Bachchan Ungkap Dirinya Derita TBC dan Hepatitis B

Aktor legendaris asal India yang tentunya sudah tak asing lagi bagi masyarakat Indonesia, Amitabh Bachchan pada suatu acara mengungkap bahwa dirinya pernah tak sadar bahwa selama 8 tahun lamanya menderita Tuberkulosis atau TBC. Tak hanya itu, ia juga mengejutkan penggemar dengan pernyataan kalau saat ini ia tengah mengidap Hepatitis B. Jika orang lain mungkin akan […]

Lebih dari 7 Tahun Tak Mandi, Pori-pori Kulit Pria Jepang Ini Alami Sumbatan

Mandi adalah cara paling umum dan baik dalam menjaga kebersihan diri sendiri, namun masih ada saja orang-orang yang memilih untuk tidak pernah mandi. Tak seperti Anya Geraldine yang punya kebiasaan mandi seminggu sekali, seorang pria asal Jepang berusia 38 tahun mengaku bahwa dirinya selama 7 tahun lebih tak pernah mandi. Jangan dikira tak pernah mandi […]

Perlukah Vaksin MMR Jika Sudah MR? Ini Jawabannya

Pemberian vaksin pada anak sangat diperlukan untuk membantu melindungi anak dari berbagai penyakit menular yang berbahaya. Meski tidak terlindungi seratus persen, tetap saja anak akan lebih kebal terhadap penyakit jika mendapatkan vaksin dengan dosis dan waktu yang tepat. Salah satu vaksin yang penting untuk diberikan adalah vaksin MR yang dapat melindungi anak dari penyakit campak […]

Puskesmas Beri Vitamin Kadaluarsa kepada Ibu Hamil, BPOM Angkat Bicara

Kini tengah viral kabar mengenai pihak puskesmas memberikan vitamin kadaluarsa kepada seorang ibu hamil yang kemudian membuat ibu ini melaporkannya ke polisi pada 15 Agustus 2019 lalu. Ya, Novi Sriwahyuni (21) adalah seorang wanita yang tengah hamil dua bulan dan tanpa sadar telah mengonsumsi 38 butir vitamin B6 yang sudah kadaluarsa. Sebagai efeknya, Novi mulai […]

6 Penyebab Komplikasi Jantung yang Sering di Sepelekan

Penderita penyakit jantung biasanya sangat takut bila terjadi serangan jantung mendadak, namun sebenarnya ada yang jauh lebih mengkhawatirkan yaitu komplikasi penyakit jantung. Komplikasi dapat terjadi kapan saja, dan dapat memperburuk kondisi kesehatan penderita. Selain itu, komplikasi penyakit jantung juga bisa terjadi dengan gejala yang ringan namun bisa juga sangat parah. Berikut ini penyebab yang memicu […]

Kenali Sindrom Rapunzel, Kondisi Seorang Gadis 16 Tahun yang Sering Telan Rambut Sendiri

Seorang gadis remaja yang usianya masih 16 tahun dikabarkan mengidap sebuah kondisi yang disebut dengan sindrom Rapunzel usai gumpalan rambut besar didapati oleh seorang dokter di Rusia di dalam perutnya. Sudah 10 tahun rupanya gadis ini menelan rambutnya sendiri dengan cukup sering. Dilansir dari The Sun, Andrey Karavaev selaku dokter yang menangani gadis yang tak […]

Diduga Sakit Kepala Biasa Hingga Epilepsi, Ada Cacing di Otak Pria Ini

Sering sakit kepala memang keluhan yang umum dan hampir setiap orang pernah mengalaminya. Namun sebenarnya, sakit kepala persisten atau kembali terulang cukup sering, hilang dan kambuh terus-menerus sebaiknya segera diperiksakan ke dokter daripada telanjur parah. Atau, dikhawatirkan sakit kepala tersebut bukan sakit kepala biasa. Dilansir dari Global Times, Zhang yakni seorang pria di Guangzhou, China […]

6 Makanan Sehat untuk Meningkatkan Berat Badan Bayi

Apakah Anda merasa khawatir karena berat badan bayi Anda tidak naik dari waktu ke waktu? Padahal Anda sudah memberikan ASI atau susu formula yang cukup untuk bayi. Sementara hasil pemeriksaan dokter tidak menemukan kelainan apapun. Untuk bayi yang sudah berusia enam bulan lebih maka sebenarnya sudah bisa menerika makanan. Hanya saja makanan tertentu yang bisa […]

Manfaat Mencukur Bulu Ketiak dan Tipsnya

Pilihan untuk mencukur bulu ketiak memang menjadi pilihan estetika tersendiri. Ada orang yang senang dengan bulu ketiak dan ada orang yang ingin memiliki ketiak yang bersih. Kondisi ini sama-sama berlaku untuk wanita dan pria. Meskipun bulu ketiak sangat umum untuk pria. Tapi sebenarnya apakah harus mencukur bulu ketiak atau tidak? Lalu apa manfaat mencukur bulu […]

6 Pencegahan Penyakit Jantung pada Wanita dan Pria

Penyakit jantung memang sangat menakutkan, apalagi karena seringkali terjadi serangan jantung mendadak dan banyak menyebabkan kematian di seluruh dunia. Penyakit jantung yang disebabkan kelainan dan bawaan lahir mungkin sulit untuk dihindari, namun beberapa jenis penyakit jantung lainnya ternyata dapat dicegah dengan mudah hanya dengan menerapkan pola hidup sehat seperti berikut ini. 1. Olahraga secara Rutin […]