Herbadryl – Fungsi – Oba Apa – Dosis Dan Cara Penggunaan

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Apa yang anda ketahui tentang sistem kekebalan tubuh pada manusia? Perlu anda tahu bahwa setiap manusia memiliki tingkat kekebalan tubuh yang berbeda-beda. Sistem kekebalan tubuh atau sistem imun merupakan sebuah sistem yang dimiliki oleh tubuh di dalam mengatasi berbagai macam masalah yang bisa membahayakan kondisi tubuh.

Seseorang yang memiliki sistem kekebalan tubuh yang menurun bisa membuatnya rentan terkena berbagai macam penyakit, seperti flu, batuk, pilek, dan lain sebagainya. Dan karena itulah anda membutuhkan obat yang memang sudah terbukti ampuh sebagai solusi untuk anda.

Obat tersebut bernama Herbadryl. Kandungan yang terdapat di dalam Herbadryl memang sangat bermanfaat untuk mengembalikan sistem kekebalan tubuh agar supaya ia bisa kebal dari serangan berbagai penyakit yang disebabkan oleh virus, bakteri, maupun juga kuman.

Herbadryl termasuk ke dalam obat yang bisa anda dapatkan meskipun anda tidak perlu ke dokter. Informasi yang lebih lengkap seputar Herbadryl akan kami jelaskan di bawah ini:

Fungsi Herbadryl

  1. Herbadryl merupakan obat yang digunakann untuk mengobati batuk
  2. Herbadryl juga digunakan untuk mengatasi penyakit asma yang merupakan salah satu penyakit pernapasan yang harus segera ditangani
  3. Selain itu, Herbadryl juga merupakan obat yang terbukti untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh agar supaya ia kebal dari serangan penyakit

Kontraindikasi Herbadryl

  • Seseorang yang pernah menderita alergi yang ada pada kandungan Herbadryl disarankan untuk tidak mengkonsumsi obat ini
  • Seseorang yang juga diketahui memiliki riwayat hipersensitivitas dianjurkan untuk berbicara kepada dokter terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk menggunakan Herbadryl
  • Adapun penggunaan Herbadryl bagi ibu hamil dan menyusui juga harus mendapatkan persetujuan dari dokter. Hal ini juga senada dengan seseorang yang pernah memiliki riwayat penyakit ginjal.

Dosis Herbadryl

Berikut ini kami akan memberikan informasi kepada anda semuanya mengenai takaran dosis dari Herbadryl yang sangat penting anda perhatikan:

  • Dosis yang harus diberikan kepada orang dewasa yang ingin mengkonsumsi Herbadryl adalah sebanyak 1 sampai dengan 2 sendok teh untuk 3 kali dalam sehari
  • Sementara dosis yang harus diberikan kepada anak-anak yang mengkonsumsi Herbadryl adalah sebanyak 1 sendok teh yang akan diberikan dalam 2 sampai dengan 3 kali dalam sehari
  • Perlu anda ingat bahwasanya kemungkinan pemberian dosis Herbadryl antara pasien satu dengan yang lain berbeda. Maka dari itu, untuk mengetahui informasi lebih lengkap seputar dosis Herbadryl, maka silahkan anda bertanya kepada dokter.

Cara Penggunaan Herbadryl

  1. Anda harus menggunakannya secara rutin dan disarankan di waktu yang sama agar hal ini dapat meningkatkan tingkat keefektifan dari Herbadryl 
  2. Jangan pernah mengurangi maupun juga menambah takaran dosis Herbadryl jika sebelumnya anda tidak memperoleh persetujuan dari dokter
  3. Jika selama pengobatan ternyata anda mengalami masalah seperti gata atau ruam kulit, maka anda harus segera menghubungi dokter karena mungkin saja kondisi ini disebabkan karena anda mengalami alergi obat

Hal-Hal Yang Harus Diperhatikan

  1. Bagi seseorang yang pernah menderita penyakit ginjal, hati, maupun juga penyakit dalam lainnya, kami sarankan agar anda berbicara kepada dokter untuk menentukan seperti apa takaran dosis yang sesuai untuk anda gunakan.
  2. Herbadryl bisa menyebabkan seseorang menderita mual tanpa muntah jika dikonsumsi secara sembarangan tanpa memperhatikan takaran dosis obat ini.
  3. Selalu simpan Herbadryl di tempat yang memiliki suhu ruangan agar kualitas dari obat ini tetap terjaga.
  4. Jika selama pengobatan, ternyata anda mengalami sembelit yang tak kunjung sembuh maka anda harus segera menghubungi dokter.

Demikian informasi yang bisa kami sampaikan mengenai Herbadryl. Semoga bermanfaat.

fbWhatsappTwitterLinkedIn