15 Cara Mencegah Sariawan di Mulut Datang Kembali – Bayi – Orang Tua

Sariawan menjadi masalah yang disebabkan karena infeksi jamur dalam mulut. Sariawan bisa menyerang bagian mulut seperti bibir, rahang bagian dalam,dan gusi. Sariawan akan membuat Anda tidak merasa nyaman karena demam dan perih. Secara umum juga akan merubah selera makan Anda karena sulit untuk mengunyah dengan baik. Sariawan bisa terjadi ketika ada infeksi dari jamur jenis […]

10 Cara Mencegah Bibir Hitam Secara Alami dan Cepat

Saat ini banyak orang merasa tidak percaya diri karena memiliki warna bibir yang tidak rata, bahkan cenderung gelap atau hitam. Warna bibir seperti ini sangat menganggu penampilan karena tidak ada yang bisa merubah warna bibir yang hitam. Bahkan ketika Anda mencoba untuk memberikan warna merah dan kombinasi warna lain maka sulit untuk menutupi bibir hitam. […]

6 Bahaya Lipstik Bagi Bibir dan Kesehatan

Lipstik, siapa sih yang tidak tahu dengan salah satu peralatan make up ini? ya, lipstik adalah salah satu dari sekian banyak peralatn make up yang wajib dimilikioleh para wanita. Lipstik sendiri saat ini sudah memiliki berbagai macam jenis dan juga fungsi. Ada jenis lipstik yang digunakan hanya untuk melmbabkan bagian bibir saja, dan ada juga […]

33 Penyebab Bibir Hitam dan Cara Mengatasinya

Memang menyebalkan memiliki tampilan bibir hitam. Terlihat tidak cantik, tidak elegan, serta mengurangi kesempurnaan penampilan anda hari ini. Rona wajah cerah akan terlihat kusam jika bibir seksi anda berwarna hitam. Bibir merah memang paling favorit bagi para kaum adam. Sehingga banyak wanita yang di usia dewasa menggunakan perona bibir semacam lipstick untuk mempesonakan dirinya. Bukan […]

9 Bahaya Ciuman Bibir Bagi Kesehatan

Ciuman merupakan salah satu bumbu ketika menjalani hubungan percintaan. Ibarat sayur tanpa garam, percintaan akan hambar rasanya jika tidak melakukan aktifitas ciuman. Dari beberapa ciuman, ciuman bibir lah yang paling disukai dan disenangi oleh setiap pasangan. Bahkan, aktifitas ciuman mulut ini dianggap oleh sebagian orang sebagai budaya dan telah menjadi ciri modern di era globalisasi saat […]