Tanda saraf gigi mati sebenarnya bisa diketahui dan dikenal dengan jelas. Seperti misalnya muncul rasa sakit pada gigi sehingga Anda menjadi tidak nyaman dengan kondisi ini. Ada beberapa ciri atau gejala yang menandakan bahwa gigi Anda sedang terinfeksi dengan macam-macam penyakit saraf atau mengalami tanda saraf gigi mati yang telah rusak, yaitu sebagai berikut. 1. […]
Tag: gigi
Makin hari gigi terlihat makin kuning saja walau setiap hari sudah rutin gosok gigi dua kali dalam sehari? Gigi menguning bisa jadi karena ada kebiasaan-kebiasaan yang dianggap wajar dan normal tapi sebenarnya berdampak buruk pada gigi lho. Misalnya saja seperti kebiasaan-kebiasaan berikut ini. Menggosok Gigi Terlalu Cepat dan Keras Menggosok gigi sudah rutin dan rajin […]
Di kota Chennai, India terjadi suatu hal yang mengejutkan sekaligus dapat dianggap tak wajar karena seorang dokter dikabarkan berhasil mencabut gigi sejumlah 526 buah dari mulut bocah laki-laki yang usianya masih 7 tahun. Nama bocah pemilik gigi-gigi abnormal tersebut adalah Ravindranath di mana keabnormalannya sama sekali tak kelihatan kalau dari luar. Awalnya, orangtua bocah ini […]
Bau mulut merupakan gejala kanker mulut yang sangat mengganggu. Bahkan karenanya, kebebasan dalam berbicara menjadi berkurang. Ternyata, holitosis semacam ini, juga disebabkan oleh adanya gigi berlubang. Maka dari itu, pastikan gigi tetap sehat dan tidak berkurang secuil pun padatannya dengan menerapkan cara merawat gigi berlubang agar tidak bau. Penyebab Bau Mulut Akibat Gigi Berlubang Jika […]
Gigi merupakan organ tubuh yang berfungsi sangat penting karena di organ tersebut makanan akan dihancurkan sehingga proteinnya bisa disebar ke organ tubuh yang lainnya. Ironinya, bukan cuma serangan penyakit jantung dan penyakit gagal ginjal saja yang bisa menimbulkan bahaya ekstrem bagi kehidupan manusia, tapi ada macam-macam penyakit gigi yang juga berdampak sama bahkan ada yang […]
Gaya hidup yang kurang tepat dapat menjadi pemicu meningkatnya sensitivitas gigi sehingga akhirnya keluhan gigi ngilu pun jadi langganan. Gigi ngilu berulang sebenarnya karena pola makan yang kurang sehat, jadi jika memiliki gigi sensitif maka berikut di bawah ini adalah beberapa cara merawat supaya ngilu tak mudah kambuh. Menyikat Gigi dengan Benar Menyikat atau menggosok […]
Gigi merupakan bagian yang sangat penting dalam seseorang, gigi mempunyai fungsi yang sangat penting untuk membantu dalam mengunyah makanan agar dapat mudah dicerna. Namun terkadang banyak orang yang megalami masalah pada gigi. Masalah yang terjadi pada gigi ini tentu tidak mengenal umur baik tua maupun muda dapat mudah sekali mengalaminya. Masalah pada gigi ini seperti […]
Menurut laporan pada jurnal BMJ Case Reports, seorang pria di Denmark yang berusia 59 tahun menderita hidung tersumbat sudah 2 tahun tak kunjung sembuh. Selama itu jugalah ia mengalami kesulitan dalam hal penciuman bau-bauan apapun itu. Karena indera penciumannya tak bekerja dengan baik, ia memutuskan untuk memeriksakan ke dokter perihal kondisi hidungnya. Betapa mengejutkan bahwa […]
Menghilangkan suatu penyakit jangan terfokus pada penggunaan obat bau mulut dan nafas berbahan kimia saja. Pasalnya, obat obat semacam ini memang memiliki manfaat dan katanya super cepat menyembuhkan penyakit, tetapi efek sampingnya terkadang lebih membahayakan dibandingkan gangguan kesehatan yang akan disembuhkannya. Dan ini sudah menjadi rahasia umum yang harus anda waspadai dengan serius. Salah satu […]
Riset menjelaskan bahwa akhir – akhir ini penyakit gigi erat hubungannya dengan kesehatan mulut pada umumnya. Kerap menyerang masyarakat luas di kota maupun di desa. Contohnya adalah hasil riset kesehatan umum / dasar yang dikenal dengan istilah RISKESDAS pada tahun 2007 yang lalu. Memberikan petunjuk tentang prevalensi nasional penyakit gigi berhubungan dengan kesehatan mulut secara […]
Baik disadari atau tidak, gigi patah merupakan salah satu kasus yang cukup sering kita jumpai selain sakit gigi bukan? Kalau gigi ompong bisa “ditumbuhkan” kembali dengan sejumlah cara medis seperti stemsel, gigi palsu, implan dan juga bridge, lalu adakah cara menumbuhkan gigi patah apapun alasan dan penyebabnya? Gigi Palsu Gigi tiruan bukan hanya menjadi salah […]
Beberapa orang mungkin khawatir dan tidak tahu bagaimana harus meningkatkan rasa percaya diri ketika giginya mengalami kerusakan dan telanjur ompong. Adakah kiranya cara menumbuhkan gigi ompong kembali? Sayangnya, gigi yang sudah ompong tak bisa lagi tumbuh secara alami, maka beberapa cara inilah yang kiranya dapat dilakukan. Implan Kini pilihan untuk menumbuhkan gigi ompong secara medis […]