Mengenal Hubungan Buah Nangka untuk Kolesterol

Nangka merupakan salah satu buah tropis yang sudah di kenal sejak dahulu kala. Ciri khas dari buah nangka adalah ukurannya yang sangat besar dengan daging buah di dalamnya berwarn kuning dan memiliki rasa manis. Setiap daging buah nangka memiliki biji, yang di dalamnya terkandung zat pati dan juga protein. Di negara-negara Asia seperti Indonesia, buah […]

4 Cara Mengkonsumsi Bawang Putih Untuk Kolesterol Tinggi Turun Cepat

Kolesterol tinggi atau yang kita kenal dengan istilah hiperkolesterolemia dalam ilmu kedokteran adalah suatu sebutan bagi kondisi di mana tingkat kolesterol dalam darah yang sudah melebihi batas normal. Kolesterol sendiri berbentuk seperti lemak berlilin yang sebagian diproduksi oleh organ hati dan sebagian lagi berasal dari makanan. Kolesterol tinggi bisa terjadi saat terjadi pengendapan kolesterol dalam […]

Mengenal Penyebab Kolesterol pada Anak

Banyak orang yang beranggapan bahwa penyakit jantung dan stroke merupakan penyakit yang hanya menjangkit pada orang dewasa. Siapa yang menyangka bahwa ternyata kolesterol tidak hanya dapat menyerang orang dewasa, namun juga dapat menyerang pada anak-anak? Bagaimana bisa? Pada zaman kini, anak-anak semakin terbiasa mengonsumsi makanan praktis dibandingkan dengan menu non kolesterol. Menu makanan sehat pun […]

23 Cara Menurunkan LDL Tinggi Penyebab Penyakit Jantung dan Stroke

Kolesterol jahat atau LDL (Low Density Lipoprotein) yang paling baik adalah berada pada batas tinggi antara 130 dan 160 mg/dL menurut kadar kolesterol normal wanita dan pria yang seharusnya dijaga dengan baik. Ketika kadar kolesterol jahat semakin tinggi, pembuluh darah otomatis dapat mengalami penyempitan atau penyumbatan. Karena hal tersebut, risiko penyakit kardiovaskular dan stroke pun […]

5 Ciri-ciri Kolesterol Tinggi dan Asam Urat

Kolesterol dan asam urat terkadang sering dikaitkan satu sama lain. Sebab keduanya memiliki beberapa persamaan dan juga perbedaan kolesterol dan asam urat. Salah satu persamaan yang di termukan pada keduanya terletak pada ciri-ciri atau gejala yang timbul. Mengetahui ciri-ciri terkena kolesterol dan asam urat lebih cepat dapat membantu Anda melakukan proses perawatan dan pengobatan lebih […]

Mengenal 11 Ciri-ciri Kolesterol Kambuh pada Tubuh

Kolesterol memiliki peranan penting di dalam tubuh, sehingga cara kerja kolesterol perlu dilakukan secara maksimal. Tubuh dapat memproduksi sekitar 1.000 mg kolesterol setiap harinya. Jumlah inilah yang dibutuhkan oleh tubuh Anda agar dapat menjalankan aktivitas sehari-hari secara maksimal. Tubuh sebenarnya memiliki kemampuan untuk mengatur berapa banyak jumlah kolesterol di dalam tubuh. Namun apabila tubuh mengonsumi […]

3 Dampak Merokok Terhadap Kolesterol Perlu Diketahui!

Kolesterol. Siapa sih yang tidak tahu tentang kolesterol? Kolesterol merupakan salah satu zat yang juga memiliki peran penting dalam tubuh seperti berbagai zat lainnya, dan kolesterol merupakan suatu lemak yang memiliki ciri khas bewarna kekuningan berwujud seperti lilin yang diproduksi salah satu organ tubuh kita secara rutin – lebih tepatnya oleh hati. Namun sering kali […]

Mengenal Cara Kerja Kolesterol dalam Tubuh

Kolesterol merupakan salah satu molekul penting yang terdapat di dalam tubuh manusia. Sebagian besar dari jumlah kolesterol di produksi oleh organ tubuh berupa hati. Namun kolesterol juga dapat dihasilkan oleh makanan yang Anda konsumsi setiap harinya. Dalam kadar kolesterol HDL normal, kolesterol melayani beberapa fungsi yang memiliki peranan penting di dalam tubuh. Fungsi kolesterol tersebut […]

5 Cara Membuat Jus Mengkudu Untuk Kolesterol Paling Mudah

Cara membuat jus mengkudu untuk kolesterol merupakan upaya untuk mengatasi masalah kolesterol dalam darah yang menyerang pria atau wanita. Mengkudu merupakan buah yang terkenal memiliki banyak senyawa aktif dan zat istimewa yang secara klinis memiliki kemampuan menyembuhkan berbagai jenis penyakit termasuk masalah kesehatan yang berhubungan dengan kolesterol. Kandungan mengkudu 1.Senyawa aktif Mengkudu mengandung banyak senyawa […]

Cara Mengolah Daun Kelor Untuk Kolesterol yang Menyehatkan

Daun kelor disebut-sebut sebagai daun ajaib oleh sebagian masyarakat di eropa. Sebab daun yang banyak tumbuh di daerah tropis dann mudah dalam menanamnya ini banyak mengandung nutrisi dan vitamin yang membantu untuk kesehatan tubuh. Selain itu, tanaman yang banyak ditemukan di sekitar kita ini telah banyak dilakukan penelitian untuk mengatahui kandungan dan manfaatnya. Ternyata penelitian […]

16 Buah Penurun Kolesterol Paling Ampuh Dan Menyehatkan

Kolesterol tinggi memang harus segera diobati dan tidak boleh dibiarkan begitu saja, karena jika dibiarkan akan menyebabkan timbulnya plak hingga pengerasan pada dinding pembuluh darah atau yang disebut atherosklerosis yang dapat menyebabkan tersumbatnya aliran darah menuju ke jantung dan juga otak, dan dapat menyebabkan terjadinya jantung koroner dan stroke. Banyak cara yang dapat dilakukan untuk […]

10 Tanda-tanda Trigliserida Tinggi pada Tubuh

Trigliserida merupakan salah satu jenis lemak yang adalah di dalam tubuh. Selain trigliserida, kita juga mengenal HDL atau kolesterol baik dan juga LDL atau kolesterol jahat. Kadar trigliserida menjadi tinggi dapat disebabkan dari konsumsi makanan yang mengandung kadar gula yang tinggi. Salah satu akibat kelebihan trigliserida yang dapat dirasakan oleh tubuh adalah rentannya terkena penyakit […]