6 Makanan Pencegah Stroke Ringan Paling Ampuh

Dalam kehidupan sehari-hari, tanpa kita sadari sesungguhnya banyak sekali jenis makanan yang bermanfaat untuk tubuh. Beberapa buah dan sayuran sebenarnya bermanfaat untuk mengobati penyakit tertentu. Termasuk salah satunya untuk mengobati stroke. Beberapa makanan pencegah stroke ringan ini sebenarnya tidak sulit untuk kita dapatkan dan merupakan cara mencegah stroke paling mudah. Makanan tersebut bisa diperoleh di […]

40 Makanan yang Mengandung Lisin Paling Tinggi

Salah satu asam amino esensial adalah lisin di mana tubuh manusia menggunakannya sebagai blok bangunan untuk memelihara kesehatan dan membantu pertumbuhan tubuh. Asam amino esensial artinya adalah tubuh tak memroduksi jenis asam amino ini. Itulah mengapa kita perlu memperoleh lisin dari konsumsi suplemen maupun makanan yang mengandung lisin tinggi seperti berikut ini. Telur (912 mg/100 […]

Kandungan Kolesterol Udang dan Cara Mengkonsumsinya yang Tepat

Udang memang menjadi salah satu jenis makanan seafood yang paling banyak disukai banyak orang. Meski harganya yang terbilang cukup mahal namun setiap orang rela mengeluarkan budget yang sesuai demi mencicipi sajian udang yang dimasak dalam berbagai macam menu. Hampir semua menu udang ini terbilang lezat, mulai dari di goreng, di santan, bahkan tak jarang di […]

Berapa Kadar Kolesterol Daging Babi? Benarkah Berbahaya?

Kolesterol daging babi memang masih belum banyak yang mengetahui sebagai salah satu daging merah yang sudah sangat terkenal dan populer di berbagai kalangan pecinta daging di seluruh dunia baik dunia barat maupun timur. Pada dasarnya daging babi ini hampir menyerupai daging sapi pada umumnya dari bentuk dan sisi lain. Banyak orang yang berpendapat bahwa dengan […]

39 Makanan dan Minuman yang Bikin Gemuk dengan Cepat

Kegemukan seseorang pada dasarnya bisa saja disebabkan oleh faktor keturunan, namun makanan apa yang diasup juga turut menjadi faktor penting dalam kenaikan berat badan. Banyak dari kita yang belum begitu tahu apa saja makanan dan minuman yang bikin gemuk bila dikonsumsi agak sedikit banyak atau terlalu sering dan ini dia daftar yang dapat disimak. Burger […]

Kadar Kolesterol Kepiting dan Cara Pengolahannya yang Tepat

Segala jenis makanan seafood memang memiliki cita rasa yang sangat menggugah selera dan membuat hampir semua orang suka untuk mencicipinya. Tak terkecuali dengan binatang bercangkang keras yang dikenal dengan kepiting yang termasuk anggota crustacea dengan lima pasang kaki dan memiliki perut yang tersembunyi di bawah dadanya. Di daerah yang luas akan lautan dan memiliki iklim […]

Kolesterol Daging Bebek Paling Berbahaya, Benarkah?

Meski tidak semua orang menyukai daging bebek, namun kebanyakan lidah orang Indonesia memang sangat menyukai cita rasa khas masakan daging bebek yang kaya lemak dan sangat nikmat sangat disantap. Aromanya yang tak kalah menggoda pun membangkitkan selera setiap orang untuk menyantapnya dengan tambahan lauk dan nasi. Biasanya orang mengkonsumsinya dalam keadaan yang masih hangat atau […]

Berapa Kandungan Kolesterol dalam Telur Ayam dan Telur Puyuh?

Beberapa orang masih banyak yang dibingungkan dengan baik atau tidaknya penderita kolesterol mengkonsumsi telur untuk menjaga kadar kolesterol yang stabil di dalam tubuhnya. Karena kolesterol memiliki kaitan yang erat dengan timbunan lemak meski terdapat perbedaan lemak dan kolesterol, maka banyak pasien yang tidak mau mengkonsumsi telur dalam jumlah tertentu demi mencegah terjadinya hal yang tidak […]

8 Penyebab Kolesterol Tinggi Selain Makanan yang Harus Diwaspadai

Seperti yang telah kita ketahui, ada beberapa hal yang menjadi penyebab kolesterol tinggi, misalnya dari beberapa jenis makanan. Namun ternyata tidak hanya makanan saja yang dapat membuat kadar kolesterol normal Anda meroket. Ketika pola makan dirasa sudah baik tapi gejala kolesterol tinggi tetap terasa, ini bukanlah sesuatu yang diharapkan. Penyakit yang disebabkan oleh kolesterol tinggi salah […]

6 Makanan Yang Cocok Untuk Sakit Tenggorokan Aman Dikonsumsi

Seperti yang sudah sering kami bahas sebelumnya bahwa sakit tenggorokan merupakan sakit ringan namun cukup berbahaya kalau tersur menerus dibiarkan terjadi. Sakit tenggorokan juga bisa mengindikasikan adanya penyakit lain yang lebih parah seperti kanker atau tumor pada daerah leher. Karena itu, walaupun kelihatannya tidak terlalu membahayakan tidak ada salahnya kita mengenal lebih jauh mengenai sakit […]

4 Dampak Olahraga dengan Perut Kosong Dan Makanan Yang Pas Sebelum Olahraga

Menggunakan olahraga sebagai sarana dan alat untuk membentuk tubuh yang ideal bukanlah hal yang salah. Olahraga dengan baik dan benar bisa menghasilkan bentuk tubuh yang ideal nantinya. Sayangnya, banyak sekali orang yang melakukan olahraga dengan maksud dan tujuan tertentu tetapi melakukannya dengan cara yang salah. Hal ini terjadi karena ketidaktahuan dari yang orang bersangkutan atau […]

10 Makanan Yang Dilarang Untuk Penderita Darah Rendah

Hipotensi atau darah rendah bisa terjadi karena berbagai faktor seperti keturunan dan pola hidup yang kurang baik. Penyebab dari terjadinya darah rendah adalah karena tekanan dalam proses memompa darah jantung mengalami penurunan sehingga aliran darah ke seluruh tubuh juga ikut menurun. Gejala darah rendah yang dialami penderita umumnya adalah pusing, mual, lemas dan kulit yang […]