Tubuh memerlukan asupan berbagai nutrisi untuk mendukung kinerja organ dan tetap menjaga kesehatan tubuh, salah satunya adalah vitamin A. Vitamin A terkenal dengan khasiatnya untuk menjaga kesehatan mata. Namun, dibalik manfaat tersebut sebenarnya masih ada banyak manfaat dari vitamin A untuk tubuh. Vitamin A adalah salah satu vitamin yang berperan dalam fungsi organ. Vitamin A […]
Category: Vitamin
Setiap vitamin mempunyai peran tersendiri dalam kesehatan tubuh, layaknya nutrisi lainnya seperti karbohidrat, lemak, ataupun protein. Salah satu vitamin yang sangat penting dan harus dicukupi kebutuhannya adalah vitamin C. Setiap orang sepertinya sudah mengetahui bagaimana pentingnya vitamin C ini. Zat yang terkenal dalam vitamin C dan ramai diperbincangkan adalah kandungan antioksidan. Antioksidan ini terkenal dengan […]
Vitamin Emerupakan ssalah satu nutrisi yang larut dalam lemak. Biasanya vitamin ini sering disebut sebagai takoferol yang mengandung anti oksidan sangat tinggi dan berfungsi untuk membasmi radikal bebas. Seperti anda ketahui bahwa radikal bebas dapat mengancam bagi tubuh anda terutama akan merusak DNA. Begitu penting peran vitamin E tersebut sehingga anda harus memenuhi asupan vitamin […]
Selain asupan karbohidrat, lemak, dan protein, tubuh juga membutuhkan asupan vitamin untuk menunjang kesehatan tubuh dan menghindarkan berbagai macam penyakit. Ada berbagai macam vitamin mulai dari vitamin A, vitamin B, vitamin C, hingga vitamin K yang mempunyai peran tersendiri untuk kesehatan tubuh. Fungsi vitamin B sangat berperan dalam proses metabolisme tubuh. Berbeda dengan jenis vitamin […]
Vitamin D merupakan nutrisi yang sangat dibutuhkan oleh tubuh anda. Kekurangan vitamin D akan menimbulkan berbagai masalah kesehatan mulai dari penyakit tulang, metabolism, kanker, penyakit jantung, infeksi, sampai pada kematian. Banyak orang yang tidak mengetahui bahwa mereka sedang mengalami kekurangan vitamin D, dan baru diketahui indikasi itu setelah terserang penyakit termasuk darah tinggi. Nah, untuk […]
Tubuh memerlukan berbagai asupan gizi salah satunya vitamin. Ada berbagai banyak jenis vitamin, mulai dari vitamin A, vitamin B, vitamin C, vitamin D, hingga vitamin K. Vitamin A ataupun vitamin C tentu saja sudah tidak asing dan sering disebut-sebut dalam pemenuhan gizi untuk kesehatan. Setiap orang baik anak maupun dewasa sangat disarankan untuk memperbanyak konsumsi […]
Vitamin B6 merupakan jenis vitamin yang dapat anda dapatkan dari berbagai bahan makanan mulai dari daging, biji-bijian, sayuran, kacang-kacangan, alpukat, pisang, dan unggas. Fungsi vitamin ini sendiri sangat banyak diantaranya adalah menjaga kestabilan darah, meningkatkan sistem kekebalan tubuh, memelihara sistem saraf, dan lain sebagainya. Vitamin B6 sering dikenal dengan pydoxamine, prydoxine, dan pydoxal yang larut […]
Untuk mendapatkan tubuh yang selalu sehat dan bugar, anda harus mengkonsumsi makanan yang kaya akan vitamin. Vitamin sangat diperlukan untuk tubuh karena vitamin biasanya akan membantu dan melindungi tubuh dari berbagai macam penyakit yang akan menyerang jika anda kurang kekurangan vitamin. Kali ini kita akan membahas tentang Vitamin B7 yang juga memiliki nama ilmiah Biotin […]
Vitamin B Kompleks adalah vitamin yang mudah larut di dalam air. Vitamin B Kompleks juga sangat berperan penting dalam metabolisme sel di dalam tubuh manusia. Vitamin B sendiri mempunyai komposisi kimia yang berbeda beda yang dikandung di dalam makanan. Dan jenis suplemen nya sendiri di bagi menjadi: Vitamin B1 (Thiamin) dosis normal 1,5 mg per […]
Vitamin A merupakan salah satu vitamin yang sangat bermanfaat untuk tubuh khususnya untuk kesehatan mata. Vitamin A termasuk vitamin yang larut lemak, sama halnya dengan vitamin D, E, dan K. Dan selain memiliki manfaat untuk mata, vitamin A juga sangat membantu dalam meningkatkan imunitas dan daya tahan tubuh. Secara umum manfaat vitamin A untuk mata […]
Vitamin E mengandung antioksidan yang berguna untuk mencegah masuknya radikal bebas ke dalam kulit. Selain itu juga berfungsi untuk membuat kolagen terbentuk kembali dengan cepat sehingga kulit menjadi lebih cerah dan tidak kusam. Oleh karena itu mengkonsumsi vitamin E sangat baik untuk kesehatan kulit anda. Selain itu, vitamin E juga dapat menjadi alternative kesehatan untuk […]
Menurunnya nafsu makan bisa disebabkan oleh berbagai hal yang tidak bisa dianggap sepele. Nafsu makan menurun bisa disebabkan karena penyakit, keadaan psikologis seseorang seperti stres, faktor usia, gaya hidup yang tidak sehat dan lainnya. Nafsu makan merupakan susunan sistem internal dalam tubuh yang tugasnya memenuhi kebutuhan energi dan gizi. Ketika nafsu makan menurun makan susunan […]