6 Cara Mengatasi Ginjal Bengkak Paling Aman

√ Verified Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Cara mengatasi ginjal bengkak adalah upaya untuk menghancurkan penumpukan urine pada salah satu atau kedua organ ginjal yang menyebabkan peradangan. Ginjal berfungsi menyaring kotoran yang mengandung partikel racun dari darah lalu dibuang bersama cairan tubuh dalam bentuk urine. Urine akan mengalir disepanjang jaringan ureter kearah kandung kemih lalu ditampung terlebih dahulu sampai kita benar benar ingin buang air kecil. (Baca Juga: penyebab ginjal bengkak, penyebab ginjal rusak)

Penyebab Ginjal Bengkak

1. Penyumbatan/Penyempitan saluran ureter

Mengalirnya urine untuk keluar dapat tersendat bahkan buntu ketika salurann ureter mengalami penyumbatan sehingga lama kelamaan urine tertahan dan menumpuk lalu akhirnya kemabli lagi naik keorgan ginjal. Kondisi ini disebabkan adanya penyempitan pada ureter (saluran kencing) Keadaan ini dapat menyebabkan intensitas air urine menjadi menumpuk diorgan ginjal dan memicu munculnya pembengkakan pada ginjal. (Baca Juga: Penyebab Urin Berwarna KuningFungsi Tes Urine)

2. Adanya batu ginjal

Batu ginjal yang muali terbentuk awalnya tidak menyebabkan urine disaluran kencing tidak terhambat ketika seseorang sedang berkemih dan buang air kecil, Namun jika dibiarkan maka pembentukan batu akan semakin membesar dan mengalir diorgan ginjal bersamaan dengan urine akibtanya terjadilah penghambatan ureter. Urin akan tertahan dan banyak diorgan ginjal lalu membentuk sebuah pembengkakan pada ginjal itu sendiri. (Baca juga: Tanda tanda batu ginjal ,  gejala batu ginjal)

3. Karena kehamilan

Pada wanita hamil perubahan hormon dan fisik dapat menyebabkan infeksi ginjal, Mengap ini bisa terjadi? Karena disaat hamil ibu cenderung mengakami kesulitan untuk dapat mengosongkan kandung kemih secara tuntas, Sehingga urine balik lagi keureter. Kondisi inilah yang memberi peluang mudah bagi perkembangbiakan bakteri penyebab infeksi kandung kemih yang bisa melebar dan menyebar keginjal. (Baca Juga: gejala infeksi ginjal ,  gejala awal penyakit ginjal)

4. Pembesaran prostat

Salah satu penyebab pembesaran prostat adalah karena serangan bakteri tertentu. Virus dapat menyebabkan peradangan pada kelenjar prostat (prostatitis) yang akhirnya menghambat aliran urine dari kandung kemih. Keadaan ini beresiko tinggi menyebabkan urine tertahan dan semakin menumpuk diorgan ginjal akibatnya menimbulkan pembengkakan pada ginjal. Cara mengatasi ginjal bengkak akibat pembesaran prostat dapat disembuhkan dengan cara tradisional. (Baca juga: Gejala prostat)

5. Saraf kandung kemih rusak

Akibat peradanagn uretra yang disebabkan virus yang terus menerus yang awalnya muncul akibat tertular melalui hubungan sexual seperti klamidia dan Herpes genitalis. Beberapa jenis kanker juga bisa menyebabkan rusaknya saraf pada kandung kemih misalnya kanker prostat, Kanker kandung kemih, Kanker ovarium dan kanker ginjal. Apapun jenis kanker yang bercokol diarea ginjal, kandung kemih dan serangan Virus besar kemungkinan menyebabkan iritasi dan Peradangan parah pada saraf saraf kandung kemih. Akibatnya fungsi saraf menjadi melemah dan mengalami kerusakan. Kondisi ini membutuhkan cara mengatasi ginjal bengkak dengan jalan pembedahan atau terapi dan memerlukan perawatan medis yang intensif. (Baca Juga: Batu Saluran Kemih , Terapi Infeksi Saluran Kemih)

Ciri-ciri Ginjal Bengkak

Pada seseorang yang mengalami pembengkakan pada ginjal tidak bisa dilihat langsung dari luat tubuh namun dapat dilihat dari tanda tanda yang terjadi diluar tubuh, Misalnya:

  • Perut terasa kembung, Sakit , Timbul mual dan muntah muntah
  • Pinggang ikut terasa nyeri dan pegal poegal terus menerus
  • Saat kencing terasa nyeri
  • Terlalu sering buang air kecil
  • Sering merasa ingin berkemih lagi sesaat setelah kencing
  • Terserang demam
  • Kandung kemih terasa penuh dan tidak nyaman
  • Urine berwarna kecoklatan atau kemnerahan
  • Mengalami pembengkakan pada kaki dan area kelopak mata
  • Wajah pucat dan lesu

(Baca Juga: penyebab ginjal kotor, penyebab ginjal mengecil terus menerus)

Penanganan Ginjal Bengkak

Cara mengatasi ginjal bengkak dengan cara tradisional, Mudah dibuat sendiri dirumah dan terbukti ampuh menyembuhkan pembengkakan.

1. Kumis kucing

Ambillah segenggam kucing kucing, Cuci bersih kemudian rebuslah sampai mendidih dengan takaran air 3 gelas dan menyisakan satu gelas saja. Dinginkan lalu diminum secra teratur dua kali sehari pagi dan sore. Kumis kucing adalah salaah satu tanaman tradisional yang bisa dijadikan solusi terbaik cara mengatasi ginjal bengkak, Karena kumis kucing mengandung kalium, Saponin, Glikosida orthosiphon dimana zat zat tersebut dapat melarutkan pembentukan batu ginjal yang menyumbat saluran kencing penyebab ginjal meradang dan membengkak serta memiliki kemampuan yang kuat dalam melarutkan garam garam fosfat, Urat dan oksalat penyebab pembentukan batu pada ginjal. (Baca juga: penyebab radang ginjal, penyebab batu ginjal)

2. Akar alang alang

Akar alang alang merupakan jenis tanaman rumput yang mudah dijumpai dilokasi lokasi perkebunan atau halaman rumah yang ternyata bisa dijadikan obat untuk cara mengatasi ginjal bengkak. Akar alng alng dapat direbus dan diminum airnya dua kali sehari pagi dan sore hari. Akar alang alang mengandung zat kalium yang tinggi yang mampu menghancurkan kista dan batu ginjal yang mengahlangi jalannya urine disepanjang saluran kandung kemih.

Baca Juga:

]

3. Daun tempuyung
Cara mengatasi ginjal bengkak dapat menggunakan segenggam daun tempuyung untuk direbus dan diminum airnya dua kali sehari secara rutin. Daun tempuyung dapat melarutkan batu ginjal agar batu yang telah terbentuk hancur lalu bisa lancar keluar bersama urine sekaligus dapat menyembuhkan pembengkakan yang telah terjadi pada ginjal akibat infeksi virus atau bakteri tertentu. (Baca Juga:  gejala sakit ginjal pada wanita, gejala ginjal bermasalah)

4. Daun sukun
Untuk pengobatan tradisional yaitu cara mengatasi ginjal bengkak dengan daun sukun dapat diberikan pada penderita yang berusia dewasa, Setidaknya telah berusia 18 tahun. Daun sukun dapat mengurangi penumpukan cairan urin yang telah berada diorgan ginjal akibat infeksi yang menyerang organ ginjal. Daun sukun dapat meredakan rasa nyeri dan memperkecil pembengkakan yang telah terjadi. Rebuslah beberapa daun sukun sampai mendidih dengan takaran air sebanyak 3 gelas, Biarkan tersisa hingga satu gelas saja. Minumlah secara rutin dua kali sehari pagi dan sore. Daun sukun adalah salah satu obat ginjal bengkak paling ampuh yang telah puluhan tahun digunakan pada pengobatan tradisional.  (Baca juga: Efek Samping Buah Sukun , Cara Mengobati Batu Ginjal)

5. Daun alpukat

Daun alpukat sangat ampuh sebagai obat untuk ginjal yang bermasalah. Cara mengatasi ginjal bengkak dengan mudah adalah dengan cara menyeduh daun alpukat pada 150 ml air. Biarkan sesaat untuk kemudian diminum airnya 2 kali sehari sampai rasa nyeri pada bagian ginjal hilang akibat pembengkakan yang muncul akibat serangan virus atau bakteri.

Baca Juga:

6. Daun sirsak dan Kulit manggis

Menggabung daun sirsak dan kulit manggis dalam satu panci untuk direbus lalu diminum 2 sampai 3 kali sehari secara rutin ternyata sangat baik sebagai obat herbal batu ginjal mujarab. Daun sirsak terkenal dengan senyawa acetogenins yang mampu mempercepat proses penyembuhan organ ginjal yang mengalami peradangan yang disebabkan oleh virus dan bakteri. Sedangkan kulit manggis mengandung senyawa ajaib Xanthone yang terbukti mampu menghadang pergerakan sel kanker yang ada pada ginjal dan kandung kemih, Dapat memblokir perkembangbiakan virus dan mengatasi pembengkakan akibat infeksi virus dan pembentukan batu ginjal. Cara mengatasi ginjal bengkak dapat menggunakan kombinasi daun sirsak dan kulit manggis yang terbukti aman tanpa efek samping jika dikonsimsi sesuai aturan, Yaitu 2 sampai 3 kali saja dalam satu hari.

fbWhatsappTwitterLinkedIn