6 Cara Menyembuhkan Penyakit Trigeminal Neuralgia Secara Medis

Cara menyembuhkan penyakit trigeminal neuralgia terdiri dari berbagai macam cara mulai dari cara penyembuhan melalui konsumsi obat sampai dengan teknik pembedahan. Metode penyembuhan yang dilakukan pada pasien tentunya bergantung pada kondisi masing-masing pasien apakah gangguan trigeminal neuralgia yang dialaminya cukup ringan ataukah cukup serius. Trigeminal neuralgia seringkali disebut juga dengan istilah nyeri akibat penyempitan saraf. […]

12 Ciri-Ciri Penyakit Neuritis Paling Mudah Dikenali

Ciri-ciri penyakit neuritis sebenarnya dapat diketahui hanya dengan mengamati perubahan fisik serta rasa sakit yang terjadi pada penderitanya. Namun diagnosa yang paling tepat hanya dapat dilakukan oleh dokter saja. Sebab untuk mengetahui apakah seseorang mengalami neuritis ataukah tidak maka dokter akan menyarankannya untuk melakukan beberapa tes kesehatan seperti misalnya tes darah, tes saraf, MRI, serta […]

Neuritis – Penyebab, Gejala, Cara Mengobati Dan Mencegahnya

Neuritis merupakan suatu istilah yang umumnya mengacu pada adanya kondisi macam-macam penyakit saraf perifer yang sedang meradang. Saraf tersebut terletak di luar otak dan sumsum tulang belakang. Saraf tersebut bertugas untuk menyampaikan sinyal dari seluruh bagian tubuh menuju ke otak. Namun saat meradang maka saraf perifer akan mengalami gangguan dalam menjalankan fungsinya sehingga tidak dapat […]

15 Pencegahan Epilepsi Paling Mudah Dilakukan

Pencegahan epilepsi dapat dilakukan dengan berbagai cara. Paling tidak penderita epilepsi dapat mengetahui dengan pasti gejala apa yang pasti dialaminya saat gejala epilepsi menyerang. Dengan demikian penderita tersebut dapat melakukan berbagai hal sebelum gejala tersebut menyerang. Adapun beberapa tips untuk pencegahan epilepsi adalah sebagai berikut. 1. Diet Keto Diet ini dilakukan oleh pasien dengan pengawasan […]

5 Cara Menyembuhkan HNP Tanpa Operasi Paling Aman untuk Kesehatan

Banyak orang berusaha mencari tahu cara menyembuhkan HNP tanpa operasi yang paling aman dan mudah. Penyakit ini merupakan suatu gangguan yang terjadi pada macam-macam penyakit saraf dalam tubuh manusia karena adanya tekanan dari jaringan di sekitarnya. Umumnya hal ini terjadi karena seseorang mulai masuk ke dalam usia lanjut dan kurang melakukan gerakan atau berolahraga. Berikut […]

7 Cara Mengobati Syaraf Kejepit Secara Alami Paling Manjur

Saraf kejepit yang dewasa ini makin sering dialami oleh beberapa orang membuat perlunya mengetahui bagaimana cara mengobati syaraf kejepit secara alami yang paling tepat. Karena bukan rahasia jika hal ini sangat mengganggu aktivitas seseorang. Saraf kejepit pada dasarnya merupakan kondisi dimana macam-macam penyakit saraf dalam tubuh manusia ditekan oleh jaringan lain yang ada di sekitarnya. […]