Penyebab Ibu Hamil Mudah Menangis yang Harus Dipahami Suami

Kehamilan menjadi kenangan yang tidak terlupakan untuk semua wanita. Kehamilan menjadi fase kehidupan yang paling ditunggu. Lalu ketika bayi lahir perasaan ibu dan ayah pasti sangat gembira. Namun menjalani kehamilan selama sembilan bulan sebenarnya tidak mudah untuk ibu. Ada ibu yang tiba-tiba merasa mudah menangis dan marah saat hamil. Bahkan ini bukan sifat ibu yang […]

Mengapa Ibu Hamil Selalu Terkena Selulit?

Selulit menjadi hal yang sangat dikhawatirkan oleh ibu hamil. Hal ini karena selulit akan merubah kondisi kulit ibu dan sulit sekali untuk dihilangkan. Bahkan setelah melahirkan biasanya selulit tetap akan tinggal di kulit. Munculnya selulit adalah reaksi yang sangat alami dan wajar untuk ibu hamil. Hanya saja bagian yang terkena selulit tampak memiliki kulit ganda. […]

Deponeo – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Deponeo adalah salah satu jenis obat yang biasanya digunakan sebagai kontrasepsi selama 3 bulanan rutin dan digunakan sebagai alternative selain menggunakan kontrasepsi oral maupun IUD. Obat ini diproduksi dalam bentuk cairan suntik atau injeksi oleh Triyasa Nagamas Farma. Untuk bisa menggunakan obat ini, pengguna harus dibantu dan harus dilakukan oleh dokter atau tenaga ahli medis […]

6 Jenis Hormon Kehamilan dan Fungsinya pada Ibu Hamil

Hormon kehamilan dan fungsinya diketahui adalah kandungan dalam tubuh seorang wanita yang bekerja untuk mengatur proses kehamilan. Tentu anda telah mengetahui bahwa kehamilan bagi seorang wanita sangatlah penting dan diharapkan. Wanita yang tidak dapat hamil biasanya akan mengalami banyak gangguan mental dan psikologis. Pasalnya, tuntutan dalam masyarakat seringkali membuat wanita yang tidak hamil akan mengalami […]