Obat sisomicin digunakan untuk melawan mikroorganisme yang resisten terhadap aminoglikosida lain dengan mekanisme nonenzimatik. Obat ini digunakan hanya pada orang dewasa. Apa Itu Obat Sisomicin? Untuk mengetahui obat sisomicin mulai dari indikasi, kelas, kontraindikasi, sampai dengan kategori penggunaan pada ibu hamil atau menyusui, berikut infonya: Indikasi Pyoderma, stafilokokus yang rentan Kategori Obat terbatas Konsumsi Dewasa […]
Sisomicin: Manfaat – Dosis dan Efek Samping
- Post author Medically review: Redaksi Halosehat