Kulit Kendur Usai Melahirkan? Intip 10 Cara Mengencangkannya Kembali

Kulit kendur pasca melahirkan memang suatu kondisi yang wajar, namun memang para wanita akhirnya merasa tak percaya diri karena penampilan pun jadi terpengaruh dan tak semenarik sebelumnya. Itulah kenapa, beberapa cara mengencangkan kulit kendur pasca bersalin ini boleh kiranya bisa menjadi rekomendasi bermanfaat bagi Anda para ibu muda. Menggunakan Minyak Kelapa Demi mencegah kulit kendur […]

Terlalu Menghayati Avengers: Endgame, Gadis Ini Menangis Sampai Harus Masuk Rumah Sakit

Banyak penggemar film superhero Avengers kini menjadi lebih emosional mengingat bahwa Avengers: Endgame menjadi seri penutup atau akhir setelah belasan tahun bersama. Tak kaget juga kalau sejumlah penggemar karya MCU (Marvel Cinematic Universe) sudah begitu terikat dengan karakter-karakter superhero yang ada di Avengers. Karena hal itulah, tak mengherankan pula kalau sampai banyak penonton banjir air […]

5 Fakta Tentang Kesehatan Pernapasan yang Mengejutkan

Bagi makhluk hidup, kesehatan organ pernapasan begitu penting karena melalui organ ini kita dapat bernapas menghirup udara yang bersih dan membuang udara kotor yang mengandung racun. Meski begitu, hanya segelintir orang yang mau memperhatikan kesehatan pernapasannya, padahal jika terinfeksi bakteri atau virus berbagai penyakit dapat muncul dan mengganggu proses pernapasan. Untuk mendukung kesehatan pernapasan kita, […]

Inilah 5 Makanan yang Bisa Menjaga Kesehatan Organ Pernapasan

Makanan yang kita makan setiap harinya sangat mempengaruhi kondisi kesehatan tubuh, karena itu penting sekali untuk memperhatikan menu makanan yang dikonsumsi agar dapat memenuhi kebutuhan harian tubuh. Tak hanya itu, beberapa jenis makanan juga sangat baik dikonsumsi agar organ tubuh selalu sehat dan berfungsi dengan baik. Organ pernapasan termasuk organ yang sensitif dan rentan terinfeksi. […]

8 Fungsi Trombosit Bagi Tubuh Manusia yang Jarang Orang Tahu

Pernah mendengar tentang trombosit pastinya bukan? Atau anda pasti setidaknya pernah melihat dan mendengar ketika seseorang terkena penyakit Demam Berdarah akan ditanyakan kadar atau jumlah trombositnya? Pemeriksaan trombosit sendiri cukup sering dilakukan oleh dokter yang digunakan sebagai indikator untuk melakukan tindakan medis tertentu. Lalu apa sebenarnya trombosit itu? Dan seberapa penting perenanan trombosit bagi tubuh […]

5 Cara Mudah Menjaga Kesehatan Saluran Pernapasan

saluran dan organ pernapasan berfungsi untuk mengangkut udara masuk dan keluar dari tubuh dengan sistem yang cukup kompleks. Masuknya udara dari luar seringkali kotor bahkan mengandung banyak bakteri dan virus, sehingga organ pernapasan begitu rentan terserang penyakit. Karena itu, sangat penting bagi kita untuk selalu memperhatikan kondisi lingkungan dan kesehatan diri sendiri agar tidak mudah […]

6 Fakta Seputar Kesehatan Mata yang Penting Diketahui

Sebagai organ yang penting untuk melihat, mata harus selalu dijaga kesehatannya. Namun hingga sekarang banyak sekali fakta dan mitos mengenai mata yang beredar di masyarakat, baik yang bisa dibuktikan kebenarannya maupun tidak. Mata memang organ yang unik, dan sangat sensitif sehingga perlu dijaga dengan baik. Nah, berikut ini terdapat beberapa fakta seputar kesehatan mata yang […]

5 Aktivitas yang Dapat Membantu Menjaga Kesehatan Mata

Kesehatan mata begitu penting untuk diperhatikan, karena organ satu ini sangat dibutuhkan untuk melihat dan menangkap informasi secara visual. Namun tidak banyak yang tahu bagaimana cara merawat mata agar tetap berfungsi dengan baik dan terhindar dari masalah penglihatan yang merugikan. Justru sebaliknya, banyak yang tanpa sadar melakukan berbagai aktivitas yang dapat membuat mata menjadi lebih […]

Inilah 5 Cara Menjaga Kesehatan Mata dari Layar Gadget

Perkembangan teknologi menjadikan gadget sebagai perangkat yang wajib dimiliki untuk menunjang aktivitas dan penampilan. Bahkan banyak pekerjaan yang di zaman sekarang ini bisa diselesaikan dengan bantuan gadget seperti smartphone dan komputer. Namun, dibalik manfaatnya, gadget tentu juga memiliki dampak negatif yang semestinya kita hindari. Salah satu efek negatif dari penggunaan gadget adalah dapat mengganggu kesehatan […]

4 Risiko Berat Ibu Hamil Terlalu Kurus

Berat badan selama hamil menjadi perhatian khusus semua ibu hamil. Masalahnya kehamilan memang akan membuat berat badan ibu hamil naik dengan cepat dari bulan ke bulan. Kondisi ini memang sesuai dengan kenyataan bahwa tubuh ibu terdapat janin yang berkembang, jumlah aliran darah yang lebih cepat dan banyak serta cairan ketuban. Namun ibu hamil terkadang tetap […]

Untuk Bekal Sekolah Sang Buah Hati, 3 Jenis Makanan Ini Sebaiknya Dihindari

Banyak orang tua khawatir kalau sang anak bakal jajan sembarangan di sekolah atau di luar sekolah. Demi mencegah buah hati jajan sembarangan yang bisa membahayakan kesehatan tubuhnya, biasanya orang tua akan mulai membiasakan membawakan bekal bukan? Jika Anda salah satu orang tua yang demikian, pastikan untuk memahami bahwa ada jenis makanan tertentu yang sebaiknya tak […]

Wajib Tahu 7 Mekanisme Pembekuan Darah Dalam Tubuh

Taukah anda, bahwa Tuhan menganugerahkan tubuh kita ini tidaklah sembarangan atau dengan kata lain setiap sel dan bagian memegang peranan yang sangat penting. Sistem yang terdapat pada tubuh kita sangatlah kompleks, hampir tidak mungkin dan sulit sekali ditiru oleh teknologi manusia saat ini. Bahkan satu sistem saja bermasalah akan berdampak pada sistem yang lain. Mekanisme […]