Jenis Sakit Tenggorokan dan Penyebabnya

Jenis sakit tenggorokan merupakan kelainan saluran kerongkongan yang dapat menimpa segala usia namun mudah disembuhkan ketika baru muncul gejala awalnya. Rasa sakit pada area tenggorokan dapat menjalar kebagian tubuh lain jika tidak segera mendapat tindakan medis dan efeknya dapat mengganggu aktivitas sehari hari. Jenis sakit tenggorokan Sakit pada tenggorokan umumnya ada 2 golongan, diantaranya: 1. Sakit […]

4 Jenis Sakit Telinga dan Pengobatannya

Jenis sakit telinga merupakan kelainan saraf telinga yang bertugas menghantarkan sinyal suara yang berhubungan langsung dengan keseimbangan otak. Jenis sakit telinga dapat menyerang segala umur dengan penyebab yang berbeda beda tetapi memiliki efek buruk yang sama yaitu berkurangnya pendengaran. Kondisi lingkungan dan tubuh Beberapa kondisi umum yang mempengaruhi kesehatan telinga : Karena Kondisi Lingkungan 1. Akibat […]

10 Jenis Sakit Lambung dan Penyebabnya

Jenis sakit lambung merupakan kelainan yang telah terjadi akibat reaksi kimia didalam organ lambung sehingga meningkatkan kadar asam secara berlebihan. Lambung adalah organ vital yang memiliki tanggung jawab mencerna makanan dengan bantuan asam dan enzim enzim yang ada didalamnya agar lambung dapat cepat melepaskan chime yang diproduksi jaringan usus kecil. Jenis sakit lambung 1. Sakit maag […]

13 Penyebab Panas pada Perut

Jika anda tengah mengalami gejala rasa panas seperti terbakar pada area perut anda maka ada baiknya anda menyimak beberapa daftar kemungkinan tentang perihal penyebab yang menimbulkan keluhan anda tersebut demi menemukan pengobatan yang lebih sesuai, sekarang mari langsung saja simak berikut ini ya: 1.Dehidrasi Sejujurnya dari keseluruhan hal yang kita lakukan akan sangat berdampak pada […]

28 Cara Menghilangkan Angin dalam Perut secara Alami

Pencernaan tubuhlah yang menyebabkan perut terkadang terasa kembung dan penuh dengan angin. Sebagai hasilnya, tubuh akan mengeluarkan gas melalui proses buang angin maupun bersendawa. Ketika angin atau gas menumpuk di dalam saluran pencernaan, otomatis perut kembung adalah akibatnya di mana ini sama sekali tidak nyaman. Lalu, apakah cara menghilangkan angin dalam perut? (Baca juga: cara […]

Gejala Kaki Panas dan Penyebabnya

Gejala kaki panas umum dialami oleh siapa saja yang bila terjadi terus menerus bisa mengganggu aktivitas namun bisa mudah disembuhkan. Kaki panas merupakan gejala kelainan yang terjadi pada pembuluh darah atau aliran darah area kaki tidak berjalan sebagaimana mestinya. Gejala kaki panas Sebelum mengalami panas biasanya kaki akan memperlihatkan kondisi awal yang reaksinya seperti berikut: • […]

Gejala Kaki Dingin – Penyebab dan Solusi

Gejala kaki dingin adalah kondisi yang umum dialami setiap manusia yang muncul karena berbagai sebab dan relatif mudah untuk disembuhkan. Kaki dingin adalah gejala biasa yang cenderung tidak membahayakan kesehatan tubuh namun jika kaki terus menerus terasa dingin dalam waktu yang panjang maka harus segera diatasi agar tidak menyebabkan munculnya keluhan penyakit lain. Gejala kaki dingin […]

13 Obat Nyeri Tulang Kaki Alami

Apakah Anda sering merasakan nyeri tulang kaki? Rasa sakit yang cukup intens berpotensi juga menjadi gejala dari adanya pengapuran tulang atau pengapuran sendi. Rasa sakit sendi, seperti misalnya yang paling sering adalah nyeri sendi lutut berkemungkinan adalah tanda adanya penipisan bagian bantalan tulang rawan. Faktor peningkat risiko akan hal ini adalah faktor keturunan maupun faktor […]

24 Cara Mengurangi Keringat Berlebih di Badan Secara Alami

Berkeringat merupakan sesuatu yang baik sebenarnya karena racun dari dalam tubuh juga dapat dikeluarkan melalui keringat. Namun bila keringat keluar secara berlebihan, maka ini akan membuat seseorang merasa tak nyaman. Kondisi di mana keringat keluar berlebih dinamakan juga sebagai hiperhidrosis, khususnya bila keringat terus-menerus keluar banyak di bagian telapak kaki, telapak tangan serta ketiak. Meski […]

26 Cara Mengobati Mata Bengkak dan Sakit Paling Ampuh

Penyebab mata bengkak cukup beragam dan biasanya pembengkakan tersebut juga bakal disertai dengan rasa sakit. Bila Anda mencari cara mengobati mata bengkak yang ampuh, ada beberapa rekomendasi yang bisa Anda simak di bawah ini. Baik itu disebabkan oleh alergi, bintitan, cedera, sembab karena menangis, kurang tidur atau karena penyakit tertentu, berikut solusinya. (Baca juga: penyebab […]

Terapi Perilaku Kognitif – Prinsip dan Cara Kerja

Terapi perilaku kognitif juga dikenal dengan istilah CBT atau Cognitive Behavioral Therapy di mana ini merupakan sebuah pendekatan psikoterapi yang ada hubungannya erat dengan masalah depresi dan kecemasan. Terapi ini sudah dibuktikan efektivitasnya sebagai solusi beragam masalah atau gangguan mental. Tak hanya depresi dan kecemasan, fobia sampai OCD atau Obsessive-Compusive Disorder pun juga dapat diatasi. […]

20 Penyebab Sembelit Paling Sering Terjadi dan Berbahaya

Sembelit atau konstipasi memang merupakan salah satu kondisi yang membuat tidak nyaman saat sedang beraktivitas. Sembelit sendiri adalah sebuah keadaan yang disebabkan oleh gangguan pencernaan di mana sistemnya sedang tidak lancar. Dari sini kemudian akan ada pengerasan tinja sehingga pada proses buang air besar akan begitu sulit dikeluarkan dan memicu rasa sakit pada penderitanya. Penyebab sembelit […]