Gejala kaki panas umum dialami oleh siapa saja yang bila terjadi terus menerus bisa mengganggu aktivitas namun bisa mudah disembuhkan. Kaki panas merupakan gejala kelainan yang terjadi pada pembuluh darah atau aliran darah area kaki tidak berjalan sebagaimana mestinya.
Gejala kaki panas
Sebelum mengalami panas biasanya kaki akan memperlihatkan kondisi awal yang reaksinya seperti berikut:
• Kaki terasa hangat
Gejala kaki panas yang sering dialami anak ank adalah Pergelangan , Tumit, Jari jari dan telapak kaki awalnya akan terasa hangat namun pada udara yang dingin kaki justru akan semakin terasa panas.
• Muncul kesemutan
Sebelum kaki merasa panas maka akan muncul kesemutan dan mati rasa sementara pada area kaki. Hal ini menunjukan bahwa pembuluh darah telah mengalamai gangguan peredaran darah yang menyebabkan aliran adarh dan oksigen tidak bisa masuk dengan normal.
• Sensasi kaku pada jari jari kaki
Kkai yang terserang kaku akan diringi dengan erasa panas yang tidak mudah hilang. Rasa panas akan hilang dengan sendirinya ketika otot dan saraf yabg kaku telah kembali renggang.
• Muncul pembengkakan
Jika kaki mengalami luka atau cedera yang mengeluarkan darah maka berpotensi menyebabkan gejala kaki panas yang diawali oleh munculnya peradangan dan pembengkakan yang lama kelamaan memicu munculnya rasa panas pada kaki jika luka ytidak segera diobati.
• Nyeri pada sendi kaki
Sendi jari jari kaki yang mengalami gerakan terus menerus, Rematik kambuh atau karean penyakit asam urat meningkat maka berpotensi menyebabkan rasa nyeri pada sendi kaki yang nantinya menyebabkan munculnya rasa panas pada area kaki.
• Kelelahan pada kaki
Aktivitas yang berlebihan yang banyak mengandalkan kekuatan kaki maka berpotensi menyebabkan munculnya gejala kaki panas berupa kaki lelah, Terasa Pegal dan linu. Kondisi tersebut dapat menicu munculnya senssai panas pada tumit, Jari jari dan telapak kaki.
Penyebab kaki panas
Umumnya kaki akan terasa panas jika seseorang telah atau sedang melakukan intensitas aktivitas sehari hari yang terlalu lama, Terlalu berat da berlebihan. Namun gejala kaki panas bisa juga mengindikasikan bahwa tubuh sedang menderita suatu penyakit.
1.Plantar facilitris
Plantar facilitris merupakn peradngan yang terjadi pada lapisan tebal yang ada diarea telapak kaki dan menyebabkan munculnya rasa panas hingga menjalar pada jari jari kaki.
2. Kolesterol tinggi
Kadar kolesterol yang terlalu tinggi didalam tubuh menyebabkan penyumbatan dan penyempitan pembuliuh darah dijantung tetapi bisa menjalar pada jaringan kaki yang menyebabkan munculnya kesemutan dan sensasi rasa panas yang cukup mengganggu.
3. Carpal tunner syndrome
Kesemutan pada sela sela dan sendi jari akan memberikan efek panas dan merupakan salah satu gejala kaki panas yang paling sering dialami para wanita. Hal tersebut disebabkan rongga pergelangan kaki telah mengalami pembesaran otot saraf yang ada disepanjang terowongan otot itu sendiri akibat penekanan berkali kali . Biasanya dikarenakan pemakaian sepatu yang terlalu sempit atau tinggi.
4. Syaraf terjepit
Gejala kaki panas bisa diawali oleh adanya gangguan saraf yaitu Bagian akar saraf yang ada pada tulang belakang mengalami gangguan sehingga mengganggu pula saraf dan otot yang ada pada tungkai kaki. Kondisi tersebut menyebabkan munculnya kesemutan, Mati rasa dan sensasi rasa panas pada kaki. (Baca juga : Bahaya syaraf terjepit)
5. Adanya pembengkakan pada tumit
Tumit yang mengalami luka atau peradangan atau sering disebut sebagai rhemaotid arthritis serius akibat adanya luka yang telah terkontiminasi oleh radikal bebas maka akan menyebabkan pelebaran luka dan muncul rasa nyeri yang disertai rasa panas pada seluruh bagian kaki termasuk telapak dan jari jari kaki. Gejala kaki panas akibat pembengkakn biasanya diawali dengan rasa nyeri disekitar bengkak yang sudah mulai membesar.
6. Benturan atau adanya luka
Jika seseorang mengalami cedera benturan pada tulang belakangnya dan mengalami pendarahan atau peradangan yang cukup lama maka berpotensi luka akibat benturan akan menyemburkan sensasi rasa panas pada area kaki.
8. Diabetes
Kadar gula yang cukup tinggi didalam darah mengakibatkan terganggunya kinerja pembuluh darah secara perlahan dan jika tidak segera diatasi secara medis maka akan mengalami kerusakan yang nantinya memicu munculnya efek kesemutan dan rasa panas pada kaki secara berkesinambungan. (Baca juga: Gejala penyakit gula darah)
9. Penyakit stroke
Gejala kaki panas dapat dipicu karena adamnya Stroke. Stroke dapat mengakibatkan pembuluh darah otak menjadi mengerut, Menyemput dan tersumbat. Stroke dapat menyerang saraf kaki dan menyebabkan gangguan pada jaringan sensorik yang memicu munculnya pembengkakn yang diirinmgi oleh rasa panas poada seluruh area kaki. (Baca juga: Bahaya stroke)
10.Gangguan hormon
Hormon pria maupun wanita dapat mengalami gangguan ketika tubuh terserang penyakit tertentu misalnya karena peningkatan kadar gula dalam darah dan munculnya stroke ringan yang secara bertahap berubah menjadi berat. Gejala kaki panas yang terus menerus menyerang bisa juga diakibatkan karena perubahan hormon menjadi tidak normal yang disebabkan karena meningkatnya asam laktat dan berkurangnya pasokan oksigen pada pembuluh darah di kaki.
Tips cara paling mudah tapi ampuh untuk menghilangkan sensasi panas pada kaki, dengan metode perendaman kaki. Rendamlah kaki pada baskom besar yang berisi air bersih hangat yang sebelumnya telah dicampurkan oleh minyak peppermint, Minyak kayu putih dan Minyak rosemary. Rendamlah kaki 15 sampai 30 menit dan berikan pijatan lembut pada tumit dan telapak kaki . Cara ini dapat meningkatkan kelancaran peredaran darah dan menstabilkan pembuluh darah pada area tumit, jari jari , pergelangan dan telapak kaki serta dapat mengembalikan suhu normal pada jaringan kaki.