Demam Naik Turun – Penyebab, Penyakit dan Pengobatan

Masalah demam memang paling mudah dan paling sering mendatangi manusia. Apalagi ketika sistem tubuhnya sedang tidak enak, mereka akan cenderung sering mengalami demam. Saat kekebalan tubuhnya menurun, mereka juga akan demam. Ketika bakteri yang ada di dalam tubuhnya berubah menjadi aktif, sehingga berpotensi timbul penyakit, mereka juga akan demam. Oleh sebab itu, tidak bisa di […]

3 Fase Demam Berdarah : Gejala dan Cara Perawatan

Demam berdarah menjadi salah satu penyakit yang paling menakutkan saat musim penghujan. Di Indonesia kasus demam berdarah selalu meningkat saat masuk musim pancaroba atau musim penghujan. Kondisi ini berhubungan dengan banyaknya genangan air yang timbul sebagai tempat perkembangan nyamuk Aedes aegepty. Ketika virus sudah masuk ke dalam tubuh maka akan menyerang sel darah secara langsung. […]

60 Gejala Demam Berdarah (DBD) pada Anak dan Orang Dewasa

Gejala demam berdarah perlu diwaspadai di musim penghujan seperti sekarang ini. Alasannya adalah di musim penghujan nyamuk mampu berkembang biak secara pesat. Saat musim penghujan nyamuk akan lebih banyak dibandingkan saat musim kemarau. Nyamuk akan meninggalkan telurnya kemudian berubah menjadi jentik-jentik nyamuk di air yang menggenang. Lihatlah bak mandi anda yang tidak pernah dikuras, jentik-jentik […]

12 Cara Mencegah Demam Berdarah Dengue

Cara mencegah demam berdarah sebenarnya sangat mudah, sejak kecil kita telah disuguhi dengan prinsip 3M (menguras, mengali, dan menutup). Di musim pancaroba ini yang mana tidak jelas kapan hujan kapan panas membuat kita jadi tidak begitu bisa mengantisipasi hujan. Saat dikira hujan ternyata hanya mendung. Saat mendung kita sudah bersiap untuk tidak keluar rumah ternyata […]