Daging tupai pasti agaknya kurang begitu familiar di telinga Anda dan sebagian orang pasti berpikir bahwa daging tupai ini cukup ekstrem. Banyak pula yang akan bertanya apakah daging tupai ini aman untuk dikonsumsi. Tak seperti daging ayam, sapi, kambing dan babi yang mungkin sudah umum, daging tupai ini memang tak banyak terdengar. Ada beberapa orang […]
Author: Erlita
Sakit pinggang adalah kondisi kesehatan yang normalnya dialami oleh mereka yang usianya sudah berada di antara 30-50 tahun. Massa otot pasti akan mengalami penurunan, begitu pula dengan tulang yang juga bakal semakin rapuh saat usia makin menua. Sakit pinggang atau cedera pinggang akan jauh lebih mudah terjadi pada mereka karena sendi-sendinya sudah tak sebaik dulu. […]
Apakah Anda salah satu penderita sakit kepala terus-menerus sehingga aktivitas menjadi terganggu dan segala hal yang dilakukan menjadi terhambat? Sering sakit kepala yang bisa sampai 3 bulan atau lebih bisa jadi memang merupakan kondisi sakit kepala yang sudah kronis. Atau, tahap kronis juga bisa dialami 15 hari lebih setiap bulannya. Penyebab sakit kepala terus-menerus perlu […]
Bila kasus tekanan darah tinggi atau hipertensi cukup sering terdengar, sebetulnya tekanan darah rendah atau hipotensi pun juga cukup banyak dialami. Ketika penderita hipertensi ditandai dengan kadar tekanan darah yang melebihi normal, maka tentu tekanan darah rendah adalah kondisi sebaliknya. Kondisi hipotensi jangan pernah disepelekan karena bahaya darah rendah bisa cukup mengganggu. (Baca juga: obat […]
Bahu yang terasa nyeri, kaku dan tegang bisa dialami oleh wanita maupun pria. Entah itu karena olahraga berat, salah gerak, kram otot, atau posisi yang tak nyaman dalam waktu lama dapat menyebabkan bahu terasa nyeri. Keseleo otot pun juga dapat menjadi penyebab dari nyeri otot bahu dikarenakan mengangkat beban atau benda yang sangat berat. Pada […]
Sakit pada lutut bisa juga disebabkan oleh kondisi osteoarthritis di mana sendi pada bagian lutut menjadi sulit dan kaku ketika digerakkan. Masalah kesehatan ini tak hanya sampai di situ, tapi juga dapat menjadi pemicu rasa nyeri di area lutut. Selain kaku serta nyeri, Anda juga akan mengalami pembengkakan di area tersebut. Orang yang sudah menginjak […]
HB atau Hemoglobin yang rendah bisa disebabkan oleh berbagai macam faktor dan siapapun bisa saja mengalami hal ini. Karena penyakit ini mirip seperti kondisi kekurangan darah, maka banyaak orang kerap menyamakan HB rendah dengan hipotensi maupun anemia. Padahal sebenarnya, HB rendah merupakan sebuah keadaan di mana sel darah merah yang harusnya teralirkan ke seluruh tubuh […]
Lordosis merupakan sebuah kondisi yang berhubungan dengan kesehatan tulang di mana kelainan ini terjadi di bagian tulang belakang yang menjadi penyebab punggung pada penderita kelihatan begitu melengkung. Bahkan lekukan masuk ke area pinggang sehingga memang kurang terlihat seperti normalnya. Gangguan seperti ini akan membuat tulang seolah tertarik ke bagian depan. Lordosis ini kerap timbul pada […]
Batu ginjal disebut juga dengan istilah nefrolitiasis di mana pada kondisi ini ada material keras yang mirip seperti batu ada dan terbentuk di dalam organ ginjal. Karena zat-zat racun serta limbah di dalam darah yang seharusnya ginjal saring dapat mengendap dan mengristal seiring berjalannya waktu. Inilah yang kemudian menyebabkan material menyerupai batu tadi muncul. Penyakit […]
Mungkin ada yang bertanya-tanya, apakah lemah syahwat pada pria merupakan sebuah penyakit. Hal ini termasuk di dalam kategori gangguan seksual yang cukup berakibat fatal dan oleh karena itulah kondisi ini menakutkan bagi pria. Dengan lemahnya syahwat, otomatis keinginan untuk aktivitas seksual pun menjadi turun di mana hal ini sertai dengan rendahnya gairah seksual. Lemah syahwat […]
Pada sistem kesehatan reproduksi wanita, tentu saja siklus menstruasi merupakan hal paling dasar. Adanya sistem tersebut pada setiap wanita adalah untuk membuat tubuh lebih siap dalam menghadapi kehamilan. Siklus ini harus dialami oleh para wanita setiap bulannya, lalu ketika sperma masuk serta mampu membuahi sel telur pada masa ovulasi, ini tandanya awal proses kehamilan. Hanya […]
Pernah mendengar akan kondisi kesehatan bernama TBC tulang? Tuberkulosis tulang ini merupakan sebuah kondisi peradangan kronis yang bersifat destruktif. Peradangan tersebut berasal dari basil tuberkulosa yang bisa melakukan penyebaran secara hematogen pada tingkat yang jauh. Udara adalah sarana bagi virus ini untuk menyebar dan saluran pernapasan serta paru-paru merupakan pintu masuk dari virus ini. Pada […]