10 Obat Jari Tangan Kaku Paling Mujarab

Pernahkan kalian merasakan kekakuan pada bagian tubuh ? Seperti bagian jari yang tiba tiba kaku. Susah di gerakkan, jari menjadi terkunci pada posisi tertentu. Bahkan sampai terasa sakit dan nyeri. Tentu saja keadaan ini sangat mengganggu aktivitas harian anda. Bahkan sampai membuat anda berhenti melakukan kegiatan, karena jari tersebut menyita perhatian. Mengapa bisa terjadi demikian […]

Imunoserologi – Definisi, Metode dan Jenis Pemeriksaan

Imunoserologi merupakan sebuah ilmu pengetahuan yang berfokus pada proses identifikasi akan antibodi, yakni protein yang pembuatannya adalah dari sel darah putih yang bereaksi terhadap antigen. Antigen ini diketahui pula sebagai sebuah jenis protein asing pada tubuh manusia. Jika melihat dari nama bidang ilmu ini, tentu sudah dapat ditebak juga bahwa fokusnya adalah lebih kepada sistem […]

Efek Kelebihan dan Kekurangan Hormon sesuai Jenisnya

Hormon merupakan bagian tubuh yang sangat penting untuk membantu mengatur semua aktifitas tubuh. Hormon memiliki fungsi yang berkaitan dengan semua sistem dalam tubuh. Ketika Anda memiliki masalah hormon maka beberapa fungsi metabolisme atau kesehatan tubuh juga tidak akan terpenuhi. Beberapan hormon bekerja secara langsung pada organ tubuh sehingga memberi dampak yang baik untuk tubuh.  (Baca: jenis […]

17 Gejala Angin Duduk Paling Sering Terjadi

Angin duduk, siapa yang tidak tau angin duduk ? hampir setiap orang yang berwarganegaraan indonesia pasti mengetahui apa itu angin duduk. Angin duduk memang hanya istilah di Indonesia saja, pada kenyataannya angin duduk dalam istilah medis memiliki nama yang lain yaitu Angina Pectoris dimana Angina Pectoris adalah kondisi ketika otot jantung mengalami Kelelahan otot atau […]

7 Ciri Ciri Sehat Jasmani Pada Pria Dan Wanita

Ciri ciri sehat jasmani pada pria dan wanita dapat terlihat dari aura fisik dan pancaran keaktifannya dalam kehidupan sehari hari. Sehat jasmani sangat berhubungan dengan cara seseorang memperlakukan tubuhnya agar tetap dalam kondisi yang terbaik yang sebenarnya sangat mudah untuk diterapkan dalam kehidupan sehari hari. Faktor pemicu Ada hal hal yang perlu diperhatikan dan dipahami […]

10 Penyebab Nafsu Makan Meningkat yang Wajib Diketahui

Makanan merupakan kebutuhan yang harus dipenuhi setiap harinya oleh semua orang. Namun sayangnya, ada banyak orang yang lantas tanpa mengindahkan aturan dan menyantap banyak jenis makanan tanpa pikir panjang. Jika sudah demikian, maka obesitaslah hasilnya. Mengonsumsi makanan yang berlebihan, ternyata bukan hanya dipicu oleh rasa lapar melainkan juga karena nafsu makan yang meningkat. (Baca Juga: Makanan […]

16 Makanan Penyebab Bau Badan untuk Diwaspadai

Bau badan adalah masalah yang cukup besar tentunya karena  hal ini mampu menjadikan seseorang mudah turun rasa percaya dirinya. Timbulnya bau badan sebetulnya bisa dipengaruhi oleh banyak hal, termasuk juga obat-obatan, suasana hati, hormon, pekerjaan, faktor jenis kelamin, hingga diet. Ikuti tips diet sehat dan atur pola makan Anda supaya bau badan yang tak sedap […]

15 Penyebab Sakit Bokong Wajib Diketahui

Sakit bokong hampir sama halnya dengan sakit pinggang sebelah kiri atau sakit pinggang belakang di mana kondisi seperti ini bisa menyerang siapa saja, baik wanita maupun pria. Nyeri di bagian pantat atau bokong bisa sangat mengganggu aktivitas harian meski memang kasus seperti ini termasuk jarang. Jika diabaikan, kondisi ini bisa menjadi berkepanjangan dan lebih buruk […]

16 Obat Herbal Panas Dalam Termujarab

Panas dalam sebetulnya bukanlah jenis penyakit karena panas dalam sendiri merupakan sebuah tanda dari adanya respon tubuh yang sedang mengalami gangguan. Itu artinya, sebetulnya panas dalam merupakan gejala penyakit dan hal ini dapat menyerang siapapun, dari anak-anak hingga orang dewasa. Untuk mengatasinya, obat herbal panas dalam di bawah ini dapat Anda coba. (Baca juga: buah […]

15 Penyebab Leher Sakit dan Kaku

Leher sakit memang adalah hal yang biasa, khususnya bila Anda bekerja terlalu keras dan dalam posisi yang sama begitu lama. Namun, bukan lantas berarti masalah umum ini bisa Anda abaikan meski memang biasanya bisa sembuh dengan sendirinya beberapa hari kemudian. Memang benar bahwa kondisi ini jarang menuju ke kondisi yang lebih serius, tapi tetap saja […]

30 Cara Mengatasi Keringat Berlebih Penyebab Bau Badan

Tubuh manusia sangatlah wajar ketika harus mengeluarkan reaksi berupa keringat untuk pendinginan. Namun, ada beberapa kasus di mana sebagian orang mengalami yang namanya berkeringat secara berlebihan dan ini dinamakan hiperhidrosis. Produksi keringat yang sangat banyak melebihi normalnya akan menimbulkan masalah secara psikososial dan psikologis sehingga akan menurunkan rasa percaya diri penderitanya. Tak hanya berdampak pada […]

20 Cara Menghilangkan Benjolan di Ketiak secara Alami

Benjolan di ketiak dapat terjadi pada siapa saja dan bisa menjadi kelihan yang cukup tak nyaman bagi beberapa orang, khususnya para wanita yang kemungkinan mengira bahwa benjolan tersebut adalah tumor bakal kanker payudara. Kekhawatiran dapat meliputi seseorang hanya dikarenakan munculnya benjolan yang tiba-tiba pada area ketiak dan bahkan terasa sakit. Pada beberapa kasus, benjolan tersebut […]