Baik orang dewasa maupun anak-anak hampir sebagian besar pernah mengalami penyakit maag. Penyakit ini sebenarnya dapat berpotensi menjadi berbahaya, namun tidak banyak yang menganggap serius penyakit ini. Maag seringkali ditandai dengan rasa sakit pada tenggorokan, nyeri pada perut, ulu hati atau dada, mual, perut terasa begah dan mulut terasa asam. Maag termasuk penyakit yang tidak […]
Category: Maag
Penyakit maag ditandai dengan rasa nyeri di perut dan dada, sakit pada tenggorokan, mulut terasa asam dan aroma mulut yang tidak sedap. Kondisi ini menandakan adanya gangguan pada proses pencernaan, akibat kondisi lambung yang tidak normal. Umumnya, penyakit maag terjadi karena naiknya kadar gas lambung dan asam lambung sehingga menimbulkan rasa begah dan mual. Penyakit […]
Sudah empat hari umat Islam menjalankan ibadah puasa Ramadhan. Puasa tentunya akan memberikan perubahan yang sangat besar, terutama kebiasaan dan pola waktu makan. Saat puasa kita hanya bisa makan dan minum saat sudah masuk waktu berbuka dan sahur. Karena inilah banyak orang yang sedang sakit maag, memilih untuk tidak menjalankan puasa. Meskipun dalam Islam juga […]
Gangguan pencernaan pada lambung semacam penyakit maag memang cukup mengganggu karena mampu menimbulkan rasa mual, pusing, belum lagi rasa nyeri pada ulu hati yang menyebabkan nafsu makan menurun. Supaya jauh lebih baik dan lebih cepat sembuh, Anda bisa mencoba mengonsumsi salah satu atau beberapa rekomendasi jus buah untuk penderita maag di bawah ini. Jus Alpukat […]
Teh adalah minuman yang kita tahu mengandung kafein, meski teh yang dimaksud pun adalah teh hijau di mana di dalamnya berkandungan antioksidan tinggi. Kafein di dalam teh hijau memang kadarnya jauh lebih rendah ketimbang teh biasa apalagi jika dibandingkan dengan kopi pun tak ada apa-apanya, namun masalahnya, amankah teh hijau dikonsumsi oleh para pemilik penyakit […]
Penyakit maag adalah salah satu jenis penyakit umum yang mudah kambuh dan memburuk, khususnya ketika asupan makanan kurang dijaga. Bicara soal makanan, penderita maag pada dasarnya memiliki segudang pantangan makanan, tak terkecuali juga buah. Lalu, buah yang tidak boleh dimakan saat maag kambuh apa saja? 1. Jeruk Seperti kita tahu, buah jeruk masih termasuk di […]
Sakit maag adalah bentuk gangguan pencernaan pada lambung yang memang cukup mengganggu. Karena mampu menyebabkan rasa sakit di ulu hati hingga sakit kepala serta rasa mual dan muntah, sakit maag tidak dapat disepelekan. Untuk mengobatinya, Anda bisa menggunakan bahan alami yang sangat mudah didapat dan berikut ini adalah cara mengkonsumsi lidah buaya untuk maag yang […]
Salah satu gangguan pencernaan pada lambung yang memang cukup mengganggu ketika kambuh adalah penyakit maag di mana bagian ulu hati akan terasa sakit ditambah pula dengan keluhan mual. Namun di waktu kambuh, apakah sakit maag bisa membuat jantung berdebar dan sesak nafas? Benarkah kondisi-kondisi tersebut pada dasarnya berkaitan erat? Apakah sakit maag dapat menjadi penyebab […]
Perut terasa kembung dapat menjadi salah satu gejala dari penyakit maag yang biasanya disertai pula dengan kondisi mual dan muntah. Jika hal ini terjadi pada Anda, jangan terburu panik dulu karena sejumlah cara menghilangkan perut kembung karena maag dapat disimak berikut ini supaya Anda bisa memraktekkan dan membuktikan sendiri efektivitasnya. Minum Teh Jahe Sediakanlah secangkir […]
Maag adalah penyakit yang bisa terjadi dan kambuh kapan saja yang membuat penderita merasakan sakit perut seperti melilit sehingga menghambat aktivitas. Maag merupakan luka terbuka atau erosi yang terjadi pada saluran pencernaan saat asam hidroklorik dalam cairan pencernaan dan juga enzim pepsin pada lambung merusak saluran gastrointestinal. Maag sendiri bisa terjadi karena berbagai penyebab seperti […]
Lambung merupakan organ terpenting dalam tubuh kita. Organ ini juga terbilang sensitif dan mudah mengalami berbagai macam penyakit. Selain Asam Lambung juga mengalami luka lambung. Luka ini berbeda dengan luka kulit pada umumnya. Luka pada lambung disebabkan oleh adalah pola makan yang tidak teratur atau sering terjadi karena seseorang telat makan makan. Lambung yang berfungsi […]
Efek samping daun sirsak bagi penderita maag adalah reaksi negatif yang terjadi pada pencernaan setelah mengkonsumsinya tanpa prosedur yang tepat. Daun sirsak kaya manfaat bagi kesehatan tubuh tetapi bisa menimbulkan keluhan kesehatan lain diseputar sistem pencernaan karena daun sirsak mengandung senyawa khusus yang berpotensi mencederai bagian jaringan perut jika dikonsumsi dalam keadaan perut kosong , […]