Kesehatan jiwa tidak kalah pentingnya dengan kesehatan fisik, bahkan jauh lebih penting untuk diperhatikan. Kesehatan jiwa akan mendukung fisik agar selalu sehat dan dapat beraktivitas dengan normal. Jiwa yang sehat dan pikiran yang jernih akan medukung seseorang untuk lebih produktif dan memiliki hubungan yang harmonis dengan orang lain. Karena itu sangat diperlukan cara mudah yang […]
