Telur puyuh secara umum memiliki kandungan gizi yang sangat lengkap yang tiga kali lebih besar daripada gizi yang ada pada telur ayam, misalnya protein yang lebih tinggi 3 persen dan kandungan vitamin B1 yang 50 persen lebih besar daripada telur ayam. Namun jika anda hobi mengkonsumsi telur puyuh setiap hari, ternyata akan menimbulkan efek kurang […]
Category: Makanan Berbahaya
Kita harus berhati-hati dengan makanan yang kita makan. Makanan yang kita makan sangat berpengaruh pada kondisi kesehatan tubuh kita. Makanan yang kita makan harus terjaga kesehatannya serta kebersihananya. Salah satu yang menyebabkan makanan tidak sehat yaitu karena terdapat debu dalam makanan. Debu ada dimana-mana dan berbahaya untuk kesehatan tubuh kita. Ukuran debu sangat kecil sehingga dapat […]
Selain manfaatnya, kentang jika diolah secara salah dapat berbahaya, salah satunya adalah bahaya kentang goreng. Sebelum kita membahas mengenai kentang goreng yang lezat dan nikmat, terlebih dahulu kita akan mengenal dan menelisik serba-serbi tentang kentang. Kentang merupakan salah satu jenis umbi yang sering kita temukan sebagai makanan pendamping. Kentang juga merupakan salah satu makanan pokok […]
Bahaya emping melinjo bagi kesehatan dan ibu hamil sangat penting di perhatikan. Emping yang berbahan dasar buah melinjo tentu sangat mudah ditemui. Di Indonesia, emping banyak ditemui sebagai pendamping makanan seperti soto dan nasi goreng. Beberapa orang juga mengkonsumsi emping sebagai cemilan. Tapi tahukah anda bahwa emping memiliki zat purin tinggi yang dapat memicu berbagai […]
Daun salam selama ini dikenal sebagai bumbu dapur untuk memperkuat aroma masakan dan menambah cita rasa. Daun salam berasal dari pohon salam yang multifungsi karena berbagai bagiannya bisa dimanfaatkan. Kayu pohon salam dipakai sebagai pengguna anyaman bambu atau jala sedang buahnya yang berwarna hijau ketika muda dan merah kehitaman ketika tua dapat dimakan dengan rasa […]
Cuka atau asam asetat adalah bentuk fermentasi dari bahan bahan herbal yang mempunyai efek keasaman dan aroma yang berbeda beda yang dapat digunakan untuk pengolahan makanan serta pengobatan alternatif. Tahukah anda bahwa cuka atau yang populer disebut kimia asam organik digunakan juga pada industri yang bergerak di bidang tekstil yang sering dimanfaatkan untuk campuran produk polimer seperti […]
Bahaya cokelat bagi kesehatan tidak boleh diabaikan walaupun memiliki banyak manfaat. Cokelat adalah makanan favorit semua orang diseluruh dunia, karena kaya dengan nutrisi dan banyak manfaat untuk kesehatan. Tetapi kebanyakan orang hanya tahu tentang manfaatnya saja dibandingkan bahaya yang ditimbulkan jika dikonsumsi secara berlebihan. Sudah saatnya anda tahu bahwa cokelat juga bisa menjadi musuh untuk […]
Makanan yang mengandung zat purin tinggi sangat berbahaya bagi anda penderita asam urat. Apakah Anda pernah mengenal zat purin? Purin merupakan salah satu bentuk senyawa alami yang dapat ditemukan pada berbagai jenis makanan. Purin bisa terbentuk dari makanan hewani maupun nabati. Setiap makanan mengandung kadar purin yang berbeda sesuai dengan tingkatan. Salah satu bahaya purin yang […]
Apakah Anda suka mengkonsumsi makanan yang asin? Hampir semua orang menyukai rasa asin dan gurih. Tubuh kita memang membutuhkan garam terutama jenis garam yang mengandung yodium. Kebutuhan garam untuk orang dewasa adalah sekitar kurang dari 1 gram dan untuk anak-anak jumlahnya lebih sedikit lagi. Namun ternyata kebiasaan mengkonsumsi makanan yang asin memiliki dampak pada kadar […]
Kuliner merupakan salah satu bagian pokok yang berdampingan dengan kehidupan manusia. Beragamnya menu masakan tidak luput dari selera tiap individu yang berbeda- beda. Satu dari banyaknya kuliner menarik yang banyak digemari adalah ikan bakar. Sudah jelas, jika ikan bakar adalah makanan dengan bahan dasar ikan yang diolah dengan cara dibakar untuk kemudian diberi tambahan berupa […]
Makanan adalah salah satu piranti utama yang dibutuhkan manusia untuk bertahan hidup. Asupan gizi dan kebutuhan nutrisi yang dibutuhkan tubuh dapat terpenuhi melalui makanan yang kita konsumsi. Formalin itu sendiri merupakan suatu zat yang tidak mempunyai warna, berbau menyengat, mudah larut dalam air maupun alkohol dan sangat mudah terbakar. Zat kimia berbahaya ini biasanya digunakan […]
Pasti anda semua sudah sangat familiar dengan salah satu bahan olahan yang diperoleh dari unggas yang satu ini. Ya, ceker ayam merupakan salah satu bagian dari ayam yang saat ini sedang naik daun dan menjadi tren tersendiri di kalangan banyak orang karena banyak diolah menjadi hidangan yang nikmat. Ceker ayam saat ini sudah memiliki banyak […]