Sirosis Hati – Penyebab, Gejala, dan Penyembuhannya

Sirosis hati merupakan salah satu penyakit pada organ hati. Penyakit ini ditandai dengan adanya jaringan fibrosus di permukaan bagian hati dalam jumlah yang cukup banyak. Adanya jaringan fibrosus ini sudah menggantikan sebagian besar jaringan normal yang ada di hati. Hal ini akan membuat fungsi organ hati menjadi terganggu. Bagi anda yang masih awam dengan penyakit […]

Apakah Sirosis Hati Menular? Temukan Jawabannya Disini

Sirosis hati adalah kondisi penyakit pada organ hati yang kronis yang disebabkan oleh virus hepatitis B atau hepatitis C dan bisa terjadi dengan gejala atau tanpa gejala [Asimtomatik]. Dengan minimnya gejala yang ditimbulkan, maka penderita sirosis hati seringkali tidak menyadari hingga sudah masuk ke stadium akhir. Selain karena infeksi, sirosis hati juga bisa disebabkan perlemakan […]