Somnoplasty – Metode, Hasil, Efek Samping dan Bahaya

Tidur merupakan salah satu hal mendasar yang sangat penting bagi manusia. Melalui tidur manusia sendiri dapat memperbaiki berbagai hal yang berhubungan dengan keadaan tubuhnya. Namun, ketika tidur terganggu maka akan emnumbukkan banyak hal yang bisa berdampak negatif baik pada tubuh orang itu sendiri, maupun kehidupan dan aktifitas kita sehari-hari. Tak jarang tidur yang terganggu juga […]

Tamponade – Penyebab, Gejala, Diagnosa dan Penanganan

Jantung merupakan organ yang sangat penting bagi manusia. Keberadaan jantung sebagai slah satu organ yang menyokong kehidupan manusia memang tak bisa diremehkan begitu saja. hal ini berhubungan dengan banyaknya kemungkinan yang bisa terjadi. Salah satunya adalah kemungkinan penyakit untuk dapat menyerang jantung. Salah satu hal yang cukup harus di waspadai adalah Tamponade jantung atau biasa […]

Amvar – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Amvar merupakan jenis obat yang biasa digunakan untuk meringankan gejala penyakit hemoroid, penyakit varises, penyakit flebitis dan insufisiensi vena.  Komposisi zat aktif yang terkandung di dalam obat ini adalah citrus bioflavanoid, diosmin dan hesperidin. Citrus bioflavanoid merupakan jenis obat yang digunakan dalam perawatan kesehatan peredaran darah, perlindungan antioksidan, sebagai sistem kekebalan tubuh, kerusakan sel, penyembuhan […]

Anesject – Fungsi – Obat Apa – Dosis dan Efek Samping

Anesject adalah salah satu jenis anestesi tunggal yang digunakan untuk diagnostik dan pembedahan. Biasanya, Anesject juga digunakan untuk induksi anestesi sebelum pemberian anestesi umum lainnya. Obat yang diproduksi oleh pabrik Danpac Pharma ini harus didapatkan menggunakan resep resmi dari dokter karena obat ini termasuk obat keras yang harus digunakan dengan pengawasan dokter atau tenaga ahli medis […]

Anrema 50/Anrema 100 – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Pada tulisan kali ini kita akan membahas sebuah merk obat yang digunakan untuk mengobati rasa sakit atau rasa nyeri seperti Nyeri Pergelangan Tangan Kanan, Nyeri Perut setelah Haid, Nyeri Sendi Lutut dan berbagai nyeri lainnya yang disebabkan oleh berbagai penyakit. Obat yang diproduksi oleh perusahaan farmasi bernama Mecosin Indonesia ini dijual dengan merk dagang Anrema. Berikut ini penjelasan lengkapnya […]

Anmum/Anmum Chocolate – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Ketika seorang ibu sedang dalam masa kehamilan mulai dari masa kehamilan minggu pertama hingga memasuki trimester akhir, tentunya ibu tersebut akan memerlukan berbagai nutrisi yang baik bagi tubuhnya dan juga perkembangan janinnya. Oleh sebab itu, seorang ibu hamil dianjurkan untuk banyak mengonsumsi makanan yang mengandung Protein, vitamin hingga mengonsumsi berbagai nutrisi baik bagi ibua hamil […]

Anexia – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Anexia adalah salah satu jenis obat yang diproduksi oleh pabrik Pharos dan biasanya difungsikan sebagai obat untuk membantu mengobati penyakit tekanan darah tinggi atau hipertensi, gagal jantung kronis dan nefropati diabetik. Anexia mengandung obat bernama Ramipril yang masuk ke dalam golongan obat angiotensin-converting enzyme atau biasa disebut ACE inhibitor generasi kedua. Untuk bisa mendapatkan obat ini, […]

Anmum Lacta Chocolate – Fungsi – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Anmum Lacta Chocolate adalah salah satu jenis susu yang ditujukan untuk ibu menyusui. Anmum Lacta Chocolate diformulasikan khusus buat ibu yang sedang menyusui agar bisa menghasilkan produksi ASI yang berkualitas untuk bayi. Dengan mengonsumsi Anmum Lacta Chocolate, ibu menjadi lebih memenuhi kebutuhan nutrisi yang dibutuhkan bayi selama dalam tahap menyusui. Diharapkan, dengan mengonsumsi Anmum Lacta Chocolate bayi akan […]

Alpara – Fungsi Obat – Obat Apa – Dosis Dan Efek Samping

Obat alpara adalah obat yang biasa digunakan untuk perawatan, kontrol dan penyembuhan bagi penderita gejala penyakit demam, seperti flue dan batuk. Obat alpara merupakan kombinasi dari beberapa zat aktif seperti: Paracetamol 500 mg Dextromethorphan Hbr 15 mg Phenylpropanolamine HCL 12.5 mg Chlorpheniramine maleate 2.5 mg Beberapa gejala demam yang dapat ditangani dengan mengkonsumsi obat alpara […]

9 Makanan Untuk Kurang Darah yang Baik Untuk Tubuh

Jika anda sering merasakan pusing dan juga mudah lelah, mungkin itu adalah salah satu tanda anda mengalami kurang darah. Kurang daraha atau anemia ini merupakan sebuah kondisi dimana jumlah sel darah merah di dalam tubuh tidak bisa mencukupi kebutuhan tubuh. kurang darah ini akan menyebabkan distribusi oksigen yang dibawa oleh darah ke seluruh tubuh menjadi […]

10 Ciri Ciri Kekurangan Kalsium yang Sering Terjadi

Kalsium merupakan sebuah jenis mineral yang sangat dibutuhkan oleh tubuh. Untuk tubuh, kalsium ini memiliki banyak sekali fungsi. Salah satu fungsi dari kalsium adalah untuk menjaga dan juga memelihara kondisi tulang dan gigi. Fungsi ini sangat penting apalagi untuk mereka yang berada di dalam masa pertumbuhan. Untuk mencukupi kebutuhan kalsium di dalam tubuh, kita bisa […]

7 Antibiotik untuk Abses Gigi Paling Mujarab

Abses gigi merupakan sebuah kondisi pada gigi di mana ada pembentukan kantung yang kemudian tampak seperti benjolan yang berisi nanah di dalamnya. Infeksi bakteri adalah penyebab utama dari kondisi abses gigi ini dan lebih umum terjadi di ujung akar gigi. Umumnya, abses gigi bisa diobati menggunakan jenis antibiotik tertentu, lalu antibiotik untuk abses gigi apakah […]