11 Gejala Demam Berdarah Dengue Awal

Demam berdarah termasuk sebagai penyakit yang banyak menyerang penduduk Indonesia. Anak-anak dan orang dewasa bisa terkena demam berdarah. Wabah demam berdarah paling ditakuti ketika musim penghujan. Bahkan di Indonesia angka kenaikan penderita demam berdarah terus menunjukkan peningkatkan ketika musim penghujan. Sekarang setiap daerah di Indonesia bisa terkena demam berdarah termasuk perkotaan dan pelosok. Penyebab demam berdarah […]

12 Cara Mencegah Demam Berdarah Dengue

Cara mencegah demam berdarah sebenarnya sangat mudah, sejak kecil kita telah disuguhi dengan prinsip 3M (menguras, mengali, dan menutup). Di musim pancaroba ini yang mana tidak jelas kapan hujan kapan panas membuat kita jadi tidak begitu bisa mengantisipasi hujan. Saat dikira hujan ternyata hanya mendung. Saat mendung kita sudah bersiap untuk tidak keluar rumah ternyata […]