4 Efek Samping Buah Naga bagi Kesehatan

Siapa yang tidak mengetahui buah naga? Buah yang memiliki bentuk dan warna yang nyentrik ini sudah lama dikenal sebagai buah yang memiliki kandungan gizi dan nutrisi tinggi. Buah naga juga bisa dijadikan berbagai olahan baik dalam bentuk makanan atau minuman bahkan dimakan saat buah segar pun sudah sangat nikmat. Apa sajakah manfaat yang akan didapatkan […]

Manfaat Kacang Hijau bagi Penderita Kista

Ada berbagai macam pemicu munculnya kista pada perempuan. Bisa jadi karena genetis ataupun susunan hormonal yang kurang imbang ataupun juga pengaruh dari gaya hidup keseharian yang kurang sehat. Pada artikel kali ini akan dibahas tentang penyakit kista dengan kacang hijau. Jenis makanan kacang hijau boleh saja dikonsumsi oleh para penderita penyakit kista. Apalagi dengan beragam […]

7 Efek Samping Buah Nangka Bagi Kesehatan

Buah nangka memiliki beberapa kandungan yang sangat dibutuhkan oleh tubuh sehingga buah nangka diyakini baik dalam menjaga kesehatan. Buah satu ini sangat multifungi, selain bisa dikonsumsi saat buahnya matang juga bisa dimasak sebagai sayur saat buahnya masih muda. Tidak hanya itu, beberapa masyarakat juga banyak yang mengkonsimsi buah nangka sebagai camilan yaitu dengan merebus atau […]

16 Makanan Penambah Sperma Pria dengan Cepat

Dalam kehidupan manusia, ada dua point yang paling penting yang mesti dilakukan oleh manusia. Pertama adalah bertahan hidup, dan yang kedua adalah melanjutkan keturunan. Melanjutkan keturunan tidaklah mudah bagi sebagian orang. Ada beberapa orang yang memang dikaruniai rejeki yang cukup banyak sehingga ia dengan mudah mendapatkan keturunan. Ada juga yang harus berjuang sangat berat untuk […]

Bahaya Getah Mangga untuk Kulit

Mangga adalah salah satu jenis buah yang berasal dari India dan Asia Timur. Rasa buah mangga yang manis dan sedikit asam membuatnya disukai oleh banyak orang dan sering dijadikan sebagai bahan untuk membuat jus. Tahukah Anda kalau buah mangga adalah salah satu jenis buah yang paling banyak dikonsumsi di seluruh dunia? Selain banyak dikonsumsi oleh […]

8 Bahaya Konsumsi Telur Berlebihan bagi Kesehatan

Apakah anda hobi mengkonsumsi telur? Telur adalah salah satu jenis makanan favorit orang Indonesia. Telur sering dijadikan sebagai santapan untuk sarapan karena kaya akan nutrisi yang baik untuk menunda lapar. Telur sering diolah dengan cara direbus, digoreng, atau dicampurkan dengan jenis makanan lain. Telur mengandung beberapa jenis nutrisi yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Dalam satu […]

8 Bahaya Konsumsi Garam Berlebihan bagi Kesehatan

Garam adalah salah satu jenis bumbu dapur yang paling sering digunakan sebagai bahan tambahan makanan. Hampir setiap hari kita mengkonsumsi makanan yang mengandung garam, seperti keripik, lauk makan, gorengan, atau berbagai jenis makanan lain. Garam yang kita konsumsi sehari-hari adalah jenis senyawa natrium klorida (NaCl). Tubuh manusia membutuhkan asupan natrium yang dipenuhi melalui konsumsi garam. Setiap […]

Bahaya Makan Nasi dengan Mie Instan Secara Bersamaan

Mie instan merupakan makanan yang bisa jadi dibutuhkan oleh sebagian besar orang. Ada beberapa kelebihan dari mie instan sehingga menarik di pasaran dan menarik bagai paran penikmatnya. Mie instan ini selain praktis juga mempunyai banyak pilihan rasa dan ada dua jenis yakni kuah dan goreng. Hal ini akan membuat penikmatnya menjadi terhindar dari kebosanan. Selain itu, […]

9 Efek Samping Mengkudu bagi Kesehatan Tubuh

Terkenal sebagai buah yang memiliki rasa pahit, pantas saja banyak digunakan sebagai ramuan dalam jamu. Buah mengkudu merupakan salah satu buah yang cukup banyak ditemukan sekitar kepulauan Pasifik, Asia Tenggara, Australia, juga India. Buah ini pun juga mampu tumbuh di sekitar medan vulkanik. Termasuk pula di Indonesia, buah ini cukup banyak mudah didapatkan. Meskipun pahit, […]

15 Jenis Sayuran untuk Asam Urat dan Kolesterol Paling Aman Dikonsumsi

Mungkin saat ini Anda atau orang-orang terdekat Anda sedang mengalami gangguan gejala asam urat tinggi maupun bahaya kolesterol LDL tinggi? Jika iya, tentu berbagai upaya akan Anda lakukan agar gangguan tersebut segera bisa teratasi dengan baik, karena jika tidak maka bisa menimbulkan berbagai kondisi yang lebih parah, seperti ancaman ciri-ciri diabetes dan penyakit berbahaya lainnya. […]

10 Khasiat Teripang Laut untuk Kesehatan Tubuh

Teripang laut atau yang sering disebut dengan timun laut merupakan hewan laut invertebrata. Disebut juga dengan timun laut karena bentuknya menyerupai mentimun, meski dari segi warna sangat berbeda. Teripang bergerak lambat, biasanya hidup secara individual. Teripang banyak ditemukan di seluruh bagian lautan, baik di pesisir maupun di wilayah laut pedalaman. Teripang laut sering dijadikan sebagai […]

21 Makanan untuk Penderita Darah Tinggi dan Asam Urat Paling Sehat

Menjaga kesehatan tubuh bisa dilakukan dengan cara menjaga asupan makanan kita sehari-hari. Pilih menu harian sehat yang tidak hanya dapat mencukupi kebutuhan energi melainkan juga untuk menjaga kesehatan anda. Selain itu lengkapi pola hidup sehat anda dengan melakukan olahraga. Dengan secara rutin menjaga asupan sehat serta berolahraga maka kesehatan tubuh akan lebih terjaga dan tidak […]