Makanan yang sehat tentu akan bermanfaat baik bagi tubuh. Demikian pula makanan yang boleh dikonsumsi penderita epilepsi. Tentunya akan berupa makanan yang kaya nutrisi bagi pertumbuhan otak. Sehingga penderita dapat terhindar dari resiko kambuhnya penyakit. Namun tentu banyak yang kurang paham apa saja makanan yang sebaiknya disajikan untuk membantu cara mengobati penyakit epilepsi. Sehingga penderita […]
Category: Makanan dan Minuman
Merasa tertekan dengan pantangan makanan bagi penderita stroke? Bosan dengan menu makanan yang itu-itu saja? Hem, tentunya sangat memusingkan ketika harus menyusun menu makanan enak dan sehat bagi penderita stroke karena tidak semua makanan bebas dinikmati seperti sedia kala. Apalagi mengingat definisi penyakit stroke dan beberapa penyebabnya yang juga sangat erat dengan pola makan yang […]
Darah rendah merupakan kondisi dimana tekanan darah berada di bawah tekanan darah normal. Dalam dunia kesehatan tekanan darah rendah disebut dengan hipotensi. Gejala darah rendah dapat kita rasakan seperti penglihatan berubah seakan kunang-kunang, pusing, wajah tampak pucat, dan bahkan penderita bisa pingsan. Tekanan darah rendah tidak kalah berbahaya dengan tekanan darah tinggi. Oleh karena itu, anda […]
Siapa yang tak pernah merasakan sariawan? Sariawan dapat menyerang siapa saja, bahkan bayi dan anak-anak pun dapat mengalami gangguan mulut ini. Sariawan atau dalam bahasa ilmiahnya disebut stomatitis merupakan salah satu penyakit mulut pada anak berupa peradangan yang terjadi pada pipi bagian dalam, mulut, maupun gusi. Perlu para ibu tahu bahwa gusi yang luka atau […]
Kurang darah merupakan kondisi di mana tubuh memproduksi sel darah merah atau hemoglobin dalam jumlah rendah atau sedikit. Padahal sel darah merah ini bermanfaat untuk mengangkut nutrisi dan oksigen ke seluruh organ dalam tubuh. Sehingga jika kekurangan darah merah, secara otomatis organ lain akan mengalami dampak anemia karena kurangnya asupan nutrisi dan oksigen. Sementara penyebab […]
Makanan pencegah bau mulut adalah informasi yang menunjuk pada jenis makanan apa saja yang baik untuk anda konsumsi, agar bau mulut dapat dicegah dengan efektif. Tentu sudah diketahui sebelumnya, bahwa bau mulut merupakan keadaan yang sangat berkaitan dengan keberadaan bakteri. Bagaimana bakteri ini dapat masuk ke mulut, tentunya adalah melalui media makanan. Itulah sebabnya, mengapa […]
Kanker hati yakni salah satu penyakit pada organ hati adalah salah satu jenis penyakit organ hati yang sangat berbahaya dan ditakuti semua orang. Penyakit kanker hati sendiri sangat sulit untuk disembuhkan meskipun sudah menempuh jalan operasi. Langkah terbaik yang bisa dilakukan adalah mencegah jenis kanker ini terjadi sebelum terlambat. Untuk melakukan langkah pencegahan, maka menurut […]
Jika menderita suatu penyakit umumnya kita harus menjaga asupan makanan. Demikian pula pada penderita stroke. Makanan untuk penderita stroke berat sebaiknya harus diatur dengan baik supaya tidak memperburuk kondisi pasien. Sebaiknya untuk memaksimalkan kesembuhan penderita, hindari makanan penyebab stroke. Oleh sebab itu menu makanan sehari-hari sebaiknya disesuaikan dengan angka kecukupan gizi maupun kebutuhan vitamin dan […]
Kacang hijau yang mempunyai nama Latin Radiata ini seringkali dikonsumsi sebagai bubur yang sangat nikmat. Dalam kacang hijau mempunyai kandungan dan vitamin penambah darah yang luar biasa untuk menjaga kesehatan tubuh bahkan juga digunakan sebagai asupan para tentara karena bisa menguatkan fisik dan mencerdaskan otak. Kacang hijau ternyata juga menjadi makanan yang sangat baik dikonsumsi […]
Ada 2 penyebab utama dari penyakit hati berlemak atau fatty liver yakni yang disebabkan karena alkohol dan juga nonalkohol. Fatty liver sendiri sudah dikatakan menjadi salah satu penyebab utama kegagalan organ hati dan untuk gejala hati berlemak non alkohol menjadi yang paling sering dialami oleh orang yang obesitas dan terlalu sering mengkonsumsi makanan olahan. Salah […]
Tekanan darah yang rendah bisa terjadi karena beberapa sebab seperti dehidrasi karena kurangnya cairan di dalam tubuh, gangguan pada kinerja organ jantung, terjadi pendarahan dan berbagai penyebab lainnya. Sementara mengkonsumsi daging kambing dikatakan berbahaya untuk kesehatan akan tetapi bisa dikonsumsi oleh penderita darah rendah karean kemampuannya untuk meningkatkan tekanan darah. Untuk mengetahui lebih jelas mengenai […]
Empedu merupakan cairan basa berwarna hijau kekuningan yang disekresi oleh hati untuk membantu usus dua belas jari dalam mencerna makanan. Jumlah empedu yang disekresi akan meningkat apabila tubuh mencerna lemak. Empedu disimpan dalam sebuah kantung yang terdiri dari otot berbentuk seperti terong di dekat hati. Setiap hari, hati akan mensekresi cairan empedu sebanyak 500 sampai […]