16 Bahaya Obesitas Terhadap Kesehatan Hingga Kanker

Obesitas merupakan suatu kondisi tubuh yang memiliki kadar lemak yang banyak sehingga menyebabkan badan menjadi gemuk atau memiliki berat badan berlebih. Sebenarnya setiap orang memang diharuskan memiliki sejumlah lemak untuk menyimpan energi dan lainnya. Namun jika jumlahnya berlebihan, maka lemak yang menimbun dapat merugikan metabolisme tubuh. Batasan Pengelompokan Obesitas Secara klinis, seseorang dapat dikatakan mengalami […]

11 Efek Kekurangan Air Putih Bagi Tubuh

Minum merupakan salah satu kegiatan wajib bagi tubuh kita. Selain menyegarkan tenggorokan, minum juga bermanfaat untuk membantu melancarkan pencernaan tubuh dan meningkatkan metabolisme tubuh. Selain itu, pentingnya air dalam tubuh tersebut, memiliki banyak fungsi bagi kesehatan tubuh. Fungsi Air Minum Berikut ini beberapa fungsi air minum bagi tubuh : Sebagai zat pelarut di dalam tubuh […]

7 Alternatif Cara Mengobati Amandel Tanpa Operasi

Amandel sejatinya adalah bagian dari tenggorokan yang berfungsi sebagai sistem pertahanan tubuh dari serangan bakteri dan virus. Amandel bisa diartikan sebagai serdadu untuk pertarungan antara sel-sel imun dalam darah putih yang membentuk pertahanan melawan virus dan bakteri yang terbawa oleh makanan dan udara. Semakin banyaknya virus dan bakteri yang masuk tentu akan membuat amandel bekerja ekstra […]

Teknik Operasi Amandel, Efek Samping dan Biayanya

Operasi amandel (Tonsilektomi ) adalah upaya untuk melakukan pengangkatan amandel dengan jalan pembedahan. Operasi amandel sebenarnya, tidak sampai melakukan pengangkatan seutuhnya namun pripsipnya adalah untuk mengurangi peradangan yang terjadi pada amandel. Tentu tindakan operasi apa yang perlu dilakukan harus disesuaikan dengan tingkat keparahan peradangan itu sendiri. Penyakit amandel Lalu apa yang dimaksud dengan penyakit amandel, dan […]

10 Penyakit Akibat Kekurangan Protein dan Ciri-cirinya

Protein merupakan unsur penting yang mampu menopang pertumbuhan dan dapat memelihara keseimbangan tubuh. Pada tahun 1838, protein ditemukan oleh Jons Jakob Berzelius yang hingga saat ini sering diteliti oleh para ilmuwan. Protein sendiri merupakan komponen senyawa organik yang terdiri dari sulfur, hidrogen, fosfor, nitrogen, oksigen dan asam amino yang sangat penting. Unsur-unsur ini kerap ditemui dalam […]

13 Bahaya Amandel Bengkak

Amandel merupakan kelenjar getah bening yang merupakan benteng pertahanan tubuh dari masuknya virus atau bakteri melalui hidung dan mulut. Penyaringan yang dilakukan oleh amandel akan memaksa sel darah putih untuk  membunuh virus dan bakteri yang masuk bersama makanan ataupun udara yang kita hirup. Penyakit Amandel adalah peradangan yang terjadi di amandel, letaknya di pangkal tenggorokan. Penyakit yang […]

18 Pantangan Ambeien Wajib Dihindari

Ambeien disebut juga dengan wasir. Penderita ambeien kesakitan ketika akan duduk atau ketika buang air besar. Mereka juga kesulitan BAB sebab saat buang air besar terhalang oleh pembengkakan anus. Darah juga sering menyertai penderita ambeien ketika BAB. Penderita ambeien juga akan kesulitan dalam duduk hal itu dikarenakan penderita ambeien akan mengalami pembengkakan pembuluh darah. Pembuluh […]

11 Bahaya Mengucek Mata Dengan Tangan

Bahaya mengucek mata dengan tangan harus kita sadari karena dapat menimbulkan penyakit & kelainan pada mata bahkan kebutaan. Mengucek mata merupakan kegiatan yang pasti semua orang pernah melakukannya. Kita mungkin melakukan hal tersebut saat terjadi kelilipan, saat mata teras perih, kering, gatal, saat bangun tidur, saat sedang merasa cemas, stress, dan lain sebagainya. Ketika menggosok / […]

41+ Pantangan Kolesterol Tinggi Yang Jarang Diketahui

Penyakit kolesterol tinggi tidak hanya menjangkiti kaum tua saja namun kini kaum muda pun banyak yang terkena penyakit ini. Kaum muda sering menerapkan gaya hidup tidak sehat seperti pola makan sembarangan, akibatnya adalah mereka mudah terkena kolesterol. Pola makan kaum muda yang suka makan enak dan lezat sering menjadi hal yang menyebabkannya mudah terkena kolesterol. Mereka […]

12 Penyebab Kram Perut Normal dan Pada Wanita Hamil

Kram perut sering disebabkan oleh banyak hal yang tidak disadari, yang mereka tahu adalah saat terjadi kram perut mereka akan merasakan sakit yang luar biasa pada bagian perutnya. Banyak yang tidak mengetahui, jika kram yang terjadi pada dirinya bisa normal namun ada yang tidak normal. Mereka sering mengabaikannya dan sering membiarkan kram tersebut mereda dengan […]

50 Pantangan Asam Lambung : Makanan dan Minuman

Pantangan asam lambung banyak yang tidak diketahui oleh banyak orang. Hal itu dikarenakan banyak penderita asam lambung yang tidak mengetahui secara pasti apa saja yang tidak boleh dikonsumsinya. Tahu-tahu setelah memakan makanan itu perutnya terasa melilit dan diremas-remas. Asam lambung memang memiliki berbagai macam pantangan. Baik dari segi makanan maupun dalam segi minuman. Hal itu […]

Penyebab Tifus dan Gejalanya

Penyakit ini termasuk umum terjadi di Indonesia. Baik di usia anak-anak , remaja, atau bahkan dewasa. Jika sudah terkena tifus tubuh kita akan terasa sangat lemas sekali, dan kadang disertai nyeri di bagian perut. Jika sudah terkena tifus maka itu artinya kita harus beristirahat total bahkan bisa sampai seminggu lebih. Apalagi tidak jarang penderita tifus […]